Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di Lampung Ada Warung Buka di Tengah Laut, Jualan Mi Rebus & Gorengan

Di Lampung Ada Warung Buka di Tengah Laut, Jualan Mi Rebus & Gorengan Di Lampung Ada Warung Buka di Tengah Laut, Jualan Mi Rebus & Gorengan. Youtube/Nex Carlos©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Keberaadaan sebuah warung tak biasa belum lama ini menarik perhatian. Berbeda dari yang lain, salah satu warung di Lampung ini cukup unik.

Warung makanan ini berdiri di tengah laut yang ada di sebuah pulau bernama Pahawang. Suasana hingga penampakannya pun mampu membuat masyarakat penasaran.

Lantas apa saja yang dijual dan disajikan di warung itu? Simak lanjutan ulasan berikut melansir dari video unggahan laman Youtube Nex Carlos, Rabu (29/3).

Sudah Berdiri Kurang Lebih Selama 1 Tahun

Warung yang terletak di tengah laut ini mencuri perhatian. Warung dengan konsep tak biasa ini ada di Pulang Pahawang, Lampung.

Lokasi warung ini diberi nama Kedai Kopi Pahawang. Seperti dijelaskan wanita pengelola warung, dia sudah menjalani usahanya itu selama kurang lebih satu tahun belakangan.

di lampung ada warung buka di tengah laut jualan mi rebus amp gorengan

Youtube/Nex Carlos©2023 Merdeka.com

"Satu tahun. Masih baru ini baru," tutur wanita pengelola.

Jualan Mi Rebus, Gorengan dan Aneka Minuman

Kedai Kopi Pahawang ini menjual makanan seperti aneka mi rebus, gorengan hingga ragam minuman segar. Menurut pengelola, warung ini buka setiap hari.

Biasanya warung dibuka mulai dari pukul 08.00 WIB pagi sampai dengan 16.00 WIB. Namun tak menutup kemungkinan tutupnya bisa lebih dari itu tergantung para pengunjung yang hadir.

di lampung ada warung buka di tengah laut jualan mi rebus amp gorengan

Youtube/Nex Carlos©2023 Merdeka.com

"Iya setiap hari. Tergantung tamunya sih om, kadang tutup jam 17.30 juga," ungkap dia.

Bisa Sambil Snorkeling

Menariknya, para pengunjung yang berkunjung ke Kedai Kopi Pahawang ini juga bisa melakukan snorkeling. Terdapat beberapa wahana dan juga penjaga yang sudah disediakan.

Sembari menikmati suasana warung di tengah laut, pengunjung juga bisa melihat keindahan terumbu karang serta ikan nemu yang menjadi khas laut Pulau Pahawang.

di lampung ada warung buka di tengah laut jualan mi rebus amp gorengan

Youtube/Nex Carlos©2023 Merdeka.com

"Sambil nunggu saya snorkeling dulu. Nah ini mi saya sudah jadi, tambah bakwan hahaha," ungkap Carlos dalam videonya.

Video Lengkap

Penampakan dari warung di tengah laut yang terletak di Pulau Pahawang, Lampung ini terekam dalam sebuah video.

Berikut adalah video yang begitu menarik perhatian dan bisa Anda saksikan.

(mdk/bil)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jalan-Jalan di Pulau Pahawang, Objek Wisata Bahari Paling Populer di Lampung
Jalan-Jalan di Pulau Pahawang, Objek Wisata Bahari Paling Populer di Lampung

Tempat ini terkenal dengan keindahan bahari termasuk keindahan alam bawah lautnya.

Baca Selengkapnya
Uniknya Rumah Makan Pongpok Landak Tasikmalaya, Sensasi Nikmati Sajian Sunda di Dalam Gua
Uniknya Rumah Makan Pongpok Landak Tasikmalaya, Sensasi Nikmati Sajian Sunda di Dalam Gua

Suasana gua yang estetik jadi daya tarik rumah makan ini

Baca Selengkapnya
FOTO: Mengungkap Keindahan Alam Lembah Watu Pawon di Trenggalek yang Tersembunyi
FOTO: Mengungkap Keindahan Alam Lembah Watu Pawon di Trenggalek yang Tersembunyi

Lembah Watu Pawon ini disebut masih perawan lantaran baru dibuka untuk umum pada Maret 2023 lalu.

