Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Giliran Desa Kebintik Target Sosialisasi Manfaat BPJS Ketenagakerjaan

Giliran Desa Kebintik Target Sosialisasi Manfaat BPJS Ketenagakerjaan Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan di Desa Kebintik. ©2023 Istimewa

Merdeka.com - BPJS Ketenagakerjaan Cabang Pangkalpinang bersama Bupati Bangka Tengah dan Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Bangka Tengah melakukan sosialisasi bersama tentang manfaat dan program BPJS Ketenagakerjaan kepada para nelayan Bangka Tengahdi Pantai Sampur desa Kebintik Bangka Tengah, Minggu (11/6).

Dalam kegiatan tersebut menghadirkan sejumlah nelayan di bangka tengah.

Tujuan diadakannya sosialisasi ini untuk menyampaikan tentang sistem jaminan nasional dan memberi pengetahuan serta pemahaman kepada nelayan tentang pentingnya dan manfaat BPJS Ketenagakerjaan. Mengingat rentannya resiko pekerjaan yang dihadapi oleh nelayan selama mencari ikan di laut maka sangat diperlukan para nelayan memiliki jaminan asuransi tersebut. Pekerja di sektor Bukan Penerima Upah (BPU) dapat mengikuti 3 program perlindungan yang terdiri dari JKK (Jaminan Kecelakaan Kerja), JKM (Jaminan Kematian), dan JHT (Jaminan Hari Tua.

Orang lain juga bertanya?

Dalam hal ini nelayan mendapatkan program Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dimana program tersebut didapatkan oleh nelayan yang mengalami kecelakaan yang terjadi selama bekerja termasuk kecelakaan dalam perjalanan dari rumah ke tempat kerja atau sebaliknya.

Selain itu nelayan juga akan menerima Jaminan Kematian (JKM) dimana dalam program tersebut jika terjadi musibah kematian dalam bekerja maka keluarga yang bersangkutan akan mendapatkan santunan dan diharapkan dapat meringankan beban keluarga. Selain itu juga para nelayan bisa mengikuti program tabungan atau yang dikenal dengan Program Jaminan Hari Tua (JHT) dimana dalam program ini sebagai tabungan dan dapat dicairkan apabila pekerja sudah tidak bekerja kembali.

Kepala BPJS Ketenagakerjaan cabang Pangkalpinang, Abdul Shoheh mengatakan bahwa pekerjaan nelayan dan pelaut memiliki resiko yang besar, seperti menghadapi ombak besar dan cuaca buruk yang beresiko tinggi mengalami kecelakaan disaat kerja. Melihat persoalan ini dia menyarankan agar para nelayan harus memiliki perlindungan dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan. Iuran mulai dari Rp16,800/bulan (program JKK & JHT) atau iuran Rp 36.800/bulan (program JKK, JKM & JHT).Pekerja harus memiliki perlindungan dari BPJS Ketenagakerjaan.

(mdk/hrs)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nelayan Ikut Program BPJS Ketenagakerjaan Bisa Dapat Santunan Hingga Rp42 Juta
Nelayan Ikut Program BPJS Ketenagakerjaan Bisa Dapat Santunan Hingga Rp42 Juta

ini dapat memberikan rasa aman bagi nelayan dan keluarga mereka dalam risiko yang dihadapi.

Baca Selengkapnya
Akselerasi Capaian UHC, BPJS Kesehatan Luncurkan Program Pesiar
Akselerasi Capaian UHC, BPJS Kesehatan Luncurkan Program Pesiar

BPJS Kesehatan resmi meluncurkan program Petakan, Sisir, Advokasi dan Registrasi (PESIAR).

Baca Selengkapnya
124 Anak Nelayan Ikut Sunatan Massal Serentak di Belasan Titik Kawasan Pesisir
124 Anak Nelayan Ikut Sunatan Massal Serentak di Belasan Titik Kawasan Pesisir

a Kelautan dan Perikanan (PSDKP). Selain sunatan massal, PSDKP juga membuka layanan pemeriksaan umum, pemeriksaan lansia.

Baca Selengkapnya
BSI dan Program Bakti Sosial BUMN Dukung Usaha Masyarakat Pedesaan di Yogyakarta
BSI dan Program Bakti Sosial BUMN Dukung Usaha Masyarakat Pedesaan di Yogyakarta

BSI berkolaborasi dengan Program Bakti Sosial BUMN beri bantuan untuk mendorong usaha masyarakat pedesaan di Desa Mina Padi Samberembe.

Baca Selengkapnya
FOTO: Cerita Agen BRILink Jadi Jembatan Transaksi Perbankan Bagi Masyarakat di Muara Gembong Bekasi
FOTO: Cerita Agen BRILink Jadi Jembatan Transaksi Perbankan Bagi Masyarakat di Muara Gembong Bekasi

Kehadiran agen BRILink sangat membantu masyarakat yang berada jauh dari lokasi bank atau ATM untuk melakukan transaksi keuangan.

Baca Selengkapnya
Relawan Mas Gibran Gelar Lomba Mancing dan Bagi Sembako di Jabar, Yogya dan Jatim
Relawan Mas Gibran Gelar Lomba Mancing dan Bagi Sembako di Jabar, Yogya dan Jatim

Kegiatan ini tidak hanya memberikan bantuan material

Baca Selengkapnya
Istri Nelayan di Banyuwangi Diberdayakan saat Musim Paceklik
Istri Nelayan di Banyuwangi Diberdayakan saat Musim Paceklik

Kondisi ekonomi keluarga nelayan amat ditentukan oleh hasil tangkapan ikan

Baca Selengkapnya
Gelorakan Pemajuan Kebudayaan & Pelestarian Lingkungan, Ekspedisi Batanghari Tiba di Tebo
Gelorakan Pemajuan Kebudayaan & Pelestarian Lingkungan, Ekspedisi Batanghari Tiba di Tebo

Sekitar 800 orang turut menyaksikan kegiatan Ekspedisi Batanghari yang terdiri dari tokoh masyarakat, pelajar, pemuka adat, dan warga.

Baca Selengkapnya
Aksi Relawan Gibran Gaet Warga Bantul
Aksi Relawan Gibran Gaet Warga Bantul

, kegiatan ini tidak hanya memberikan bantuan fisik tetapi juga mengukuhkan ikatan sosial di antara masyarakat Bantul.

Baca Selengkapnya
Cegah Stunting, PSDKP Bagikan Puluhan Ton Produk Perikanan ke Warga Pesisir
Cegah Stunting, PSDKP Bagikan Puluhan Ton Produk Perikanan ke Warga Pesisir

Gelaran Bulan Bakti Kelautan Perikanan juga dimeriahkan oleh kegiatan lain yang dihadirkan Ditjen PSDKP pada 20-26 Oktober.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Buat SPBU Khusus untuk Nelayan, Begini Potretnya
Pemerintah Buat SPBU Khusus untuk Nelayan, Begini Potretnya

Solusi Nelayan juga sudah diintegrasikan dengan Program Subsidi Tepat, lebih dari seribu transaksi di SPBUN program Solusi Nelayan sudah tercatat.

Baca Selengkapnya
Dukung Ekosistem Keuangan Inklusif, BPJS Ketenagakerjaan Dorong Pekerja Miliki Jamsostek
Dukung Ekosistem Keuangan Inklusif, BPJS Ketenagakerjaan Dorong Pekerja Miliki Jamsostek

Inklusi keuangan menjadi salah satu bentuk konkret dari hadirnya BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya