5 Juta Kendaraan Terdaftar di MyPertamina, 54 Persen Pengguna Pertalite
Merdeka.com - Pertamina Patra Niaga, Subholding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero) melaporkan, pendaftar aplikasi MyPertamina untuk mendapat bahan bakar minyak (BBM) subsidi jenis Pertalite dan Solar tembus angka 5 juta kendaraan di akhir Februari 2023.
"Masyarakat untuk subsidi tepat sasaran sudah mencapai 5 juta kendaraan. Jadi ini cukup banyak antusiasme masyarakat supaya BBM ini bisa benar-benar tepat sasaran," ujar Irto saat ditemui di tengah acara Economic Outlook 2023 di St Regis Hotel, Jakarta, Selasa (28/2).
Dia menyampaikan, proses pendaftaran MyPertamina sudah diimplementasikan pada kurang lebih 200 kabupaten/kota. Menurut dia, penggunaannya sudah dirasakan manfaatnya oleh angkutan truk penikmat Solar.
-
Apa saja yang Pertamina salurkan? Pertamina Patra Niaga siap menyalurkan BBM dan LPG subsidi sesuai dengan kuota yang ditetapkan Pemerintah.
-
Apa yang dilakukan Pertamina untuk mendistribusikan BBM subsidi? Pertamina siap menjalankan penugasan Pemerintah tersebut, dan melalui PT Pertamina Patra Niaga sebagai Subholding Commercial & Trading, Pertamina akan memastikan distribusi energi bersubsidi di tahun 2024 dapat menjangkau masyarakat kurang mampu di seluruh pelosok negeri dengan harga terjangkau.
-
Bagaimana cara Pertamina membantu mobil yang kehabisan BBM? 'Bekerja sama dengan aparat terkait, tim motorist Pertamina gerak cepat langsung mengirimkan BBM ke lokasi mobil yang mogok,' ucap Vice Presidenr Corporate Communication Pertamina Fadjar Djoko Santoso.
-
Apa jenis BBM yang disalurkan Pertamina? PT Pertamina Patra Niaga selaku anak usaha Pertamina menegaskan masih terus menyalurkan BBM jenis Pertalite (RON 90) kepada masyarakat, sesuai kuota tahun 2024 yang ditetapkan Pemerintah.
-
Apa program Pertamina untuk masyarakat? Program ini merupakan salah satu apresiasi Pertamina kepada masyarakat, terutama pengguna loyal produk Pertamina, sehingga masyarakat bisa memiliki pengalaman mudik yang nyaman, aman dan menyenangkan dengan Pertamina.
-
Apa yang diluncurkan oleh Pertamina? Pertamina secara resmi meluncurkan Sustainability Academy dan Sustainability Center pertama di Asia untuk skala perusahaan migas dalam gelaran Indonesia Sustainability Forum (ISF) di Park Hyatt Hotel, Jakarta Kamis, (7/9).
"Bisa dilihat bagaimana berkurang antrian kendaraan, karena mereka benar-benar yang membeli menggunakan QR Code atau yang terdaftar lah yang bisa membeli sesuai kuota dari BPH migas," ungkapnya.
Sejauh ini, pendaftaran MyPertamina baru ditujukan untuk mobil atau kendaraan roda empat lebih lain. "Itu masih kendaraan roda empat, belum ke kendaraan roda dua. Karena roda dua jumlahnya kan cukup banyak ya. Sementara kalau kita lihat secara total konsumsi BBM lebih banyak roda empat ke atas, termasuk roda 6, di atas 6," paparnya.
Mengutip data Pertamina, dari total 5 juta pendaftar di aplikasi MyPertamina, persentase jenis kendaraan Pertalite mencapai 54 persen. Sedangkan kendaraan pengguna Solar subsidi yang didaftarkan mencapai 46 persen.
Dari data tersebut, untuk pengguna Pertalite yang mendaftar 80 persen didominasi oleh pengguna pribadi. Sedangkan untuk Solar komposisinya cukup seimbang, antara pengguna pribadi maupun kendaraan umum.
Reporter: Maulandy Rizky Bayu Kencana
Sumber: Liputan6.com
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Data rata-rata pengisian Pertalite diolah oleh Pertamina Patra Niaga berdasarkan penjualan real-time di SPBU yang telah terdigitalisasi.
Baca SelengkapnyaHingga saat ini lokasi yang difokuskan untuk program QR Pertalite ini adalah beberapa wilayah di Jawa Madura Bali atau JAMALI.
Baca SelengkapnyaHingga awal Juni 2024, tercatat lebih dari 3,44 juta pengguna Pertalite telah memiliki QR Code.
Baca SelengkapnyaAngka itu didapat dari proses pendaftaran di seluruh pangkalan resmi yang dikelola Pertamina.
Baca SelengkapnyaHingga Juli 2024, tercatat lebih dari 4,6 juta pengguna Pertalite sudah mendaftar QR Code.
Baca SelengkapnyaPertamina melakukan berbagai upaya dalam melaksanakan misi pelayanan kebutuhan energi masyarakat hingga seluruh pelosok negeri.
Baca SelengkapnyaJika ada masyarakat yang kesulitan mendaftar, bisa menghubungi Pertamina Call Center 135.
Baca SelengkapnyaPertamina siap menjalankan penugasan Pemerintah tersebut, dan melalui PT Pertamina Patra Niaga sebagai Subholding Commercial & Trading
Baca SelengkapnyaPertalite adalah salah satu BBM Subsidi, sehingga pengaturan oleh regulator dimaksudkan agar BBM subsidi bisa tepat sasaran.
Baca SelengkapnyaPertamina Patra Niaga juga terus berupaya mendukung upaya-upaya subsidi tepat dengan melakukan pendataan.
Baca SelengkapnyaHadiah ini adalah bentuk apresiasi bagi pelanggan setia Pertamax Series dan Dex Series untuk BBM dan Bright Gas untuk LPG.
Baca SelengkapnyaTotal konsumen yang berhak melakukan pembelian tabung gas bersubsidi LPG 3 kg sekitar 6,7 juta orang.
Baca Selengkapnya