Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di tengah krisis diplomatik, WNI di Qatar rayakan Idul Fitri bersama

Di tengah krisis diplomatik, WNI di Qatar rayakan Idul Fitri bersama WNI Salat Id di Qatar. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Komunitas Indonesia di Qatar sangat antusias merayakan Hari Raya Idul Fitri 1438 H. Namun, rangkaian Salat Id dimulai sangat pagi, yakni pada pukul 04.30 waktu setempat. Pemilihan waktu tersebut dikarenakan Qatar sudah memasuki musim panas dan cuaca sangat menyengat.

Dari keterangan tertulis KBRI Doha yang diterima merdeka.com, Minggu (25/6), yang menghadiri Salat Id nyatanya bukan WNI saja, namun ada juga ekspatriat dari mancanegara, seperti India, Pakistan, Bangladesh dan Sri Lanka.

Acara ini mendapat penjagaan ketat dari pihak keamanan mengingat adanya konflik diplomatik Qatar dengan negara anggota Dewan Kerja Sama Teluk (GCC).

Sementara itu, Duta Besar RI untuk Qatar Muhamad Basri Sidehabi, dalam sambutannya mengimbau WNI senantiasa menjaga dan meningkatkan rasa persaudaraan dan toleransi. Dia berharap agar Ramadan bisa menjadikan warga sebagai pribadi yang bertaqwa dan soleh, agar bisa meningkatkan rasa persaudaraan, empati dan kepentingan bangsa.

Ia juga mengimbau agar WNI di Qatar tetap tenang dan berdoa agar konflik diplomatik di kawasan segera berakhir dengan damai.

KBRI terus memonitor situasi dengan seksama dan bekerjasama dengan pihak terkait di Qatar guna menjamin keamanan dan keselamatan WNI di Qatar. Terkait dengan konflik, para WNI diminta untuk memanfaatkan dan memaksimalkan peluang dengan adanya isolasi terhadap Qatar sehingga bermanfaat bagi kesejahteraan rakyat.

(mdk/che)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Potret Umat Muslim Dunia Bersukacita Merayakan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah
FOTO: Potret Umat Muslim Dunia Bersukacita Merayakan Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah

Umat Muslim di seluruh dunia khusyuk merayakan Idulfitri dengan penuh sukacita.

Baca Selengkapnya
Melihat Warga Gaza Salat Idul Adha di Bawah Reruntuhan Bangunan, Tetap Khusyu Bikin Iri
Melihat Warga Gaza Salat Idul Adha di Bawah Reruntuhan Bangunan, Tetap Khusyu Bikin Iri

Ibadah yang digelar para jemaah di bawah reruntuhan bangunan tersebut justru nampak begitu khusyu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Persiapan Warga Palestina Menyambut Hari Kemenangan Idulfitri di Tengah Ketegangan Gaza dan Tepi Barat
FOTO: Melihat Persiapan Warga Palestina Menyambut Hari Kemenangan Idulfitri di Tengah Ketegangan Gaza dan Tepi Barat

Warga Palestina sibuk mengunjungi keramaian pasar yang banyak menjajakan bahan kebutuhan pokok dan pakaian untuk menyambut hari kemenangan Idulfitri.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bikin Merinding, Puluhan Ribu Orang Bersujud Rayakan Idulfitri dengan Syahdu di Depan Masjid Al-Aqsa
FOTO: Bikin Merinding, Puluhan Ribu Orang Bersujud Rayakan Idulfitri dengan Syahdu di Depan Masjid Al-Aqsa

Ribuan jemaah Muslim melaksanakan salat Idulfitri di Masjid Al Aqsa di Yerusalem. Pelaksanaan salat Id berlangsung syahdu di tengah pembatasan Israel.

Baca Selengkapnya
FOTO: Suka Cita Warga Palestina Bersiap Menyambut Bulan Suci Ramadan di Rafah, Gaza Selatan
FOTO: Suka Cita Warga Palestina Bersiap Menyambut Bulan Suci Ramadan di Rafah, Gaza Selatan

Dengan ketegarannya, mereka tetap dapat menyambut bulan suci Ramadan dengan penuh suka cita meskipun berada di tengah zona konflik yang menyulitkan.

Baca Selengkapnya
VIDEO Di Tengah Kehancuran, Anak-Anak Gaza Merayakan Idulfitri dengan Penuh Sukacita
VIDEO Di Tengah Kehancuran, Anak-Anak Gaza Merayakan Idulfitri dengan Penuh Sukacita

Warga Gaza di Rafah melaksanakan salat Idulfitri di masjid yang hancur dibom Israel.

Baca Selengkapnya
Menteri Bahlil: Politik Sudah Selesai, Kita Saling Memaafkan untuk Negara yang Lebih baik
Menteri Bahlil: Politik Sudah Selesai, Kita Saling Memaafkan untuk Negara yang Lebih baik

Menteri Bahlil Lahadalia mengajak semua elemen masyarakat untuk kembali bersatu setelah perbedaan pilihan politik.

Baca Selengkapnya
Terselip Doa untuk Kemerdekaan Palestina dari Jemaah Haji Indonesia Saat Wukuf di Arafah
Terselip Doa untuk Kemerdekaan Palestina dari Jemaah Haji Indonesia Saat Wukuf di Arafah

Jemaah haji Indonesia mulai Sabtu malam secara bertahap bergeser ke Muzdalifah

Baca Selengkapnya
Perbedaan Pilihan Jangan Timbulkan Perpecahan Pasca-Pemilu, Perkuat Kembali Persaudaraan
Perbedaan Pilihan Jangan Timbulkan Perpecahan Pasca-Pemilu, Perkuat Kembali Persaudaraan

Perbedaan pilihan saat Pemilu lalu seharusnya bisa disikapi dengan bijak. Sudah saatnya semua pihak ikut menjaga situasi tetap tenang terlebih di bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Umat Muslim Khidmat Melaksanakan Salat Idulfitri 1445 H di Pelabuhan Sunda Kelapa
FOTO: Umat Muslim Khidmat Melaksanakan Salat Idulfitri 1445 H di Pelabuhan Sunda Kelapa

Umat Islam merayakan Idul Fitri 1445 Hijriah setelah pemerintah menetapkan 1 Syawal 1445 Hijriah jatuh pada Rabu (10/4/2024).

Baca Selengkapnya
20 Ucapan Idul Fitri 2024 Bahasa Inggris dan Artinya, Penuh Makna Mendalam
20 Ucapan Idul Fitri 2024 Bahasa Inggris dan Artinya, Penuh Makna Mendalam

Ucapan selamat Idul Fitri 2024 bahasa Inggris bisa diberikan kepada keluarga, sahabat, dan orang-orang terdekat.

Baca Selengkapnya
FOTO: Dihantui Bayang-Bayang Agresi Israel, Umat ​​Kristen Palestina Rayakan Misa Paskah dengan Khidmat di Gereja Kota Gaza
FOTO: Dihantui Bayang-Bayang Agresi Israel, Umat ​​Kristen Palestina Rayakan Misa Paskah dengan Khidmat di Gereja Kota Gaza

Umat Kristen Palestina merayakan Misa Paskah dengan penuh sukacita di tengah konflik antara Israel dan Hamas di Gaza.

Baca Selengkapnya