Inspirasi Bekal Makanan Anak Sekolah yang Praktis, Berikut Cara Membuatnya
Merdeka.com merangkum informasi tentang inspirasi bekal makanan anak sekolah yang praktis, lezat dan mudah dibuat, berikut resep lengkapnya.
Merdeka.com merangkum informasi tentang inspirasi bekal makanan anak sekolah yang praktis, lezat dan mudah dibuat, berikut resep lengkapnya.
Inspirasi Bekal Makanan Anak Sekolah yang Praktis, Berikut Cara Membuatnya
Tidak mudah mengeluarkan uang untuk jajan di sekolah yang belum pasti kebersihan dan kesehatan makanannya. Namun, bekal anak setiap harinya haruslah bervariasi. Tujuannya agar anak tidak merasa bosan. Berikut ini merdeka.com merangkum informasi tentang inspirasi bekal makanan anak sekolah yang praktis, lezat dan mudah dibuat, berikut resep lengkapnya. Simak ulasannya sebagai berikut.
-
Mengapa resep sambal goreng ala anak kos populer? Yaps, hidangan pedas dan menggugah selera ini memang menjadi penyelamat di tengah kebosanan menu sehari-hari.
-
Apa saja resep camilan yang mudah dibuat dan cocok untuk bekal anak sekolah? Berikut resep camilan lezat yang mudah dibuat dan cocok menjadi ide bekal anak saat ke sekolah. Camilan memang menjadi salah satu makanan yang banyak digemari orang. Apalagi ada berbagai jenis camilan yang dapat dibuat atau dibeli di pasaran.
-
Apa saja isian untuk resep kulit lumpia yang bisa menjadi ide bekal anak di sekolah? Berikut kumpulan resep olahan kulit lumpia dengan berbagai kreasi yang bisa menjadi ide bekal anak di sekolah. Menyiapkan bekal anak di sekolah tentu menjadi salah satu tantangan tersendiri. Terlebih untuk memikirkan hendak mengisi kotak bekal dengan sajian lezat apa. Tidak perlu khawatir, kalian bisa memanfaatkan kulit lumpia menjadi sebuah hidangan yang menggugah selera.
-
Apa saja resep jajan kekinian yang disukai anak muda? merdeka.com merangkum informasi tentang resep jajan kekinian yang disukai anak muda dan cocok untuk dijadikan usaha.
-
Kapan Sambal Bawang menjadi trending? Dilansir merdeka.com dari briliofood.net, Kamis (5/10) berikut di antaranya.
-
Bagaimana cara membuat menu cemilan anak yang menarik? Menggabungkan makanan sehat yang dibutuhkan untuk tubuh sang anak dengan hiasan dan topping yang lezat dan menggoda selera.
1. Tahu Isi Kentang
Bahan-bahan: - 15 Tahu goreng, dibelah tengah dan keluarkan isinya sedikit - 500 Gram kentang rebus, dilumatkan - 200 Gram daging ayam, dihaluskan dengan blender - 150 Gram daging udang cincang - Garam, merica, dan kaldu bubuk secukupnya - Daun seledri dan daun bawang cincang secukupnya Bumbu Halus: - 5 Siung bawang merah - 3 Siung bawang putih - 7 Buah cabai merah Bahan Pencelup: - 3 Butir telur ayam dan 1/4 sdt garam, dikocok lepas2. Tahu Bakso Daging
3. Martabak Kentang
Bahan-bahan; - 300 gram tepung terigu - 650 ml air - 2 sdm tepung tapioka - 1 sdm tepung maizena - 1 sdm susu bubuk - 1 butir telur - 2 sdm minyak sayur - 1/2 sdt garam Bahan Isian: - 500 gr kentang - 150 gr dada ayam - 2 batang daun bawang - 2 batang seledri - 1 butir bawang bombay - 1 sdt lada bubuk - 1 sdt kaldu ayam4. Risoles Saus Mayo
Bahan-bahan: - 10 lbr roti tawar - 3 butir telur - 1 buah bawang bombay - 4 buah sosis - Saus sambal secukupnya - Mayonnaise secukupnya - Tepung roti secukupnya
5. Telur Dadar Keju Tomat
Bahan-bahan: - 2 butir telur - 1 siung bawang putih, cincang halus - 1 siung bawang merah, cincang halus - Sedikit saja kaldu jamur bubuk - 2 lembar keju - Saus tomat, secukupnya - Minyak, secukupnya
Cara Membuat: 1. Pecahkan telur, kocok bersama bawang putih, bawang merah dan kaldu jamur. Siapkan teflon atau wajan yang telah diberi minyak goreng sedikit saja, tuang adonan telur. Masak dengan api kecil. 2. Saat memasak telur, tambahkan keju di atas telur dan masak kembali hingga keju meleleh. Tambahkan saus tomat di atas telur dan keju, lipat telur kemudian angkat.