Sedang menstruasi? Sebaiknya kurangi kebiasaan minum kopi
Kandungan kafein dalam kopi bisa memperburuk nyeri perut dan sakit kepala yang terjadi selama menstruasi.
Setiap wanita yang sudah menstruasi pasti merasakan rasa sakit dan stres. Tentu saja kadar rasa sakitnya berbeda pada setiap orang.
Salah satu 'penderitaan' yang biasanya muncul adalah nyeri perut dan sakit kepala. Nyeri perut ini disebabkan karena kontraksi dinding rahim untuk meluruhkan telur yang tidak dibuahi. Sementara sakit kepala terjadi akibat perubahan drastis pada hormon. Hal inilah yang membuatmu disarankan untuk tidak minum kopi sama sekali saat sedang menstruasi.
-
Kapan penelitian tentang kopi dan kepribadian dilakukan? Sebuah studi tahun 2019 menemukan bahwa orang yang ekstrovert dan penuh tanggung jawab lebih mungkin memilih kopi etis, meskipun harganya lebih mahal.
-
Apa manfaat minum kopi bagi kesehatan? Selain rasanya yang nikmat, kopi juga memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan, seperti meningkatkan konsentrasi, memperbaiki suasana hati, dan mencegah penyakit degeneratif.
-
Siapa yang melakukan penelitian tentang korelasi antara jenis kopi dan kepribadian? Dilansir dari Psych Central, Psikolog Klinis, Dr. Ramani Durvasula, penulis buku "You Are WHY You Eat: Change Your Food Attitude, Change Your Life" mengungkap temuannya dari melakukan penelitian kopi pada lebih dari seribu partisipan.
-
Apa saja manfaat minum kopi untuk kesehatan? Ketahui Manfaat Kopi Bagi Kesehatan Terlepas dari banyaknya pro dan kontra yang ada, kopi sendiri sebenarnya memiliki sejumlah manfaat yang bagus buat kesehatan tubuh. Pasalnya, di dalam kopi terdapat berbagai senyawa bioaktif seperti kafein dan antioksidan, yang memiliki potensi manfaat kesehatan.
-
Kapan penelitian tentang manfaat kopi untuk orang yang tidak banyak bergerak dilakukan? Penelitian ini mendapati perbedaan mencolok dalam risiko kematian antara peminum kopi dan non-peminum kopi, terutama orang bergaya hidup sedentary atau orang yang tidak banyak bergerak di luar dari jam istirahat.
-
Kenapa berhenti minum kopi bisa bermanfaat bagi kesehatan? Menghentikan konsumsi kopi bukan hanya bermanfaat bagi kesehatan mental dan fisik, tetapi juga bisa membantu meningkatkan kualitas hidup secara keseluruhan.
Apa yang terjadi jika kamu minum kopi selama menstruasi?
"Minum terlalu banyak kopi saat mens bisa menyebabkan dehidrasi. Sebabnya, kopi mengandung kafein yang bersifat diuretik. Sehingga kamu akan jadi sering kencing yang kemudian bisa memperburuk sakit kepala yang terjadi. Selain itu, kopi juga akan mengganggu aliran darah, meningkatkan kecemasan, dan meningkatkan produksi kortisol yang semakin menambah kadar nyeri menstruasi," ungkap penelitian yang dilansir dari thehealthsite.com.
Namun jika kamu benar-benar tidak bisa mengurangi kebiasaan ini, kamu bisa menggantinya dengan konsumsi teh hijau. Teh hijau sama-sama mengandung kafein namun bisa mengurangi nyeri perut yang terjadi.
Baca juga:
Benarkah kopi luwak lebih sehat dibandingkan kopi biasa?
Alasan yang bikin kamu sebaiknya tak minum kopi saat perut kosong
Ternyata, begini cara kopi 'membangunkan' tubuhmu
Lakukan 3 hal ini saat kamu minum terlalu banyak kopi