Anggota DEN harap pemerintah tak naikkan tarif listrik
Anggota Dewan Energi Nasional (DEN), Tumiran, berharap pemerintah tidak menaikkan tarif listrik. Sebab, kenaikan tarif listrik bakal mengganggu laju pertumbuhan ekonomi yang saat sedang ditingkatkan oleh pemerintah. Perubahan pada tarif listrik akan menimbulkan efek lanjutan pada sendi-sendi ekonomi yang lain.
Anggota Dewan Energi Nasional (DEN), Tumiran, berharap pemerintah tidak menaikkan tarif listrik. Sebab, kenaikan tarif listrik bakal mengganggu laju pertumbuhan ekonomi yang saat sedang ditingkatkan oleh pemerintah.
"Iya lah. Kalau tarif listrik kita naik pertumbuhan ekonomi kita terganggu. Saya yakin," ungkapnya dalam diskusi di Bakoel Koffie, Jakarta, Kamis (1/2).
-
Apa yang dimaksud dengan energi listrik? Energi listrik adalah bentuk energi yang dihasilkan oleh pergerakan partikel bermuatan, khususnya elektron, melalui suatu penghantar atau rangkaian tertutup.
-
Apa definisi dari energi listrik? Pengertian energi listrik adalah suatu energi yang dipasok oleh arus listrik dan potensial listrik.
-
Kenapa pemerintah mendorong penggunaan kendaraan listrik? Hal tersebut guna menekan penggunaan bahan bakar fosil, mengurangi emisi karbon, dan mendorong transformasi industri serta mendorong ketahanan energi nasional.
-
Bagaimana PLN mendukung transisi ke kendaraan listrik? PLN siap mendukung upaya pemerintah dalam mendorong ekosistem kendaraan listrik di Indonesia. Pengguna EV tidak perlu risau, sebab infrastruktur telah dibangun lebih merata. Apalagi Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU), Stasiun Pengisian Listrik Umum (SPLU), dan Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum (SPBKLU) telah siap, mudah dan nyaman digunakan.
-
Mengapa Pemkab Cilacap berencana menguji coba perahu nelayan berenergi listrik? Peralihan ke energi listrik ini disinyalir lebih ekonomis dibanding menggunakan bahan bakar yang lama.
-
Dimana PLN ingin menyediakan akses listrik yang merata? “Ini adalah bentuk dukungan PLN terhadap program yang dirancang oleh Pemerintah. PLN ingin semua masyarakat dapat menikmati listrik, sehingga kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat bisa meningkat," ucap Darmawan.
Menurutnya, listrik merupakan bagian yang berpengaruh besar dalam kehidupan ekonomi masyarakat. Perubahan pada tarif listrik akan menimbulkan efek lanjutan pada sendi-sendi ekonomi yang lain.
"Misalnya orang jual bakpia pakai listrik, listrik naik. Volume bakpia dikurangi meskipun jumlahnya tetap. Karena volume dikurangi, maka pembelian tepung berkurang, telur berkurang. Kan punya korelasi terhadap pertumbuhan ekonomi," jelas dia.
Dia menambahkan, pertumbuhan ekonomi yang tak laju juga membuat penyerapan tenaga kerja rendah. "Itu (kenaikan tarif listrik) akan jadi beban untuk rakyat. Rakyat juga sekarang mendapatkan lapangan kerja itu kan tidak gampang," tandasnya.
Baca juga:
Masuknya komponen batu bara dalam penentuan harga bisa picu kenaikan tarif listrik
Bos PLN mengadu ke Jokowi soal meroketnya harga batu bara
Sedang susun formula baru, ESDM pastikan tarif listrik tak naik hingga Maret 2018
Maret, aturan penghitungan tarif listrik dengan harga acuan batu bara keluar
ESDM bakal terapkan harga acuan batu bara dalam penentuan tarif listrik
2017, tarif listrik jadi penyumbang terbesar inflasi di Jember
PLN Disjaya prediksi kenaikan listrik di malam Tahun Baru 2017 capai 5 persen