Pria vegetarian lebih 'menyenangkan' di ranjang? Ini 8 alasannya
Pola makan vegetarian yang dipenuhi dengan sayur dan buah ini akan membuat tubuh pria sehat luar dan dalam yang bermanfaat untuk mendukung performa seksual.
Sebagian besar pria berpikir untuk meningkatkan performa di ranjang serta kesuburan, maka mereka harus rajin untuk makan daging. Namun beberapa penelitian yang berkaitan dengan pola makan vegetarian menemukan fakta mengejutkan bahwa pria yang menjadi vegetarian justru memiliki performa yang lebih garang di ranjang.
"Berkebalikan dari pendapat umum yang selama ini beredar, pola makan berbasis tanaman bisa membuat tubuh manusia jadi lebih sehat tanpa perlu khawatir akan kehilangan protein atau nutrisi lainnya," terang penelitian yang dilansir dari boldsky.com.
Tidak percaya? Berikut adalah buktinya.
-
Siapa yang terlibat dalam penelitian tentang hubungan seksual dan telomere? Penelitian ini melibatkan 129 ibu dalam hubungan romantis.
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Bagaimana pelaku melakukan pelecehan seksual? Korban penyandang disabilitas tidak bisa berteriak atau menolak. Dia merasa takut dan ketergantungan," katanya.
-
Apa bentuk pelecehan seksual yang dilakukan oleh mahasiswa filsafat UGM? Dalam video itu, si pria mengaku ada delapan orang korbannya. Pria itu juga meminta maaf atas kekerasan seksual baik secara fisik maupun verbal yang telah dilakukannya.
-
Bagaimana mencukur bulu kemaluan bisa meningkatkan risiko penyakit menular seksual? Gesekan saat berhubungan seksual pada kulit yang baru dicukur dapat menyebabkan iritasi, dan luka di daerah genital dapat menjadi pintu masuk bagi virus dan bakteri.
-
Bagaimana cara Fakultas Filsafat UGM menangani kasus pelecehan seksual? Pada prinsipnya Fakultas Filsafat UGM konsisten untuk penanganan kasus-kasus kekerasan seksual. Laporan tentang adanya korban dan lain sebagainya belum ada," urai Iva.
Kadar testosteron lebih tinggi
Beberapa penelitian menemukan bahwa pria vegetarian dan pria non vegetarian memiliki kadar testosteron 10% lebih tinggi dibandingkan dengan pria yang makan daging.
Aroma tubuh yang lebih baik
Pria yang doyan makan sayur ternyata memiliki aroma tubuh yang lebih menyegarkan dibandingkan dengan pria pemakan daging. Dan wanita ternyata lebih suka dengan aroma tubuh pria vegetarian.
Berat badan terjaga
Pola makan vegetarian yang rendah lemak jahat dan kalori ternyata bisa membuat berat badan jadi lebih terjaga. Dan hal ini sangat bermanfaat untuk mendukung performa di ranjang.
Kulit lebih bercahaya
Karena pola makan vegetarian dipenuhi dengan sayur dan buah, makanan ini membuat kulit jadi lebih bersih dan bercahaya. Kondisi ini akan membuat pria jadi tampak lebih menarik.
Terhindar dari disfungsi ereksi
Beberapa penelitian juga mengklaim bahwa persentase mereka yang vegetarian untuk menderita disfungsi ereksi lebih rendah dibandingkan dengan pria pemakan daging.
Aliran darah lebih lancar
Konsumsi buah dan sayur dalam jumlah yang banyak membuat sirkulasi darah ke bagian alat kelamin menjadi lebih lancar. Hal inilah yang kemudian membuat performa seksual jadi lebih maksimal. Pria vegan pun akan berisiko rendah untuk mengalami ejakulasi dini atau disfungsi ereksi.
Lebih enerjik
Seorang pria vegetarian cenderung memiliki tubuh dan semangat yang lebih enerjik. Sehingga performa di atas ranjang pun pasti akan lebih menggetarkan.
Memperlambat proses penuaan dini
Karena konsumsi sayur dan buah bisa memperlambat proses penuaan dini, maka alat kelamin pun bisa terhindar dari masalah yang sama. Selain itu libido seksual para pria vegetarian pun lebih terjaga.
Selain keuntungan di atas, pola makan vegetarian juga akan membuat pikiran jadi lebih positif atau tubuh jadi sehat luar dan dalam. Hal ini tentu saja memberikan dampak positif pada kehidupan seksual nantinya.