Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pertamina Soal Dugaan Bjorka Bobol Data MyPertamina: Belum Bisa Dipastikan Benar

Pertamina Soal Dugaan Bjorka Bobol Data MyPertamina: Belum Bisa Dipastikan Benar MyPertamina. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Pertamina masih memverifikasi kebenaran kabar 44 juta data pengguna platform digital mereka MyPertamina diretas Bjorka. Informasi itu disampaikan Bjorka lewat unggahannya dalam forum Breached hari Kamis (10/11) lalu. Di mana dia mengaku memiliki 44 juta data pengguna MyPertamina.

Bjorka menyebut berhasil mendapatkan data mulai dari nama, Nomor Induk Kependudukan (NIK) hingga nomor telepon pengguna MyPertamina. Dia menjual data itu sekitar Rp 392 Juta.

General Manager Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan M Taufiq Setyawan mengatakan, informasi 44 juta data pengguna MyPertamina itu sejauh ini belum bisa dipastikan benar tidaknya itu data pengguna MyPertamina.

Orang lain juga bertanya?

"Itu informasinya di online, sosial media, belum verified. Datanya pun belum dipastikan itu benar data Mypertamina yang sekarang," kata Taufiq ditemui merdeka.com di kompleks GOR Kadrie Oening Jalan KH Wahid Hasyim I, Samarinda, Minggu (13/11).

Dia menjelaskan, Pertamina tidak bekerja sendiri dalam mengembangkan MyPertamina. Salah satunya bekerja sama dengan Telkom beserta anak usahanya untuk mengamankan data pengguna.

Untuk itu, dia memastikan data pengguna MyPertamina tetap aman. "InsyaAllah aman," katanya.

Diketahui, Pertamina tengah mengkampanyekan penggunaan MyPertamina di antaranya untuk mengendalikan konsumsi BBM subsidi jenis Pertalite. Pada aplikasi itu di antaranya menyimpan data pemilik kendaraan yang berhak mengkonsumsi Pertalite. Di mana program yang dijalankan Pertamina saat ini sebagai bagian dari peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia yang diperingati setiap tanggal 9 Desember.

"Ini bagian dari campaign Indonesia bersatu melawan korupsi. Program-program yang kita jalankan ini untuk mencegah korupsi," jelasnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pernah Bikin Heboh, Hacker Bjorka hingga Kini masih Misterius
Pernah Bikin Heboh, Hacker Bjorka hingga Kini masih Misterius

Jika ditilik dari akun X @bjorkanism, Bjorka berasal dari Polandia di Kota Warsawa.

Baca Selengkapnya
Telkom Bicara Soal 36 Juta Data Pelanggan IndiHome Dibobol Bjorka
Telkom Bicara Soal 36 Juta Data Pelanggan IndiHome Dibobol Bjorka

Telkom kembali buka suara soal dugaan kebocoran data 36 juta pelanggan yang dilakukan Bjorka.

Baca Selengkapnya
9 Juta Data Visa WNA Diduga Bocor, Ini Kata Kemenkominfo
9 Juta Data Visa WNA Diduga Bocor, Ini Kata Kemenkominfo

Kemenkominfo mengaku segera mengecek informasi tersebut.

Baca Selengkapnya
Data NPWP Diduga Bocor, Menko Polhukan akan Panggil Dirjen Pajak hingga BSSN
Data NPWP Diduga Bocor, Menko Polhukan akan Panggil Dirjen Pajak hingga BSSN

"(Penyebab kebocoran) Nanti kami jelaskan setelah kami memanggil dirjen pajak hari Jumat," kata Menko Hadi

Baca Selengkapnya
Data Visa 9 Juta Turis Datang ke Indonesia Diduga Bocor, Kominfo Angkat Suara
Data Visa 9 Juta Turis Datang ke Indonesia Diduga Bocor, Kominfo Angkat Suara

Peretas Bjorka diduga memperjualbelikan data pribadi WNA atau turis asing yang datang ke Indonesia.

Baca Selengkapnya
Bukan Hanya KPU, Ini Sederet Situs Pemerintah yang Pernah Dibobol Hacker
Bukan Hanya KPU, Ini Sederet Situs Pemerintah yang Pernah Dibobol Hacker

Indonesia kembali dihebohkan kabar kebobolan 204 juta Data Pemilih Tetap (DTP) Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Baca Selengkapnya
NPWP Jokowi dan Gibran-Kaesang Bocor, Bareskrim Langsung Kerja Sama BSSN Selidiki Pelaku
NPWP Jokowi dan Gibran-Kaesang Bocor, Bareskrim Langsung Kerja Sama BSSN Selidiki Pelaku

Mengenai apakah sudah ada tersangka yang diperiksa, Himawan tidak menjawab dengan jelas.

Baca Selengkapnya
Buka-bukaan Presiden Jokowi Cium Keteledoran Usai Data NPWP Miliknya Diduga Bocor dan Dijual Bersama Pejabat Elite
Buka-bukaan Presiden Jokowi Cium Keteledoran Usai Data NPWP Miliknya Diduga Bocor dan Dijual Bersama Pejabat Elite

Presiden Jokowi angkat bicara komentari kabar soal kasus dugaan bocornya data NPWP miliknya dan jutaan warga Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kirim ke Bareskrim dan KPU, Begini Hasil Investigasi BSSN soal Kebocoran Data Pemilih
Kirim ke Bareskrim dan KPU, Begini Hasil Investigasi BSSN soal Kebocoran Data Pemilih

Kirim ke Bareskrim dan KPU, Begini Hasil Investigasi BSSN soal Kebocoran Data Pemilih

Baca Selengkapnya
Menkominfo Buka Suara soal Kebocoran Pemilih KPU: Sekarang Data Mahal Harganya
Menkominfo Buka Suara soal Kebocoran Pemilih KPU: Sekarang Data Mahal Harganya

Menkominfo Buka Suara soal Kebocoran Pemilih KPU: Sekarang Data Mahal Harganya

Baca Selengkapnya
Penjelasan BPJS Ketenagakerjaan soal Viral Kebocoran Data oleh Hacker
Penjelasan BPJS Ketenagakerjaan soal Viral Kebocoran Data oleh Hacker

BPJS Ketenagakerjaan membantah tejadi kebocoran data seperti beredar lewat akun media sosial X @FalconFeedsio.

Baca Selengkapnya
Data Pemilih KPU Bocor, Kominfo: Kami Minta Klarifikasi
Data Pemilih KPU Bocor, Kominfo: Kami Minta Klarifikasi

Sebanyak 204 juta data pemilih KPU diduga bocor. Diperjualbelikan di darkweb seharga Rp 1 miliar lebih.

Baca Selengkapnya