Buron Tipu Calon Polisi Rp 250 Juta, Wartawan Ditangkap Saat Sembunyi di Masjid
Hamsir alias Anci Karaeng atau AK (50), seorang jurnalis TV di Makassar akhirnya tertangkap di Kendari, Sulawesi Tenggara, Jumat (15/3). Dia adalah tersangka buron Polres Jeneponto, Sulsel, dalam kasus penipuan senilai Rp 250 juta terhadap Zulkifli (20), calon bintara polisi.
Hamsir alias Anci Karaeng atau AK (50), seorang jurnalis TV di Makassar akhirnya tertangkap di Kendari, Sulawesi Tenggara, Jumat (15/3). Dia adalah tersangka buron Polres Jeneponto, Sulsel, dalam kasus penipuan senilai Rp 250 juta terhadap Zulkifli (20), calon bintara polisi.
Tersangka menjanjikan kelulusan kepada Zulkifli dengan menjual nama perwira-perwira Polda Sulsel. Jaminannya setoran uang Rp 250 juta yang diserahkan bertahap. Namun dua kali mendaftar di Sekolah Kepolisian Negara (SPN) Batua, Makassar, dua kali itu juga Zulkifli gagal.
-
Bagaimana polisi menangani kasus narkoba di Makassar? Doli mengaku, menjelang tahun baru 2024 pihaknya telah melakukan pemetaan terhadap lokasi atau titik rawan peredaran narkotika di Makassar."Tentunya kita sudah mulai melaksanakan operasi dan gencar-gencar kita gelar razia di tempat-tempat yang sudah kita mapping di Makassar raya, dan di tempat hiburan juga kita gelar jelang tahun baru," terang Doli.
-
Kenapa pangkat polisi penting? Selain itu pangkat juga merupakan syarat mutlak yang perlu dimiliki oleh anggota Polri jika hendak mendapatkan amanat untuk mengemban jabatan tertentu.
-
Bagaimana polisi tersebut disekap? Saat aksi percobaan pembunuhan itu dilakukan, korban memberontak sehingga pisau badik yang dipegang pelaku N mengenai jari korban dan mengeluarkan darah. "Selanjutnya tersangka N melakban kedua kaki agar korban tidak berontak.
-
Apa yang dilakukan penerus para jenderal polisi? Penerus Sang Jenderal Putra para Jenderal Polisi ini mengikuti jejak sang ayah.
-
Siapa saja anggota polisi di Makassar yang dipecat karena narkoba? Dari tujuh orang tersebut, dua orang polisi dipecat positif mengonsumsi narkoba.
-
Apa yang dimaksud dengan pangkat polisi? Mengutip dari laman polisi.com, tanda kepangkatan Polri adalah daftar tanda pangkat yang dipakai oleh Kepolisian Negara Indonesia.
Kapolres Jeneponto, AKBP Hery Susanto yang dikonfirmasi membenarkan soal penangkapan tersangka Hamsir alias Anci Karaeng alias AK, warga Kecamatan Mamajang, Makassar ini.
"Tersangka ini sembunyi di masjid di Kecamatan Baruga, Kendari, ikut jemaah tabligh, sudah dua minggu lamanya. Entah dia sembunyi dengan bergabung bersama jemaah itu atau kah memang dia sadar. Dia mengakui perbuatannya," kata AKBP Hery Susanto.
Kapolres Jeneponto menjelaskan, tersangka sudah diburu sejak awal Maret lalu. Tersangka menghilang pasca dilaporkan telah menipu Zulkifli, salah seorang calon siswa (casis) bintara polisi warga Kabupaten Jeneponto, Sulsel.
"Iya kita sudah layangkan dua kali panggilan tapi terlapor (Hs alias AK) tidak datang. Kita sudah datangi rumahnya dan kantor medianya di Makassar tapi yang bersangkutan tidak berhasil ditemui. Di kantornya itu, orang di sana sampaikan kalau terlapor sudah satu bulan tidak masuk kantor," kata Kapolres Jeneponto, AKBP Hery Susanto.
Baca juga:
Merasa Ditipu Konser Batal, Pria ini Laporkan Panitia Dewa 19 All Star
Nama Kapolres Jakut Kombes Budhi Herdi Susianto Dicatut Kasus Penipuan Lelang Motor
Kejati Sumut Anggap Kasus Penipuan Mujianto Tidak Layak Disidang
Eks Bupati Tapanuli Tengah Divonis Bebas dari Kasus Penipuan
Polisi Buru Wartawan di Makassar terkait Kasus Penipuan Rp 250 Juta
Wanita Asal Banten Diringkus Polisi Usai Tepergok Jual Emas Palsu