Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Suami Soimah Ungkap Kebaikan Nicholas Saputra, Awal Karier Dipinjami Apartemen

Suami Soimah Ungkap Kebaikan Nicholas Saputra, Awal Karier Dipinjami Apartemen Suami Soimah Ungkap Kebaikan Nicholas Saputra. Twitter txtaboutnicsap ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Pesona ketampanan dan kecerdasan Nicholas Saputra selalu berhasil mencuri perhatian. Kali ini warganet dibuat decak kagum dengan sisi lain Nicholas yang diungkap oleh suami sang penyanyi kondang, Soimah Pancawati.

Koko mengaku mengagumi kebaikan yang luar biasa, meski baru kenal. Tak tanggung-tanggung, Nicholas sampai rela meminjamkan apartemen mewahnya untuk Soimah dan keluarga, saat meniti karier di Jakarta. Simak informasinya berikut ini.

Pujian Kebaikan Tulus Nicholas

suami soimah ungkap kebaikan nicholas saputra

Twitter txtaboutnicsap ©2020 Merdeka.com

Potret lawas Herwan Prandoko atau yang akrab disapa Koko bersama Nicholas Saputra diunggah ulang oleh akun txtaboutnicsap di Twitter pada Minggu (19/7). Sosok Nicholas tak hanya dikagumi secara fisik saja, melainkan hati yang begitu baik.

"Mengagumi fisiknya saja? Tentu tidak. Orangnya juga punya hati yang layak sekali untuk dikagumi," cuit akun txtaboutnicsap.

Ikhlas Meminjamkan Apartemen

Tak disangka pertemanan dengan aktor papan atas bisa membawa berkah tersendiri bagi keluarga Soimah. Koko mengungkapkan betapa baiknya Nicholas rela meminjamkan apartemennya untuk ditinggali selama awal meniti karier di Jakarta.

"Ini salah satu orang yang menolong keluarga saya ketika mulai dapat banyak kerjaan di Jakarta... Merelakan 1 apartemennya dipinjamkan ke keluarga saya..maturnuwun banget mas Nik...Gusti Allah sik mbales," tulis Koko dalam caption.

Dikenalkan Sesama Penyanyi Jogja

Soimah dan Koko mengenal Nicholas berkat salah seorang temannya, sesama penyanyi dari Yogyakarta. Dialah Marzuki Mohamad, sang rapper personil dari Jogja Hip Hop Foundation.

"Nuwun pak @killthedj ngenalke karo aktor kondang... hahahahha #nicsap," tutupnya.

Ungkapan Kebaikan Nicolas dari Koko dan Soimah

suami soimah ungkap kebaikan nicholas saputra

Twitter txtaboutnicsap ©2020 Merdeka.com

Rahasia ketulusan hati Nicholas yang patut diacungi jempol ini benar adanya. Kisah yang diangkat dari pengakuan Koko dan Soimah.

"Dan cerita ini didapat dari Mas Koko Dan Mbak Soimah ya, bukan keluar dari Nicsap. Karena memang sebaiknya kebaikan kita itu biar orang lain saja yang ngomongin, bukan kita," cuit akun txtaboutnicsap.

Bercanda Pinjam TV, Dikasih Betulan

suami soimah ungkap kebaikan nicholas saputra

Twitter txtaboutnicsap ©2020 Merdeka.com

Sebuah kejutan yang kian menghampiri dari Nicholas. Saat Soimah masih menjalani syuting di salah satu stasiun swasta, dia didatangi oleh Nicholas yang membawakannya televisi. Padahal sebelumnya Soimah mengaku hanya bercanda di telepon.

"Lalu Mbak Soimah menelponnya sambil bercanda: "Masa apartment sebagus ini gak ada tivinya, Nic?" cuit akun txtaboutnicsap.

"Beberapa hari kemudian seorang Nicholas Saputra sang aktor papan atas itu menyusul Soimah ke studio ANTV (Soimah memulai karir di Jakarta di satu program ANTV), membawakannya tivi," cuitnya lagi.

"Gagal diet gara-gara diajak mangan sik klambi putih," tulis Koko dalam caption.

Reaksi Warganet Puji Nicholas

Tak ayal unggahan lawas tersebut menjadi viral di Twitter. Sebagian besar warganet memuji, serta mengungkap kebaikan Nicholas Saputra yang belum banyak diketahui publik.

"Dulu waktu aku masih Cupu, seharian main & Sekamar di grand kemang ama #Nicsap sama Nirina Jubir itu serasa berbeda sekali mereka berdua #niscap care banget dan sayang banget ama orang walaupun dia baru kenal one of my favourite artist kalau ketemu berapakali tetep aja degdeg ser," tulis mineonss.

"Pernah juga minta tolong Bapakku buat minta ttd NicSap pas beliau diundang sebuah acara TV di Jakarta yg NicSap jadi ikonnya. Bapakku bawa kertas hotel terus minta ttdnya NicSap. Ya ampun itu kertas hotel berlembar-lembar di-ttd semua sama dia padahal cuma minta satu ttd aja. Baik banget," tulis adisasoedarso.

"Nicsap itu nggak cuma ganteng, tapi juga baik, punya karakter yang kuat, dan juga seorang yang cerdas, yakali kaga naksir," tulis peepians.

