Deretan Sayuran dengan Kandungan Protein Tertinggi yang Bisa Ditanam Sendiri
Berikut ini adalah sayuran dengan kandungan protein tinggi yang bisa kalian tanam di sendiri.
Mencari sumber protein kini tidak perlu hanya dari daging. Berikut ini adalah sayuran dengan kandungan protein tinggi yang bisa kalian tanam di sendiri.
Deretan Sayuran dengan Kandungan Protein Tertinggi yang Bisa Ditanam Sendiri
Jika kalian ingin mengurangi konsumsi daging, terdapat variasi sayuran tinggi protein yang dapat ditanam di kebun.
Meskipun protein sangat penting, sayuran-sayuran ini juga mengandung beragam nutrisi penting lainnya.
Berikut ini adalah beberapa jenis sayuran yang kaya protein terbaik yang dapat ditanam dengan mudah di halaman belakang rumah, dikutip dari a-z-animals.com pada (10/5).
-
Bagaimana protein dalam belut bermanfaat bagi tubuh? Protein membantu membangun otot, meningkatkan fungsi sistem kekebalan tubuh, dan menjaga kesehatan kulit, rambut, dan kuku.
-
Siapa yang membutuhkan asupan protein? Protein adalah nutrisi penting yang berperan dalam pertumbuhan sel, perbaikan jaringan, dan menjaga fungsi tubuh yang optimal.
-
Apa peranan protein dalam menurunkan berat badan? Apapun jenisnya, protein salah satu cara terbaik untuk membantu penurunan berat badan. Protein dapat meningkatkan metabolisme seseorang, asupan protein yang lebih tinggi dapat menyebabkan rasa kenyang yang lebih besar, kata Amber Schaefer, MS, RDN, pemimpin nutrisi klinis dan instruktur nutrisi di Mayo Clinic College of Medicine and Science.
-
Siapa yang membutuhkan asupan protein yang cukup? Protein merupakan zat gizi makro yang esensial bagi pertumbuhan, perkembangan otot, dan fungsi sel serta organ tubuh.
-
Apa saja sumber protein hewani yang baik untuk anak? Selain daging, makanan laut, dan telur, susu segar yang telah dipasteurisasi dapat menjadi pilihan yang sangat baik sebagai sumber protein hewani untuk anak.
-
Mengapa mengonsumsi protein penting untuk kesehatan tulang? Makanan yang kaya akan protein sendiri mampu membantu penyerapan kalsium, yang merupakan mineral esensial guna meningkatkan kekuatan dan kepadatan tulang. Dengan demikian, konsumsi protein yang cukup dapat membantu mencegah risiko osteoporosis serta masalah tulang lainnya.
Ubi Jalar
- Protein Per 100 Gram: 1,6g
- Nutrisi Lainnya: Vitamin A, vitamin B, vitamin C, kalsium, zat besi, magnesium, fosfor, kalium, thiamin, dan seng.
Alpukat
- Protein Per 100 Gram: 1,8g
- Nutrisi Lainnya : Lemak, serat, vitamin B, Vitamin C, Vitamin E, Vitamin K, folat, kalium, magnesium, dan karotenoid.
Kembang Kol
- Protein Per 100 Gram: 1,9g
- Nutrisi Lainnya :Fosfor, magnesium, kolin, mangan, kalium, asam pantotenat, folat, vitamin B, vitamin K, vitamin C, dan serat.
Kentang Merah
Protein Per 100 Gram: 1,9g
Nutrisi Lainnya :Serat, vitamin C, potasium, vitamin B, zat besi, dan magnesium.
Asparagus
- Deretan Sarapan Tinggi Protein untuk Pekerja karena Bikin Lebih Fokus dan Kenyang Lebih Lama
- 5 Tanda yang Tampak pada Tubuh saat Kekurangan Protein, Perlu Diwaspadai!
- 10 Sayuran Tinggi Protein dan Serat, Ketahui Cara Optimal Mengonsumsinya
- Kekurangan Protein pada Anak Bisa Timbulkan Masalah Gangguan Perkembangan
- Protein Per 100 Gram: 2.4g
- Nutrisi Lainnya :Serat, vitamin C, vitamin A, vitamin K, folat, kalium, fosfor, dan vitamin E.
Brokoli
- Protein Per 100 Gram: 2.4g
- Nutrisi Lainnya :Serat, lemak, vitamin C, vitamin K, dan folat.
Bayam
- Protein Per 100 Gram: 3g
- Nutrisi Lainnya :Vitamin A, vitamin C, vitamin K, potasium, zat besi, folat, dan serat.
Sawi Hijau
- Protein Per 100 Gram: 3g
- Nutrisi Lainnya :Vitamin A, vitamin C, vitamin K, kalsium, potasium, dan folat.
Kacang Polong
- Protein Per 100 Gram: 3,3g
- Nutrisi Lainnya :Vitamin A, vitamin C, vitamin K, folat, magnesium, fosfor, kalium, dan mangan.
Jagung Manis
- Protein Per 100 Gram: 3,3g
- Nutrisi Lainnya :Vitamin C, vitamin B, vitamin E, vitamin K, kalium, mangan, fosfor, zat besi, seng, dan magnesium.
Jamur
- Protein Per 100 Gram: 3,6g
- Nutrisi Lainnya :Zat besi, kalsium, magnesium, fosfor, kalium, natrium, seng, vitamin C, vitamin D, folat, kolin, dan niasin.
Edamame
- Protein Per 100 Gram: 12g
- Nutrisi Lainnya :Vitamin C, kalsium, zat besi, dan folat.
Tauge
- Protein Per 100 Gram: 13.1g
- Nutrisi Lain :Vitamin C, folat, dan zat besi.
Buncis
- Protein Per 100 Gram: 19g
- Nutrisi Lainnya :Serat, mangan, vitamin B, tembaga, besi, seng, fosfor, magnesium, tiamin, selenium, dan kalium.
Kacang Hijau
- Protein Per 100 Gram: 24g
- Nutrisi Lainnya :Vitamin B, seng, kalium, tembaga, besi, fosfor, magnesium, mangan, dan serat.
Kacang Fava
Protein Per 100 Gram: 26g
Nutrisi Lainnya :Serat, folat, mangan,tembaga, fosfor, magnesium, zat besi, kalium, seng, dan tiamin.