Meski banjir melanda, kakek ini terus antar cucunya bersekolah
Bencana banjir merendam 15 ribu pemukiman di China tengah dan selatan, menutup akses sarana umum.
Bencana banjir yang menimpa China beberapa hari terakhir menyebabkan beberapa desa terjebak dari akses sarana umum. Tercatat ada 15 ribu pemukiman terperangkap akibat banjir.
Meski terjebak dalam kondisi sulit, seorang kakek bernama Tan diketahui tidak membiarkan tiga cucunya kehilangan satu kelas pun di sekolah. Sekolah yang tidak terendam banjir masih melakukan kegiatan belajar mengajar seperti biasa, lapor CCTV News.
-
Apa yang ditemukan di gurun pasir China yang membuat para ahli bingung? Para ahli telah mempersempit asal usul mumi misterius yang ditemukan di gurun pasir Tiongkok, dan hasilnya cukup mengejutkan.
-
Di mana banjir bandang ini terjadi? Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi meminta bantuan dana Rp1,5 triliun untuk penanganan bencana alam banjir bandang di daerahnya.
-
Apa yang dimaksud dengan peribahasa China bijak? Peribahasa China Bijak 1. "Jangan takut tumbuh perlahan, takutlah hanya berdiri diam." 2. "Ada dua jenis manusia sempurna: mereka yang sudah mati, dan mereka yang belum lahir." 3. "Makin banyak kamu berkeringat dalam latihan, makin sedikit kamu berdarah dalam pertempuran." 4. "Kau mendapatkan apa yang kau bayar." 7. "Pilih pekerjaan yang kamu sukai dan kamu tidak akan pernah harus bekerja sehari pun dalam hidupmu." 8. "Jangan pernah menilai seseorang dari penampilannya." 9. "Perjalanan seribu mil dimulai dengan langkah pertama." 10. "Kesempatan mengetuk pintu hanya sekali."
-
Bagaimana para peneliti meneliti celah-celah misterius di Tembok Besar China? Salah satu bagian penelitian ialah memetakan lengkungan tersebut menggunakan citra satelit dari Google, Bing, sistem informasi geografis (GIS), dan citra, gambar mata-mata Amerika Serikat dari tahun 1960-an, atlas China, dan peta Soviet.
-
Apa yang ditemukan di Gua Baiyan, China? Ilmuwan menemukan makhluk aneh dengan delapan mata dan alat kelamin berbentuk "kait" di dalam sebuah gua di Provinsi Guizhou, China.
-
Apa yang dilakukan polisi China terhadap pedagang buah di pinggir jalan? Dia diberi imbauan agar tak berjualan di lokasi. Sebab, hal tersebut diungkap sang polisi dapat memicu kecelakaan bagi diri sendiri dan pengguna jalan raya lainnya. "Anda tidak bisa berjualan semangka di sini. Ini bisa mengganggu lalu lintas," terangnya.
Kakek antarkan cucu di China ©2016/Shanghaiist
Melihat keinginan belajar yang kuat sang cucu, Tan tidak sampai hati untuk tidak mengantar mereka setiap harinya, walau menggunakan cara seadanya. Bermodalkan baskom kayu, tiga cucu Tan duduk di dalamnya dengan Tan mendorong bak kapal kecil, dilansir Shanghaiist, Rabu (29/6).
Wilayah China tengah dan selatan diketahui mendapat dampak banjir terburuk. Seperti rekaman gambar berikut, air bah mengalir deras di dalam sebuah mal yang berubah bak sungai.
Baca juga:
Demi anak, ibu di Gianyar jadi sopir ambulans dan bus sekolah
Perjuangan Mbah Lindu hidupi 5 anaknya dengan jualan gudeg
Bocah Fariyah sakit down syndrome & tak punya banyak pilihan berobat
Demi sekolahkan anak, buruh cuci ini rela utang ke rentenir
Perjuangan buruh cuci kuliahkan anak sampai S3 di Jepang