Cara Menghitung Persentase Kenaikan, Berikut Contoh dan Penjelasannya
Persentase kenaikan sendiri sangat diperlukan oleh para pelaku usaha dalam menghitung keuntungan. Dengan menghitung persentase kenaikan, pelaku usaha atau perusahaan dapat memiliki patokan untuk membandingkan kenaikan keuntungan, produksi barang, atau penjualan.
Persentase biasa digunakan untuk mewakili suatu data dengan tujuan agar pembaca lebih mudah memahaminya. Persentase ini juga sering kita temui di berbagai tempat. Misal dalam data statistik, diskon di pusat perbelanjaan, suku bunga, jumlah penduduk, dan bidang kehidupan lainnya biasa menggunakan persen.
Persen merupakan bilangan yang menyatakan seberapa besar bagian dari total sebuah barang atau nilai. Persentase dilambangkan dengan %, di mana persen memiliki arti yang sama dengan satu per seratus. Misalnya 40%, berarti sama dengan 40/100.
-
Kenapa Padi Salibu dilirik Pemprov Jabar? Padi dengan teknologi salibu saat ini tengah dilirik Pemprov Jabar sebagai upaya menjaga ketahanan pangan.
-
Kapan Jalur Lingkar Barat Purwakarta dibangun? Sebelum dibangun jalan lingkar pada 2013, Kecamatan Sukasari yang berada paling ujung di Kabupaten Purwakarta aksesnya tidak layak.
-
Kenapa Jaka merantau? Dengan penuh tekad, Jaka pun memutuskan untuk merantau ke negeri orang untuk mencari nafkah dan mewujudkan semua impian mereka berdua.
-
Kapan Harun Kabir meninggal? Tanggal 13 November 1947, jadi hari terakhir Harun Kabir dalam menentang kekuasaan Belanda yang kembali datang ke Indonesia.
-
Kapan wabah cacar menyebar ke Peru? Cacar mungkin menyebar dari Eropa ke Peru bersama penakluk Francisco Pizarro pada tahun 1530-an.
-
Kapan Purnawarman meninggal? Purnawarman meninggal tahun 434 M.
Persentase kenaikan sendiri sangat diperlukan oleh para pelaku usaha dalam menghitung keuntungan. Dengan menghitung persentase kenaikan, pelaku usaha atau perusahaan dapat memiliki patokan untuk membandingkan kenaikan keuntungan, produksi barang, atau penjualan.
Itulah kenapa, cara menghitung persentase kenaikan perlu diketahui, khususnya bagi perusahaan atau seseorang yang menjalankan usaha. Berikut ini, kami akan menjelaskan bagaimana cara menghitung persentase kenaikan yang dilansir dari liputan6.
Cara Menghitung Persentase Kenaikan
Cara menghitung persentase kenaikan bisa dengan menggunakan tiga metode. Pertama, cara menghitung persentase kenaikan dengan logika. Kedua, cara menghitung persentase kenaikan dengan rumus. Ketiga, cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel.
Cara Menghitung Persentase Kenaikan dengan Logika
Presentase kenaikan dapat dihitung dengan logika. cara menghitung persentase kenaikan dengan logika ini dicontohkan dengan premi asuransi mobil yang mengalami kenaikan dengan rincian harga berikut:
Premi sebelum kenaikan Rp 3.000.000 Premi sesudah kenaikan Rp 3.750.000
Cara menghitung persentase kenaikan dengan logika adalah mengurangi angka awal dengan angka akhir. Jika contoh cara menghitung persentase kenaikan dengan logika memiliki angka awal Rp 3.750.000 maka kurangi angka akhir Rp 3.000.000.
Proses cara menghitung persentase kenaikan dengan logika:
Nilai Akhir – Nilai Awal = 3.750.000 – 3.000.000 = Rp 750.000
Dari cara menghitung persentase kenaikan dengan logika, presentase kenaikannya belum ditemukan. cara menghitung persentase kenaikan dengan logika berikutnya, lakukan pembagian nilai selisih yang didapat dengan angka awal dikalikan 100%.
Proses cara menghitung persentase kenaikan dengan logika:
Persentase Kenaikan (%) = Nilai Selisih : Nilai Awal
Persentase Kenaikan (%) = Rp 750.000 : Rp 3.000.000
Persentase Kenaikan (%) = 0.025 x 100% = 2,5%
Maka hasil dari cara menghitung persentase kenaikan dengan logika untuk premi asuransi mobil adalah 2,5%.
Cara Menghitung Persentase Kenaikan dengan Rumus
Cara menghitung persentase kenaikan dengan rumus dapat disederhanakan sebagai berikut:
Persentase Kenaikan (%) = ((Akhir-Awal))/Awal x 100%
Untuk bisa lebih memahaminya, berikut contohnya.
Lydia menjadi sales di sebuah dealer mobil ternama, di tahun lalu Lydia berhasil menjual mobil sebanyak 100 unit. Kemudian di tahun ini berhasil menjual mobil sebanyak 200 unit. Berapa persentase kenaikan yang dialami oleh Lydia dan bagaimana cara menghitung persentase kenaikan dengan rumus?
Diketahui:
Awal Penjualan = 100 unit untuk penjualan tahun lalu Akhir Penjualan = 200 unit untuk penjualan tahun ini
Berikut cara menghitung persentase kenaikan dengan rumus:
Persentase Kenaikan (%) = ((Akhir-Awal))/Awal x 100
Persentase Kenaikan (%) = ((200-100))/100x100%
Persentase Kenaikan (%) = (100/100)x100%
Persentase Kenaikan (%) = 1x100%
Persentase Kenaikan (%) = 100%
Maka hasil dari cara menghitung persentase kenaikan dengan rumus untuk hasil penjualan mobil adalah 100%.
Cara Menghitung Persentase Kenaikan dengan Microsoft Excel
Untuk cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel, jika angka ditulis setelah cell diubah formatnya ke dalam persentase, maka angka akan langsung menjadi bilangan persentase.
Aturan lain dalam menyelesaikan cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel yaitu, jika angka dimasukkan ke dalam cell terlebih dahulu tanpa lambang %, kemudian cell di format ke dalam style persen maka excel akan otomatis mengalikan angka dengan bilangan 100 terlebih dahulu.
Berikut mengubah nilai angka dengan lambang bilangan persen untuk menyelesaikan cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel:
- Mengetikkan langsung lambang satuan % pada cell Excel setelah mengetikkan sebuah angka.
- Memformat cell excel dengan mengubah style format persen (%) pada Tab Home ke Number ke Percent (%).
- Cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel untuk tahap pengubahan lambang ini bisa dilakukan pakai Shortcut Ctrl + Shift + %.
- Mulailah memilih format percentage pada kotak dialog Format Cells.
Berikut rumus cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel:
Persentase Kenaikan (%) = Nilai Kenaikan/Nilai Sebelum Kenaikan x 100%
Dimisalkan, kolom A diisi tahun, kolom B jumlah, kolom C presentase kenaikan (%), dan kolom D rumus. Mengenai rumus cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel adalah misal di cell C3, maka rumus presentase kenaikannya = (B3-B2)/B2
Untuk menyelesaikan cara menghitung persentase kenaikan dengan Microsoft Excel pada semua data, cukup copy dan paste rumus tersebut sampai data paling bawah yang ingin diketahui kenaikan presentasenya.