Pendiri Mayapada Group Dato Sri Tahir memberikan keterangan pers usai menukarkan dolar Amerika Srikat (AS) dan dolar Singapura di Gedung BI, Jakarta, Senin (15/10). Jumlah uang yang ditukarkan ada sebanyak USD 93 juta ditambah 55 juta dolar Singapura atau sekitar Rp 2 triliun.
Pendiri Mayapada Group tukarkan dolar hingga triliunan rupiah
Rupiah Merosot
Pendiri Mayapada Group Dato Sri Tahir memberikan keterangan pers usai menukarkan dolar Amerika Srikat (AS) dan dolar Singapura di Gedung BI, Jakarta, Senin (15/10). Pengusaha berusia 66 tahun ini menyatakan, dolar yang ditukarkannya merupakan milik pribadi, bukan milik perusahaan.
Dia mengungkapkan, alasan utamanya menukarkan dolar ke rupiah dalam jumlah besar untuk membantu menstabilkan mata uang nasional yang saat ini menembus level Rp 15.200 per dolar AS.
Pendiri Mayapada Group Dato Sri Tahir saat usai menukarkan dolar Amerika Srikat (AS) dan dolar Singapura di Gedung BI, Jakarta, Senin (15/10).
Pendiri Mayapada Group Dato Sri Tahir meninggalkan Gedung BI usai menukarkan dolar Amerika Srikat (AS) dan dolar Singapura di , Jakarta, Senin (15/10).
Kebijakan Trump akan berpengaruh signifikan terhadap nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.
Baca SelengkapnyaSaat ini, permasalahan yang muncul di industri dalam negeri menurunnya permintaan akibat menipisnya jumlah kelas menengah.
Baca SelengkapnyaShinta menilai mebijakan devisa hasil ekspor (DHE), local currency transaction (LCT), SRBI, dan SVBI belum dapat menjaga nilai tukar Rupiah.
Baca SelengkapnyaMata uang Rupiah dilevel Rp16.097 atau menguat 3 point pada penutupan perdagangan sore ini.
Baca SelengkapnyaPada bulan November 2024, Rapat Dewan Gubernur (RDG) BI memutuskan untuk tetap mempertahankan suku bunga acuan BI-Rate di level enam persen.
Baca SelengkapnyaDi setiap uang rupiah, selain sebagai alat pembayaran, tersemat makna dan narasi kebangsaan.
Baca SelengkapnyaUang kartal yang beredar di masyarakat pada Oktober 2024 sebesar Rp970,1 triliun, atau tumbuh 12,4 persen (yoy).
Baca SelengkapnyaBanyak dari produk tersebut mengandalkan bahan baku impor.
Baca SelengkapnyaKondisi ini diperparah dengan langkah Bank Sentral Amerika Serikat, The Fed yang diperkirakan akan kembali menahan suku bunga untuk memperkuat ekonomi AS.
Baca SelengkapnyaPontesi menangnya Donald Trump ini berdampak langsung pada nilai tukar atau kurs Rupiah.
Baca SelengkapnyaPenamaan rupiah pada mata uang Indonesia, memiliki kaitan erat dengan budaya India.
Baca SelengkapnyaUang kertas bersambung atau Uncut Banknotes tersebut memang benar dikeluarkan oleh Bank Indonesia.
Baca Selengkapnya