Pengusaha properti gagal gaet pembeli milenial karena luput manfaatkan internet
Country General Manager rumah123, Ignatius Untung, mengatakan para pengembang properti perlu mengoptimalkan peran internet untuk menggaet pembeli properti dari generasi milenial. Internet digunakan sebagai media untuk mempromosikan produk maupun edukasi.
Country General Manager rumah123, Ignatius Untung, mengatakan para pengembang properti perlu mengoptimalkan peran internet untuk menggaet pembeli properti dari generasi milenial. Internet digunakan sebagai media untuk mempromosikan produk maupun edukasi.
Hal itu yang dianggap luput dari perhatian pelaku industri properti. Sebab, kaum milenial dikenal amat dekat dengan internet.
-
Siapa yang menguasai internet di Indonesia? “Ada peningkatan sebesar 1,31 persen dibandingkan tahun sebelumnya,” ujar Muhammad Arif, Ketua Umum APJII. Menariknya, dari jumlah tersebut, pengguna internet didominasi oleh satu kelompok saja. Maksud dari kelompok ini adalah orang-orang dengan rentang usia tertentu yang “menguasai” jagad internet Tanah Air. Siapa mereka? Menurut survey itu, terdapat enam kelompok dengan rentang usia bermacam-macam. Dari kelompok generasi itu, Gen Z adalah orang-orang yang menguasai jagad internet di Indonesia.
-
Kenapa internet cepat penting? Internet yang cepat dapat membantu berbagai hal dalam hidup seseorang, mulai dari hal rekreasi hingga dalam bidang profesi.
-
Apa pengertian website? Pengertian website adalah lokasi pusat halaman web yang saling terhubung dan diakses dengan mengunjungi halaman rumah dari website menggunakan browser.
-
Apa peran utama internet dalam pergolakan politik Indonesia saat Presiden Soeharto lengser? Ruang virtual ini menjadi satu-satunya tempat ‘aman’ membahas pergolakan politik Indonesia. Sebab, saat itu arus informasi dikontrol penuh oleh rezim mulai dari media cetak hingga televisi.
-
Apa yang ditekankan oleh Kemkominfo tentang penggunaan internet? Direktur Jenderal Aplikasi Informatika (Aptika), Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo RI), Samuel Abrijani Pangerapan berharap melalui seminar ini masyarakat lebih cerdas dalam menggunakan internet.
-
Mengapa pelaku usaha di Indonesia menganggap transformasi digital penting? Para pelaku bisnis di Indonesia menyadari pentingnya melakukan transformasi digital. Demi memenuhi kebutuhan mereka sebagai pengusaha sekaligus menyajikan solusi bagi masyarakat, pengembangan teknologi dan pengembangan inovasi dinilai sebagai sebuah kebutuhan yang harus dipenuhi.
"Sayang sekali industri properti banyak yang tidak melek internet. Apalagi itu merupakan. media mainstream milenial," ungkapnya di Kantornya, Jakarta Selatan, Rabu (20/12).
Dia menjelaskan, hal itu terlihat dari minimnya penetrasi belanja iklan sektor properti di media. Terhitung, rata-rata belanja iklan sektor properti Indonesia hanya 6 persen saja.
Jika dibandingkan dengan negara tetangga seperti Malaysia, belanja iklan Indonesia tertinggal 14 persen. Sementara dengan Thailand, belanja iklan tertinggal 8 persen.
"Di Indonesia penetrasi belanja iklan real estate online itu baru 6 persen. Malaysia sudah 20 persen, sementara Thailand 14 persen dan Australia sudah 66 persen," tuturnya.
"Bagaimana milenial mau membeli properti kalau industri properti tidak melek internet," tandasnya.
Baca juga:
Grand Launching Sky House BSD+ tawarkan diskon 30 persen
Synthesis Development gandeng arsitek Hadiprana garap proyek Synthesis Kemang
Apartemen MBR Rp 275 juta milik PP Properti di Kalimalang laris
Apartemen Kawana Golf Residence diburu konsumen, nilai penjualan tembus Rp 132 M
Pasar properti Tanah Air diprediksi masih positif di 2018
Sky House BSD+ luncurkan kantor pemasaran anyar
Survei: 57 persen konsumen Indonesia pilih apartemen sebagai hunian