Pertumbuhan Ekonomi 2021 Diprediksi Melambat Imbas Penerapan PPKM Darurat
Kemudian, dengan adanya PPKM darurat, tingkat konsumsi masyarakat diproyeksi melambat. Pemulihan ekonomi akan tertahan dan pertumbuhan ekonomi kuartal III diprediksi melambat ke 4-5,4 persen.
Pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2021 diproyeksi melambat. Penyebabnya ialah meningkatnya laju penyebaran Covid-19 di pertengahan tahun, yang membuat pemerintah menerapkan PPKM darurat.
Dalam bahan paparan Menteri Keuangan Sri Mulyani yang disampaikan di rapat kerja dengan Badan Anggaran DPR RI, Senin (12/), pertumbuhan ekonomi tahun ini diproyeksi berada di kisaran 3,7 hingga 4,5 persen saja, lebih rendah dari prediksi sebelumnya yaitu 4,5 hingga 5,3 persen.
-
Bagaimana pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal II-2023 dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya? Jika dibandingkan dengan kuartal II-2022, ekonomi RI mengalami perlambatan. Sebab tahun lalu di periode yang sama, ekonomi mampu tumbuh 5,46 persen (yoy).
-
Apa yang Airlangga Hartarto katakan tentang target pertumbuhan ekonomi Indonesia? Penerapan ekonomi hijau dalam jangka panjang diproyeksikan dapat menstabilkan pertumbuhan ekonomi rata-rata sebesar 6,22 persen hingga 2045," kata Airlangga di Jakarta, Kamis (4/7).
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Bagaimana strategi pemerintah untuk mendorong pertumbuhan ekonomi? Oleh karena itu, pendekatan pembangunan perlu diubah dari reformatif menjadi transformatif yang setidaknya mencakup pembangunan infrastruktur baik soft maupun hard, sumber daya manusia, riset, inovasi, reformasi regulasi, tata kelola data dan pengamanannya serta peningkatan investasi dan sumber pembiayaan.
-
Kenapa pertumbuhan ekonomi Sulawesi Utara di atas rata-rata nasional? Keberhasilan itu, lanjut politukus PDIP ini, karena pihaknya berhasil menjaga harga-harga kebutuhan tetap stabil dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi ."Kemarin juga kita mendapatkan penghargaan dari pemerintah pusat bahwa Sulut bisa menggerakkan ekonomi kreatif yang ada. Jadi bulan Agustus ini pengakuan dari pemerintah pusat bahwa apa yang kita kerjakan selama ini berdampak sangat positif bagi pembangunan Sulut."
-
Mengapa pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal II-2023 meningkat dibandingkan dengan kuartal I-2023? “Pertumbuhan ekonomi kita secara kuartal (q-to-q) lebih tinggi dibandingkan dengan triwulan sebelumnya yang ini sejalan dengan pola yang terjadi di tahun-tahun sebelumnya, yaitu pertumbuhan triwulan II selalu lebih tinggi dibandingkan di triwulan I,” terang Edy.
"Pertumbuhan ekonomi semester I sekitar 3,1-3,3 persen dan keseluruhan tahun diproyeksi 3,7-4,5 persen setelah menyesuaikan dinamika lonjakan kasus Covid-19 sejak pertengahan Juni," demikian dikutip Liputan6.com.
Kemudian, dengan adanya PPKM darurat, tingkat konsumsi masyarakat diproyeksi melambat. Pemulihan ekonomi akan tertahan dan pertumbuhan ekonomi kuartal III diprediksi melambat ke 4-5,4 persen.
Dalam kesempatan yang sama, Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo memaparkan, ekonomi 2021 diproyeksi hanya mencapai 3,8 persen setelah penerapan PPKM darurat.
Sebelumnya, BI meramalkan pertumbuhan ekonomi tahun ini berada di rentang 4,1-5,1 persen, turun dari proyeksi awal 4,3-5,3 persen.
"Asessment BI sementara dengan sebulan pelaksanaan PPKM Darurat maka pertumbuhan ekonomi diperkirakan 3,8 persen. Kita terus monitor perkembangannya secara keseluruhan," kata Perry.
Reporter: Athika Rahma
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Ada PPKM Darurat, Ekonomi Kuartal III Diperkirakan Hanya Tumbuh 4-5,4 Persen
Kuartal I-2021, PDRB Jawa Timur Capai Rp587,32 triliun
RI Dinilai Butuh Skenario Terburuk Jika Pandemi Berlangsung Lama
Kadin Sebut Perluasan PPKM Darurat akan Berdampak ke Ekonomi
Ini Penyebab RI Turun Jadi Negara Kelas Menengah ke Bawah
Bos Kadin: Perekonomian Indonesia Masih Lebih Baik Dibanding Negara Lain