Baca Selengkapnya
Sisi Lain Gunung Sampah Bantar Gebang, Ternyata di Atasnya Ada Warung Makanan Laris Manis Walau Dipenuhi Lalat
Sisi Lain Gunung Sampah Bantar Gebang, Ternyata di Atasnya Ada Warung Makanan Laris Manis Walau Dipenuhi Lalat

Begini sisi lain gunung sampah Bantar Gebang yang mampu membuat terkejut dan heran.

Baca Selengkapnya
Mencicipi Sup Kepala Ikan di Pantai Matahari Terbit Denpasar, Cita Rasa Lezat Berpadu Pemandangan Alam Menakjubkan
Mencicipi Sup Kepala Ikan di Pantai Matahari Terbit Denpasar, Cita Rasa Lezat Berpadu Pemandangan Alam Menakjubkan

Pergi ke Bali kurang lengkap rasanya jika tak mencicipi kuliner sup kepala ikan di Pantai Matahari Terbit

Baca Selengkapnya
Warung di Sumedang Ini Ramai Dikunjungi Muda-Mudi, Pemandangan Sawah dan Sungai Jadi Daya Tarik
Warung di Sumedang Ini Ramai Dikunjungi Muda-Mudi, Pemandangan Sawah dan Sungai Jadi Daya Tarik

Warung ini menyuguhkan sensasi nongkrong yang unik, sembari menikmati pemandangan hijau khas dataran tinggi Sumedang.

Baca Selengkapnya
Pulau Pasumpahan, Menyimpan Pesona Keindahan Alam yang Eksotis di Tanah Minang
Pulau Pasumpahan, Menyimpan Pesona Keindahan Alam yang Eksotis di Tanah Minang

Pulau Pasumpahan, salah satu spot wisata favorit dan populer di Kota Padang, Sumatra Barat.

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Pulau Penyengat, Sajikan Wisata Budaya hingga Kuliner Khas Tanjung Pinang
Mengunjungi Pulau Penyengat, Sajikan Wisata Budaya hingga Kuliner Khas Tanjung Pinang

Di Pulau Penyengat ini, wisatawan bisa menikmati pesona alam seperti indahnya senja sore hari dari pinggir pantai.

Baca Selengkapnya
Wisata Laut Pulau Miang yang Mengagumkan, Spot Bawah Laut dan Mancing Terbaik
Wisata Laut Pulau Miang yang Mengagumkan, Spot Bawah Laut dan Mancing Terbaik

Pulau Miang adalah salah satu desa mandiri yang memiliki potensi pariwisata yang menjanjikan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pasar Pelipur Lara Hutan Bambu Jadi Destinasi Baru Wisatawan di Desa Penglipuran Bali
FOTO: Pasar Pelipur Lara Hutan Bambu Jadi Destinasi Baru Wisatawan di Desa Penglipuran Bali

Pelindo Persero merevitalisasi kawasan hutan bambu Desa Penglipuran sebagai Pasar Pelipur Lara untuk memfasilitasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).

Baca Selengkapnya
Mantap, Warung di Indonesia Ini Masuk Daftar Restoran Paling Legendaris di Dunia
Mantap, Warung di Indonesia Ini Masuk Daftar Restoran Paling Legendaris di Dunia

Tembok-tembok di Warung Mak beng memperlihatkan foto-foto dari pejabat hingga artis yang pernah menikmati masakan serba ikan ini.

Baca Selengkapnya
Mengenal Syawalan Morodemak, Tradisi Sedekah Laut Masyarakat Demak saat Lebaran
Mengenal Syawalan Morodemak, Tradisi Sedekah Laut Masyarakat Demak saat Lebaran

Walaupun pesisir Demak diterjang banjir rob sekalipun, tradisi itu tetap digelar

Baca Selengkapnya