Susi: Dinas daerah utamakan teman daripada nelayan soal bantuan KKP
Susi Pudjiastuti meminta jajarannya untuk tak berpangku tangan kepada dinas-dinas di daerah dalam menyalurkan bantuan ke nelayan. Sebab, dinas-dinas daerah lebih mengutamakan orang terdekat dalam memperoleh bantuan dari KKP. Susi menegaskan semua program dan intervensi harus dirasakan oleh masyarakat miskin.
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti meminta jajarannya untuk tak berpangku tangan kepada dinas-dinas di daerah dalam menyalurkan bantuan ke nelayan. Sebab, dinas-dinas daerah lebih mengutamakan orang terdekat dalam memperoleh bantuan dari KKP.
"Contoh di daerah, kalau kita kasih bantuan kadang-kadang mengutamakan teman-temannya sendiri. Sudah begitu, tahun lalu sudah dapat bantuan, tahun ini dapat lagi," ujar Menteri Susi, di Gedung Mina Bahari IV, Jakarta, Kamis (19/1).
-
Siapa yang mengajak petani di Sulawesi Selatan untuk memanfaatkan bantuan dari Kementan? Pj. Gubernur Sulawesi Selatan, Zudan Arif Fakrulloh, mengajak para petani di wilayahnya untuk memanfaatkan bantuan kementan secara optimal, terutama dalam meningkatkan produksi padi dan jagung sebagai komoditas strategis untuk memperkuat ketahanan pangan nasional.
-
Bagaimana cara Susi Pudjiastuti menunjukkan keakraban dengan Prabowo? Baik Prabowo maupun Susi keduanya turun langsung untuk ikut melepas tukik ke laut. Raut bahagia tampak jelas di wajah dua sosok besar tanah air ini. Setelah selesai melakukan kegiatan sosial, Prabowo dan Susi sempat bercengkrama sambil masak bersama. Keakraban keduanya sangat terlihat dalam momen spesial ini.
-
Kapan Prabowo Subianto menjabat sebagai Menteri Pertahanan? Menteri Kementerian Pertahanan (2019-sekarang)
-
Mengapa Susi Pudjiastuti bertemu dengan Prabowo dan Anies Baswedan? Meski capres telah diumumkan, hingga kini bakal cawapres belum terlihat hilalnya. Justru Susi Pudjiastuti mencuri perhatian publik setelah bertemu dengan dua tokoh besar Prabowo dan Anies Baswedan.
-
Kenapa Menteri Pertanian mendorong percepatan tanam padi di Barito Kuala? Kita dihadapkan El Nino, yaitu kemarau panjang dan dahsyat. Antisipasinya kita dapat percepat tanam menjadi 3 kali tanam setahun. Habis panen langsung tanam dengan menggunakan alsintan. Losses panen dapat berkurang dan produksi dapat ditingkatkan," terangnya.
-
Apa yang sedang didorong oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) untuk para pelaku usaha pemindangan? Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendorong skema kemitraan para pelaku usaha pemindangan dengan penyedia bahan baku ikan agar ketersediaan bahan baku pengolahan pindang dapat terjamin.
Susi menegaskan semua program dan intervensi harus dirasakan oleh masyarakat miskin. Provinsi dengan angka kemiskinan relatif tinggi, harus dijadikan prioritas pembangunan industri perikanan.
"Dalam pemberian bantuan, harus kita pastikan bahwa orang tersebut layak menerima bantuan. Bukan orang yang punya 10 kapal dikasih lagi dan yang tidak punya harus sewa," katanya.
Untuk mewujudkan hal tersebut, dia meminta bantuan masyarakat dan media untuk memberantas oknum nakal, yang membagi bantuan berdasarkan kedekatan dengan pejabat di daerah.
"Kita harus perbaiki. Haram hukumnya kalau kita bantu yang sudah punya tapi yang tidak punya tidak dibantu," tegas Susi.
Selain itu, dia menambahkan, KKP dengan anggaran Rp 9,2 T di tahun ini harus dapat mendongkrak pertumbuhan PDB (Produk Domestik Bruto) serta menjaga agar ketimpangan pendapatan tidak melebar.
Baca juga:
Fitra: Lewat PP 72, anak usaha BUMN bisa dimiliki asing
PP 72 Tahun 2016 akan digugat ke Mahkamah Agung
Ditjen Pajak tak gentar dibawa ke pengadilan oleh Google
Dirjen Pajak: Google akan datang sore ini, cocokkan data pajak
Potensi ekonomi sektor perikanan RI capai Rp 15.000 triliun
Pengusaha beberkan masalah transportasi yang harus selesai di 2017
Beli reksa dana bisa di Bukalapak, OJK sebut sesuai arahan Jokowi