Manajemen Kartu Prakerja Bentuk Komunitas Jaga Relasi Para Alumni
Manajemen Pelaksana (PMO) Kartu Prakerja berikhtiar untuk terus memantau perkembangan para alumni peserta Kartu Prakerja, melalui pembentukan komunitas alumni. Sehingga PMO bisa terus memberikan pendampingan kepada para eks peserta.
Manajemen Pelaksana (PMO) Kartu Prakerja berikhtiar untuk terus memantau perkembangan para alumni peserta Kartu Prakerja, melalui pembentukan komunitas alumni. Sehingga PMO bisa terus memberikan pendampingan kepada para eks peserta.
"Menjawab arahan dari Presiden Jokowi di Temu Alumni Sentul, bahwa alumni perlu diberikan bimbingan dan pendampingan," kata Kepala Komunikasi PMO Kartu Prakerja William Sudhana kepada Liputan6.com, Rabu (23/11).
-
Apa itu Kartu Prakerja? Kartu Prakerja merupakan program pemerintah yang digunakan untuk mengembangkan kompetensi kerja dan kewirausahaan bagi para pencari kerja. Namun, untuk merespons pandemi Covid-19, pemerintah mempercepat pengadaan Kartu Prakerja dan memprioritaskan bagi para pekerja atau buruh yang terkena dampaknya.
-
Kapan kerja keras akan terbayar? "Kerja keras terbayar jika kamu cukup sabar untuk menyelesaikannya."
-
Apa tugas utama Tenaga Kerja Sukarela (TKS) Pendamping TKM Pemula? Sebagai pendamping TKM Pemula, TKS memiliki tugas penting sebagai motivator yang akan memotivasi TKM Pemula dalam mengembangkan kegiatan usaha. Selain itu lanjutnya, para TKS juga menjadi fasilitator yang akan memfasilitasi TKM Pemula dalam memperluas jejaring kemitraan, akses permodalan dan akses pemasaran.
-
Apa yang dimaksud dengan kata kerja aktif? Kata Kerja Aktif adalah kata kerja yang menunjukkan bahwa subyek dalam kalimat melakukan aksi atau menjadi pelaku dari suatu perbuatan.
-
Apa saja isi dari kelima RUU Kerja Sama Pertahanan tersebut? Adapun lima negara yang akan menjalin kerja sama pertahanan dengan Indonesia itu antara lain Republik India, Republik Perancis, Persatuan Emirat Arab, Kerajaan Kamboja, dan Republik Federatif Brasil. Kerja sama dengan lima negara itu bakal dibahas dalam RUU masing-masing.
-
Kapan Rapat Kerja Kearsipan Nasional di Kalimantan Timur akan dilaksanakan? Kemudian, agenda kedua adalah Rapat Kerja Kearsipan Nasional yang diikuti 2.500 orang dari seluruh Indonesia sekaligus ada pameran usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM), digelar di GOR Kadrie Oening Samarinda pada 27-31 Mei mendatang.
Tak hanya itu, kehadiran komunitas alumni juga bakal membantu PMO untuk mensosialisasikan program Kartu Prakerja ke depan. Khususnya untuk para alumni agar bisa mengikuti program-program pendampingan atau pelatihan kerja sampai webinar.
"Kita bisa mendistribusikan pesan tidak hanya via sosmed, tapi juga via community leader ya g tergabung di grup-grup WA. Sehingga distribusinya bisa lebih efektif,* kata William.
Pembentukan komunitas alumni ini pun turut dilakukan PMO Kartu Prakerja dengan membaginya per wilayah, seperti untuk Aceh. Pada Selasa (22/11), PMO Kartu Prakerja melakukan sesi focus discussion group dengan 45 alumni Prakerja dari 23 kabupaten/kota di Aceh.
Acara itu juga dilakukan H-1 sebelum acara temu alumni Kartu Prakerja seprovinsi Aceh, yakni pada hari ini. Pada kesempatan itu pun turut dibentuk komunitas alumni Kartu Prakerja Aceh. Pun, turut ditetapkan empat community leader alias kapten untuk mengakomodasi para alumni peserta Kartu Prakerja yang berada di Aceh.
"Simpel sebenarnya, mereka menjadi koordinator di areanya, jika ada informasi-informasi informatif atau ada kegiatan yang jadi manfaat bagi alumni Kartu Prakerja," pungkas William.
Reporter: Maulandy Rizky Bayu Kencana
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Cerita Korban PHK di Aceh Kini Sukses Jadi Pengusaha Kuliner
Berkat Kartu Prakerja, Wanita Aceh Ini Rintis Karir Jadi Produsen Masker & Seprai
Xi Jinping dan Jokowi Jadi Inspirasi Bill Clinton Kembangkan Pertanian RI
Pemprov DKI Lanjutkan Kartu Pekerja Jakarta Era Anies, Simak Cara Daftar & Syaratnya
Pendaftaran Akun Baru Kartu Prakerja 2022 Ditutup, Buka Kembali di 2023
Lengkap, Begini Cara Beli Pelatihan Prakerja di Bukalapak dan Tokopedia