Pertamina akui pejabat level senior jadi maling minyak
Merdeka.com - PT Pertamina (Persero) tengah menyelidiki kasus penyelundupan Bahan Bakar Minyak (BBM) setelah pihak kepolisian melakukan penangkapan karyawan PT Pertamina Region I Tanjung Uban berinisial Y (55 tahun) pada 6 September lalu.
Temuan awal pihak kepolisian menunjukkan adanya penjualan BBM bersubsidi dari BUMN Migas itu secara ilegal ke luar negeri.
Aksi sindikat gabungan swasta, Pertamina, dan TNI ini kabarnya menggelapkan 20 persen dari kapasitas tanker membawa 100.000 kilo liter BBM milik negara.
-
Kenapa Pertamina melakukan investigasi? Karena keluhan tersebut, PT Pertamina Patra Niaga, melakukan investigasi buntut laporan sejumlah kendaraan mengalami kerusakan mesin yang diduga diakibatkan penggunaan Pertamax di wilayah Cibinong, Jawa Barat.
-
Bagaimana Pertamina memantau BBM? Pertamina menggunakan sistem Pertamina Integrated Enterprise Data and Command Center (PIEDCC) untuk memantau alur distribusi BBM dari hulu hingga hilir.
-
Siapa yang sebut Pertamina 'gudang' mafia di BUMN? Dalam rapat, anggota Komisi VI Fraksi PKB, Nasim Khan, menyebutkan Pertamina merupakan 'gudang' mafia yang ada di BUMN.
-
Apa yang dilakukan Pertamina dan Polri? PT Pertamina (Persero) bersama Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) jalin sinergi publikasi sebagai sumber informasi yang mengedukasi masyarakat melalui kanal pemberitaan maupun media sosial, dalam upaya membangun kepercayaan masyarakat mengenai informasi publik.
-
Kenapa Pertamina disebut 'gudang' mafia? 'Karena terus terang di Pertamina ini ada berkumpulnya, berkumpulnya mafia-mafia di BUMN adalah di Pertamina. Karena itu harus hati-hati,' kata Nasim.
-
Apa yang sedang dikaji Pertamina saat ini? 'Program tersebut merupakan hasil kajian internal Pertamina, belum ada keputusan apapun dari pemerintah. Tentu ini akan kami usulkan dan akan kami bahas lebih lanjut,' kata Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati saat menghadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi VII DPR RI di Jakarta, Rabu, (30/8).
Perseroan meminta polisi menindaklanjuti kasus tersebut. Termasuk asal muasal BBM yang diselundupkan. Sebab ini terkait dengan proses penerimaan dan penyaluran di terminal BBM.
"Saya tidak mau komentar asumsi-asumsi. Tapi, yang sudah kami ketahui, ada satu pekerja Pertamina level senior, supervisor. Ini sedang diselidiki keterlibatannya dan seberapa jauh jaringan yang ada ini terkait dengan pencurian BBM ilegal di laut," kata Direktur Pemasaran dan Niaga Pertamina, Hanung Budya di kantornya, Jakarta, Rabu (10/9).
Hanung meminta agar polisi merinci BBM yang diselundupkan berasal dari mana. Sebab, kata dia, ada beberapa jenis BBM yang beredar di Indonesia.
Pertama, BBM bersubsidi dan BBM ini disalurkan oleh Pertamina dan dua badan usaha lainnya. Kedua, BBM non subsidi. Ini dipasarkan oleh 60 badan usaha dan datanya bisa dilihat di BPH Migas.
Yang ketiga, BBM yang dialokasikan untuk TNI dan bahan bakar ini digunakan untuk keperluan kendaraan TNI. Keempat, BBM yang diberikan Polri. Kelima, BBM yang diimpor langsung dari industri-industri besar.
"Jadi, yang ada di Indonesia, bukan hanya BBM Pertamina. Jadi, tolong ditulis lengkap sehingga kami mengharapkan aparat penegak hukum bisa mempelajari kemungkinan BBM ini dari mana saja," kata dia. (mdk/noe)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Usaha pengoplosan bahan bakar minyak (BBM) dari sumur ilegal tak habis-habisnya di Sumatera Selatan. Teranyar, satu lokasi diungkap dan ditutup di Ogan Ilir.
Baca SelengkapnyaAset Pertamina penting bagi hajat hidup masyarakat umum, sehingga keamanannya menjadi salah satu fokus utama bersama.
Baca SelengkapnyaKomisaris Utama PT Pertamina Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok menyebut KPK memegang banyak kasus korupsi di PT Pertamina.
Baca SelengkapnyaDirektur Penyidikan Jampidsus Kejagung Kuntadi menyampaikan, penyidik mendapati adanya dugaan pembiaran tambang ilegal
Baca SelengkapnyaDalam memastikan quantity and quality produk, Irto mengatakan pengecekan selalu dilakukan berkala mulai dari Terminal BBM hingga SPBU.
Baca SelengkapnyaPenggerebekan ini buntut dari tertangkapnya tiga warga asal Pidie yang selama ini menetap di Ingin Jaya, Aceh Besar.
Baca SelengkapnyaPertamina bersama aparat penegak hukum akan terus bersinergi mengungkap dan menindak upaya penyalahgunaan BBM bersubsidi.
Baca SelengkapnyaMenurut Simon, tim khusus Pertamina sudah memonitor seluruh SPBU untuk memastikan kalibrasi alat ukur sesuai prosedur
Baca SelengkapnyaAhok mengatakan dirinya diperiksa sebatas saksi dari LNG Pertamina.
Baca SelengkapnyaPenyidik kembali memanggil sejumlah pejabat PT Antam Tbk untuk menggali lebih dalam perkara tersebut.
Baca SelengkapnyaPengungkapan dan penindakan dari penyelewengan BBM dan LPG Subsidi ini berhasil menurunkan penyelewengan dan menyelamatkan keuangan negara.
Baca SelengkapnyaHasil investigasi Pertamina, kendaraan yang dilaporkan mengalami kendala mesin hanya terjadi di merk kendaraan dan tipe tertentu.
Baca Selengkapnya