Polisi telah amankan istri dan dua anak Nur Rohman
Sekitar Pukul 11.00 WIB, polisi datang ke rumah Nur Rohman untuk amankan istri dan anaknya.
Pelaku bom bunuh diri di Mapolresta Surakarta diketahui bernama Nur Rohman. Dia tinggal di kelurahan Sangkrah, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo, Jawa Tengah.
Pasca bom bunuh diri terjadi, polisi langsung menggiring istri dan kedua putranya ke Mapolsek Pasar Kliwon.
"Tadi sekitar jam 11.00 WIB tadi istri dan anaknya langsung dibawa polisi," kata tetangga pelaku, Kasmi (52), Solo, Selasa (5/7).
Kasmi menambahkan, selama di masyarakat Nur Rohman dikenal sebagai sosok yang ramah dan bersosialisasi. Namun pascabom Thamrin dan penemuan bom rakitan di Semanggi tahun 2015, ia tidak pernah kelihatan.
"Dia sudah lama tidak kelihatan, saya tidak tahu kemana perginya," kata dia.
Baca juga:
Menko Luhut mengaku sudah menduga aksi teror bakal terjadi
Polisi bersenjata lengkap perketat keamanan Mapolda Metro Jaya
Takbiran di Jakarta siaga 1, polisi berjaga dengan senjata lengkap
Bom di Mapolresta Solo, Paskhas TNI AU amankan Bandara Adi Soemarmo
Kapolda Metro Jaya: Perketat markas kita, dari polsek sampai asrama
-
Kapan Kirab Kebo Bule di Surakarta diadakan? Surakarta memiliki tradisi pada perayaan malam 1 Suro atau bisa disebut malam tahun baru Hijriah.
-
Kapan Prabowo tiba di Sumatera Barat? Calon Presiden (Capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto tiba di Bandara Internasional Minangkabau (BIM) Padang Pariaman pada Sabtu (9/12) pagi.
-
Apa makna utama dari Tari Bondan Surakarta? Meski ketiga jenis tari bondan memiliki makna yang sedikit berbeda, akan tetapi pada intinya tari bondan ini memiliki makna yang sama mengenai kasih sayang seorang ibu kepada sang anak.
-
Kapan bandara Lolak diresmikan? Bandar udara (bandara) di Provinsi Sulawesi Utara kian bertambah, kini baru saja beroperasi bandara Lolak di Bolaang Mongondow, Minggu (18/2).
-
Apa yang terbakar di Solo? Pada Selasa (3/10), terjadi kebakaran di sebuah gudang rongsok yang terletak di Kampung Joyosudiran, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo, Jawa Tengah.
-
Kenapa Syawalan Morodemak digelar? Dilansir dari Demakkab.go.id, tradisi itu digelar sebagai ungkapan rasa syukur terutama warga nelayan yang kesehariannya mencari nafkah di tengah laut.