Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah sebut investor Korea dan Taiwan bakal percantik Morotai

Pemerintah sebut investor Korea dan Taiwan bakal percantik Morotai morotai island. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah bakal memoles 10 destinasi wisata tanah air agar menarik bagi turis domestik maupun mancanegara. Salah satu destinasi wisata yang bakal dipoles habis adalah Morotai, Maluku Utara.

Staf Ahli Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman, Bambang Susanto mengatakan, Morotai masuk menjadi target wisata unggulan lantaran potensi wisata daerah tersebut sangat menawan. Bambang yakin, keindahan Morotai mampu menarik investor untuk bersama pemerintah mengembangkan destinasi tersebut.

"Morotai punya keunikan, punya kelebihan dari wilayah yang lain, letaknya strategis, bisa menjangkau dari Australia sampai Jepang," ujar Bambang di Kantor Kemenko Kemaritiman, Kompleks Gedung BPPT, Jakarta, Selasa (26/4).

Untuk wilayah Morotai, pemerintah tidak hanya mengembangkan sektor wisata, melainkan juga sektor industri yang mampu mendorong pertumbuhan ekonomi di wilayah timur Indonesia.

"Kami kembangkan kegiatan ekonomi lainnya yang bisa mendukung pertumbuhan ekonomi wilayah timur, industri perkapalan dan perikanan juga didorong masuk kesana, jadi tidak hanya wisata yang indah tapi juga pengembangan ekonomi," kata Bambang.

Bambang menambahkan, investor dari beberapa negara seperti Taiwan dan Korea sudah tertarik untuk berinvestasi di Morotai. Menurut dia, nilai historis yang dimiliki Morotai, seperti sisa-sisa perang dunia kedua, menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan untuk mampir ke Morotai.

Belum adanya bandara dengan runway 3.000 meter, lanjut Bambang, membuat Morotai bak mutiara yang belum digosok.

"Morotai punya aset yang sangat menguntungkan yang sudah ada, aset bandara setelah dihitung sangat potensial, buktinya beberapa investor sudah bertanya-tanya untuk mengembangkan. Pullman sudah mau masuk ke Morotai," pungkas dia.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sensasi Berwisata ke Pulau Morotai, Bisa Melihat Peninggalan Perang Dunia II hingga Renang bareng Ikan Hiu
Sensasi Berwisata ke Pulau Morotai, Bisa Melihat Peninggalan Perang Dunia II hingga Renang bareng Ikan Hiu

Di balik keindahannya, Pulau Morotai ternyata menyimpan kisah sejarah yang sangat menarik.

Baca Selengkapnya
Indonesia Terima Hibah Kapal Perang Bekas dari Korsel, Gelontorkan Rp 569,97 Miliar untuk Perbaikan
Indonesia Terima Hibah Kapal Perang Bekas dari Korsel, Gelontorkan Rp 569,97 Miliar untuk Perbaikan

Perbaikan mesin kapal hibah itu akan dilakukan langsung di Korea Selatan.

Baca Selengkapnya
Pernah Lebih Miskin dari Indonesia, Ini Rahasia Korea Selatan jadi Negara Maju
Pernah Lebih Miskin dari Indonesia, Ini Rahasia Korea Selatan jadi Negara Maju

Rahasia Korea Selatan bangkit menjadi negara maju usai perang saudara.

Baca Selengkapnya
Mahfud MD: Indonesia-Korsel Punya Modal Kuat dan Unik Setelah 50 Tahun Bermitra
Mahfud MD: Indonesia-Korsel Punya Modal Kuat dan Unik Setelah 50 Tahun Bermitra

Menko Polhukam Mahfud MD menegaskan, Indonesia dan Korea Selatan memiliki modalitas yang kuat dan unik dalam memajukan kemitraan strategis.

Baca Selengkapnya
Pegawai Perusahaan Temukan Harta Karun 500.000 Koin Hantu Peninggalan Perang Dunia II di Gudang Terbengkalai
Pegawai Perusahaan Temukan Harta Karun 500.000 Koin Hantu Peninggalan Perang Dunia II di Gudang Terbengkalai

Koin itu bergambar Gunung Fuji di salah satu sisinya.

Baca Selengkapnya
Badan Otorita Ungkap Alasan Minimnya Korea Selatan Investasi di IKN Nusantara
Badan Otorita Ungkap Alasan Minimnya Korea Selatan Investasi di IKN Nusantara

Korea Selatan menempati peringkat 6 dengan 9 LOI terkait investasi di IKN Nusantara.

Baca Selengkapnya
Revitalisasi KCBN Muara Jambi Resmi Dijalankan, Kemendikbudristek: Proyek Ini Punya Nilai Prestisius
Revitalisasi KCBN Muara Jambi Resmi Dijalankan, Kemendikbudristek: Proyek Ini Punya Nilai Prestisius

Kehadiran langsung Presiden Jokowi di lokasi mempercepat proses revitalisasi, meskipun proses hingga tanda tangan kontrak memakan waktu yang cukup panjang.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kim Jong-un Arak Senjata Korut di Depan Rusia dan China, Ada Rudal Antarbenua yang Bisa Jangkau AS
FOTO: Kim Jong-un Arak Senjata Korut di Depan Rusia dan China, Ada Rudal Antarbenua yang Bisa Jangkau AS

Kim Jong-un dengan wajah semringah memperlihatkan deretan persenjataan Korea Utara paling mutakhir kepada delegasi Rusia dan China. Simak foto-fotonya!

Baca Selengkapnya
Melihat Jejak Peninggalan Perang Dunia II di Pulau Biak, Dulunya Jadi Arena Pertempuran Jepang Melawan Amerika Serikat
Melihat Jejak Peninggalan Perang Dunia II di Pulau Biak, Dulunya Jadi Arena Pertempuran Jepang Melawan Amerika Serikat

Sebanyak 3.000 tentara Jepang tewas pada sebuah goa di pulau itu

Baca Selengkapnya
Indonesia dan Korea Selatan Sepakati Kerja Sama Penurunan Emisi Karbon dalam IPEF
Indonesia dan Korea Selatan Sepakati Kerja Sama Penurunan Emisi Karbon dalam IPEF

Airlangga mengharapkan agar kerja sama ini dapat mendukung pembangunan berkelanjutan di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Investasi Asing Masuk IKN Usai 17 Agustus 2024, Ada Uni Emirat Arab Hingga Korea
Investasi Asing Masuk IKN Usai 17 Agustus 2024, Ada Uni Emirat Arab Hingga Korea

Pemerintah membantah bahwa investor asing enggan untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bicara 50 Tahun Hubungan Indonesia-Korea: Bukan Saja Strategis tapi Sangat Istimewa
Jokowi Bicara 50 Tahun Hubungan Indonesia-Korea: Bukan Saja Strategis tapi Sangat Istimewa

Jokowi berharap di masa depan akan ada banyak kerja sama antara Indonesia dan Korea.

Baca Selengkapnya