"Udah kagum sama doi sejak doi SMA :') Pernah lihat doi pulang sekolah, diliatin rombongan anak SD doi masih sempet dadah-dadah, ramah banget," tulis cesarinae. (mdk/kur)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Deretan Foto Soimah saat Muda, Pesonanya Bikin Koko Jatuh Hati saat Masih Sama-sama Sekolah
Deretan Foto Soimah saat Muda, Pesonanya Bikin Koko Jatuh Hati saat Masih Sama-sama Sekolah

Herwan Prandoko atau Koko merupakan pria yang kini menjadi suami Soimah. Kisah asmara Soimah dan Koko sudah mulai hadir saat masih duduk di bangku SMA.

Baca Selengkapnya
Ditinggal Pembantu, Soimah Ngomel-ngomel Sambil Cuci Piring 'Aku Sudah Biasa Hidup Begini'
Ditinggal Pembantu, Soimah Ngomel-ngomel Sambil Cuci Piring 'Aku Sudah Biasa Hidup Begini'

Soimah ngomell-ngomel sambil cuci piring. Ia terlihat kesal karena ditinggal pembantu.

Baca Selengkapnya
Inilah Potret Rumah Megah Soimah yang Menakjubkan, Dilengkapi Fasilitas Mewah
Inilah Potret Rumah Megah Soimah yang Menakjubkan, Dilengkapi Fasilitas Mewah

Penasaran dengan Rumah Soimah? Simak Keindahan Pendopo dan Ornamen Musik Khas Jawa di Dalamnya!

Baca Selengkapnya
Kini Dikenal Tajir, Intip Potret Angga Wijaya dan Istri Pamer Naik Jet Pribadi, Didoakan Langgeng
Kini Dikenal Tajir, Intip Potret Angga Wijaya dan Istri Pamer Naik Jet Pribadi, Didoakan Langgeng

Mantan suami Dewi Perssik, Angga Wijaya, sukses menikahi pengusaha cantik Nurul Kamaria alias Anna.

Baca Selengkapnya
Jarang Tersorot, Ini Deretan Potret Rumah Milik Soimah di Yogyakarta yang Asri Banget
Jarang Tersorot, Ini Deretan Potret Rumah Milik Soimah di Yogyakarta yang Asri Banget

Penuh denga tanaman hias, rumah Soimah di Yogyakarta terlihat begitu asri dan sangat adem

Baca Selengkapnya
Raffi Ahmad Fasilitasi Gedung Hingga Biaya Pernikahan Karyawan, Kasih Hadiah Umrah & Nagita Beri Uang Tunai
Raffi Ahmad Fasilitasi Gedung Hingga Biaya Pernikahan Karyawan, Kasih Hadiah Umrah & Nagita Beri Uang Tunai

Saat ada karyawannya menikah, Raffi menfasilitasi semuanya. Mulai dari gedung hingga sederet kebutuhan lain.

Baca Selengkapnya
Momen Nagita Slavina Pertama Kali Bertemu Putri Sus Rini, Perlakuannnya ke Anak Pegawai jadi Sorotan
Momen Nagita Slavina Pertama Kali Bertemu Putri Sus Rini, Perlakuannnya ke Anak Pegawai jadi Sorotan

Nagita tampak begitu ramah dan hangat kepada anak Sus Rini.

Baca Selengkapnya
Gayanya Bak Pejabat, Intip Deretan Potret Kebersamaan Soimah dan Suami yang Jarang Tersorot saat Kondangan
Gayanya Bak Pejabat, Intip Deretan Potret Kebersamaan Soimah dan Suami yang Jarang Tersorot saat Kondangan

Penamplan Soimah bareng sang suami saat kondangan bak pejabat

Baca Selengkapnya
Terlahir dari Keluarga Petani Miskin, Najamuddin Sukses Jadi Pengusaha Konstruksi
Terlahir dari Keluarga Petani Miskin, Najamuddin Sukses Jadi Pengusaha Konstruksi

Perjalanan Najamuddin menjadi pengusaha konstruksi tidak lah mudah.

Baca Selengkapnya
Bak Hotel Mewah, Intip Deretan Potret Rumah Sandra Dewi dan Harvey Moeis
Bak Hotel Mewah, Intip Deretan Potret Rumah Sandra Dewi dan Harvey Moeis

Potret Rumah Mewah Sandra Dewi dan Harvey Moeis, Disebut Bak Hotel

Baca Selengkapnya
Maia Estianty Melongo Mendengar Cerita Nyak Kopsah Ada Dermawan yang Akan Renovasi Warungnya
Maia Estianty Melongo Mendengar Cerita Nyak Kopsah Ada Dermawan yang Akan Renovasi Warungnya

Sosok Bang Madun viral sejak 2019 dengan memainkan peran sebagai Nyak Kopsah. Karakter Nyak Kopsah yang dibangunnya seperti emak-emak Betawi yang hobi ngoceh.

Baca Selengkapnya
Selesai Direnovasi, Begini Potret Terbaru Rumah Mak Sombret yang Sudah Layak Huni
Selesai Direnovasi, Begini Potret Terbaru Rumah Mak Sombret yang Sudah Layak Huni

Kisahnya viral dan membawa berkah untuk Mak Sombret.

Baca Selengkapnya