Pemerintah Beri 100 Santri Beasiswa LPDP, Pendaftaran Mulai Dibuka 15 November
Adapun sasaran penerima beasiswa santri LPDP ini adalah santri aktif, pendidik (Ustadz/Ustadzah) dan/atau Tenaga Kependidikan di Pondok Pesantren minimal 3 tahun terakhir. Selain itu, penerima juga harus merupakan APBS yang pada saat mendaftar aktif dalam pengembangan Pondok Pesantren minimal 3 tahun terakhir.
Kementerian Keuangan membuka pendaftaran beasiswa Santri LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan) untuk tahun ajaran 2019. Pendaftaran dibuka secara online mulai 15 November sampai 31 Desember 2018.
Menteri Keuangan, Sri Mulyani, mengatakan beasiswa santri LPDP akan diberikan kepada 100 orang S2/S3 melalui serangkaian seleksi. Pembiayaan pendidikan melalui LPDP ini diperuntukkan khusus bagi santri.
-
Apa saja jenis beasiswa Banyuwangi Cerdas? Beasiswa Banyuwangi Cerdas terdiri atas dua skema. Pertama, beasiswa pembiayaan penuh selama delapan semester alias empat tahun, termasuk menerima uang saku bulanan. Beasiswa jenis ini juga biasa disebut "bidik misi". Kedua, beasiswa insidentil, untuk mahasiswa yang sudah menjalani perkuliahan namun mengalami kesulitan biaya di pertengahan jalan. Besarannya menyesuaikan dengan kebutuhan.
-
Kenapa beasiswa Banyuwangi Cerdas diberikan? "Ini adalah upaya menjamin pendidikan bagi siswa yang berprestasi namun tidak mampu secara ekonomi. Pendidikan adalah hak setiap anak bangsa, untuk itu perlu menjamin pendidikan mereka, untuk bisa meneruskan ke jenjang yang lebih tinggi," kata Ipuk.
-
Apa yang dilakukan mahasiswa UGM dalam KKN mereka di Sulawesi Barat? Mahasiswa adalah agen perubahan. Tak sedikit mahasiswa yang melakukan inovasi untuk memberikan perubahan di tengah masyarakat. Bentuk inovasi itu bisa dilakukan melalui berbagai cara, salah satunya saat program Kuliah Kerja Nyata atau KKN. Melalui program KKN, Mahasiswa Universitas Gadjah Mada bakal memasang teknologi pemanen air hujan, tepatnya di Pulau Karampuang, Mamuju, Sulawesi Barat.
-
Kapan acara silaturahmi Forkopimda Banyuwangi dengan mahasiswa diadakan? Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Banyuwangi menggelar silaturahmi dengan organisasi mahasiswa dan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) se-Kabupaten Banyuwangi, di Mapolresta Banyuwangi, Selasa (18/7/23).
-
Siapa saja yang hadir di acara silaturahmi Forkopimda Banyuwangi dengan mahasiswa? Acara silaturahmi ini dihadiri oleh perwakilan organisasi mahasiswa PMII, HMI, GMNI, IMM, dan BEM dari berbagai perguruan tinggi di Banyuwangi. Hadir pula Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Deddy Millewa, Komandan Kodim (Dandim) 0825 Banyuwangi Letkol Inf Eko Julianto, serta perwakilan dari Forkopimda lainnya.
-
Apa yang diciptakan oleh tiga siswa SMK di Purwakarta untuk membantu warga? Dengan bekal ilmu Teknik Komputer yang dipelajari di bangku SMK, tiga siswa yang masing-masing bernama Cahyana, Arya Saputra, dan Yosep Sofyan menciptakan alarm tanah longsor yang dinamakan ATL Necam.
"Kami mulai melakukan tahun ini pembukaan seleksinya. Sebelum afirmasi saja ada para santri cemerlang yang bisa berkompetisi secara biasa. Kalau mau ikut yang kompetisi biasa, juga bisa ikut. Yang ini jatahnya 100 tetap afirmasi. Ini khusus untuk para santri," ujarnya di Kantor Kemenag, Jakarta, Senin (12/11).
Menteri Sri Mulyani berharap, dengan dibukanya pendaftaran beasiswa LPDP santri ini, maka Indonesia akan memperoleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang mumpuni diberbagai lini. "Sehingga kita di semua lini bisa mendapatkan orang-orang cemerlang," jelasnya.
Pendaftaran beasiswa ini dilakukan secara online melalui www.lpdp.kemenkeu.go.id mulai tanggal 15 November sampai 31 Desember 2018. Terdapat tiga jenis seleksi bagi para pendaftar, yaitu seleksi dokumen, seleksi berbasis komputer (TPA), serta seleksi substansi (wawancara dan Ieaderless group discussion).
Penerima beasiswa akan mendapatkan pendanaan yang meliputi persiapan keberangkatan, biaya pendaftaran kampus, SPP, biaya hidup, uang buku, tesis atau disertasi, seminar, publikasi, dan jumal internasional, serta biaya pendukung antara lain transportasi, visa, biaya kedatangan dan asuransi kesehatan dasar.
Adapun sasaran penerima beasiswa santri LPDP ini adalah santri aktif, pendidik (Ustadz/Ustadzah) dan/atau Tenaga Kependidikan di Pondok Pesantren minimal 3 tahun terakhir. Selain itu, penerima juga harus merupakan Alumni Program Beasiswa Santri Berprestasi (APBS) yang pada saat mendaftar aktif dalam pengembangan Pondok Pesantren minimal 3 tahun terakhir.
Baca juga:
Sri Mulyani ke penerima beasiswa LPDP: Anda melanjutkan sekolah dibayari uang rakyat
400 Beasiswa Juara untuk generasi Indonesia Hebat
Pemprov NTB berangkatkan 13 mahasiswa ke Polandia
UNS bebaskan UKT dua mahasiswa yang berprestasi di Asian Para Games
5 Mahasiswa berprestasi di Riau dapat beasiswa dari PT Musim Mas
5.000 Mahasiswa terdampak gempa Lombok dapat beasiswa dari Presiden Jokowi
Pemerintah janji beri beasiswa bagi pemain Timnas U-16