Mantan Pimpinan DPD RI Farouk Muhammad Meninggal Dunia
Farouk tercatat sebagai Senator DPD RI daerah pemilihan Provinsi Nusa Tenggara Barat selama dua periode, yaitu 2009-2014 dan 2014-2019. Farouk juga pernah menjabat sebagai Wakil Ketua DPD RI periode 2014-2017.
Wakil Ketua DPD RI periode 2014-2017 Farouk Muhammad meninggal dunia pada Kamis (18/2) dini hari pukul 02.00 WIB. Saat ini jenazah disemayamkan di kediamannya di Jl. H. Mursyid No. 33, Kebagusan, Jakarta Selatan. Sekjen DPD RI Rahman Hadi mengucapkan duka cita mendalam atas kepergian Farouk Muhammad. Menurut dia, bangsa Indonesia kehilangan salah satu wakilnya yang terus memperjuangkan kepentingan daerah.
"Saya mengucapkan bela sungkawa dan duka cita yang mendalam atas berpulangnya Bapak Farouk Muhammad. Selama di DPD RI beliau merupakan sosok yang terus konsisten dalam memperjuangkan kepentingan daerah, baik itu Provinsi NTB ataupun masyarakat Indonesia," ucap Rahman, Kamis (18/2).
-
Kapan DPD PDIP Jawa Barat akan mendaftarkan Anies-Ono? Hampir dipastikan bahwa malam hari ini DPD PDIP Jabar akan mendaftarkan secara resmi pasangan Calon Gubernur dan calon wakil gubernur yaitu Anies Baswedan dan Kang Ono Surono.
-
Kenapa PSU DPD RI Sumbar dilakukan? Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Barat (Sumbar) umumkan hasil Pemunguntan Suara Ulang (PSU) DPD RI daerah pemilihan Sumbar.
-
Kapan hasil PSU DPD RI Sumbar diumumkan? Perolehan suara itu dibacakan langsung oleh Ketua KPU Sumbar Surya Efitrimen pada Sabtu, (20/7) siang.
-
Apa yang dibahas dalam rapat pimpinan sementara DPRD Provinsi DKI Jakarta? "Pembahasan dan penetapan usulan nama Calon Penjabat Gubernur DKI Jakarta dari masing-masing Partai Politik DPRD Provinsi DKI Jakarta," demikian informasi tersebut.
-
Kapan Ganjar Pranowo hadir di Rakernas PDIP? Mantan calon Presiden (Capres) nomor ururt 03 Ganjar Pranowo menghadiri agenda rapat kerja nasional (rakernas) PDIP di Beach City International Stadium (BCIS), Ancol Jakarta pada Jumat (24/5).
-
Di mana Rakernas PDIP diadakan? Mantan calon Presiden (Capres) nomor ururt 03 Ganjar Pranowo menghadiri agenda rapat kerja nasional (rakernas) PDIP di Beach City International Stadium (BCIS), Ancol Jakarta pada Jumat (24/5).
Farouk tercatat sebagai Senator DPD RI daerah pemilihan Provinsi Nusa Tenggara Barat selama dua periode, yaitu 2009-2014 dan 2014-2019. Farouk juga pernah menjabat sebagai Wakil Ketua DPD RI periode 2014-2017.
Farouk Muhammad merupakan Senator DPD RI yang pernah mengenyam pendidikan Akabri bagian Kepolisian dan Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK). Dia juga pernah memperoleh pendidikan di universitas luar negeri, yaitu di Oklahoma City University dan Florida State University.
Guru Besar PTIK dan UI ini juga pernah menjabat sebagai Kapolda NTB, Kapolda Maluku, Rektor Universitas Bung Karno, dan Sekretaris Anggota Dewan Pertimbangan Presiden Bidang Pertahanan dan Keamanan sebelum mendedikasikan dirinya sebagai Senator DPD RI di tahun 2009.
Baca juga:
Bupati Paser Yusriansyah Syarkawi Meninggal Dunia
Cendekiawan Muslim Jalaluddin Rakhmat Meninggal Dunia
Mengenal Mayor Udara Corinus Krey, Pencetus Nama Irian yang Terlupakan
Budayawan Prie GS Meninggal Dunia Akibat Serangan Jantung
Jejak Karir Firmanzah, Profesor Termuda UI Hingga jadi Orang Kepercayaan Presiden
Mertua Anas Urbaningrum, KH Atabik Ali Tutup Usia