Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri mengungkap adanya pejabat pemerintah daerah membantu pergerakan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya.
Dengan tegas Fakhiri menyebut, aparat akan bertindak secara terukur kepada siapapun yang terkait dengan jaringan kelompok bersenjata.
Kelompok Egianus Kogoya diketahui menyandera pilot Susi Air Kapten Philip Mark Merthens sejak 7 Februari 2023 lalu.
Baca juga:
Kapolda Papua Minta Anggota TNI Polri Tidak Mudah Terpancing Aksi KKB Ini Sebabnya
Polisi Terima Laporan KKB Papua Aniaya Kepala Distrik Kiwirok
KKB Semakin Brutal, Polda Papua Ubah Pola Operasi Jadi Penegakan Hukum
Dituduh Mata-Mata, Pimpinan KKB Joni Botak Tewas Ditembak Kelompok Lewis Kogoya
Lima Mes Karyawan di Puncak Dibakar OTK, Polda Papua Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa
Kapolda Papua: KKB Bakar Rumah Warga di Ilaga
Satgas Ops Damai Cartenz soal Video Pilot Susi Air: Berarti Masih Hidup dan Sehat