Pemerintah kaji pemberian subsidi penyambungan listrik di 2019
Pemerintah berencana memberikan suntikan subsidi pemasangan listrik golongan pelanggan 450 volt ampere (va) dan 900 va untuk masyarakat tidak mampu. Jika rencana ini akan dilakukan, Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) memasukkan anggarannya untuk tahun depan.
Pemerintah berencana memberikan suntikan subsidi pemasangan listrik golongan pelanggan 450 volt ampere (va) dan 900 va untuk masyarakat tidak mampu. Jika rencana ini akan dilakukan, Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) memasukkan anggarannya untuk tahun depan.
Menteri ESDM, Ignasius Jonan, mengatakan saat ini masih ada masyarakat yang belum menikmati listrik, karena tidak mampu membayar biaya penyambungan listrik. "Biaya sambung tidak usah di Halmahera Barat, di Jawa Barat saja ada rumah ada sambungan listrik, tapi dia tidak sambung masalah kemampuan bayar biaya sambung mungkin Rp 1-1,5 juta," kata Menteri Jonan di Jakarta, Selasa (24/7).
-
Kapan Lembaga Eijkman diresmikan? Wacana tersebut akhirnya terealisasi pada tahun 1992 dan laboratorium mulai beroperasi setahun setelahnya lalu diresmikan langsung oleh Presiden Soeharto.
-
Kapan sidang perdana PHPU untuk Anies-Cak Imin? Pasangan calon nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, Timnas AMIN, serta Tim Hukum hadir dalam sidang perdana perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2024 Mahkamah Konstitusi hari ini, Rabu (27/3).
-
Kapan Menaker Ida menerima audiensi pengurus DPP APINDO? Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menerima audiensi pengurus DPP APINDO Periode 2023 s.d 2028 di Kantor Kementerian Ketenagakerjaan, Jakarta, Senin (21/8).
-
Kapan Ivan Gunawan meresmikan Masjid Indonesia? Setelah dua tahun pembangunannya, masjid ini akhirnya selesai dan diresmikan langsung oleh Ivan Gunawan bersama pengurus masjid.
-
Kapan Tanri Abeng menjabat sebagai Menteri Negara Pendayagunaan BUMN? Selanjutnya pada tahun 1998 ia ditunjuk oleh Presiden Soeharto sebagai Menteri Negara Pendayagunaan BUMN dan dilanjutkan dengan jabatan yang sama di Kabinet Reformasi Pembangunan pimpinan Presiden Habibie.
-
Kapan Jenderal Wismoyo menjabat sebagai Kepala Staf TNI AD? Jenderal TNI Wismoyo Arismunandar menjabat Kepala Staf TNI AD dari tahun 1993 sampai 1995.
Anggaran subsidi penyambungan listrik rencananya dimasukkan dalam Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja (RAPBN) 2019. Jika dikabulkan, maka jumlah masyarakat yang menikmati listrik akan bertambah.
"Kalau ditanya transparansi subsidi ini sudah transparan kok, yang tidak ada subsidi untuk bayar sambungan baru untuk rumah tangga tidak mampu, kalau mau dimasukan di 2019," tuturnya.
Menurut Menteri Jonan, anggaran subsidi penyambungan listrik baru untuk masyarakat tidak mampu tidak besar, jika setiap penyambungan listrik disubsidi Rp 2 juta sedangkan jumlah rumah yang akan disambung ada 10.000 unit maka anggaran yang dibutuhkan hanya Rp 20 miliar.
Reporter: Pebrianto Eko Wicaksono
Sumber: Liputan6
Baca juga:
Rupiah melemah & harga minyak naik, subsidi listrik 2018 diprediksi tembus Rp 59,9 T
Selain listrik, pemerintah naikkan besaran subsidi Solar menjadi Rp 1.000 per liter
Subsidi energi membengkak, pemerintah pastikan tak ditutup dari utang
Guyuran 'bantuan' pemerintah Jokowi hingga 2019, mulai harga BBM hingga dana PKH
Pemerintah berencana beri tambahan subsidi listrik Rp 5 triliun
Jokowi minta tarif listrik tak naik hingga 2019, menkeu hitung ulang besaran subsidi
Realisasi subsidi energi di 2017 lebihi target, termasuk untuk BBM dan listrik