Cara Mengobati Sakit Pinggang Efektif, Ketahui Faktor Penyebabnya
Merdeka.com - Sakit punggung atau nyeri pinggang merupakan kondisi umum yang sering terjadi pada siapa saja. Terlebih lagi bagi orang-orang yang melakukan pekerjaan berat seperti angkat beban, risiko sakit pinggang memang lebih tinggi. Bukan hanya itu, orang yang sehari-hari bekerja di depan komputer dan terlalu lama duduk juga rentan mengalami sakit pinggang.
Meskipun sepele, namun sakit pinggang yang terjadi dalam waktu lama bisa sangat mengganggu bahkan mengurangi produktivitas. Tidak heran, jika siapa saja yang mengalami gangguan kesehatan ini akan mencari berbagai macam pengobatan yang dapat mengurangi gejala dan menyembuhkan sakit pinggang secara efektif.
Jika Anda termasuk orang yang sering mengalami sakit punggung, beberapa cara mengobati sakit pinggang berikut bisa dicoba. Mulai dari melakukan peregangan, menjaga postur tubuh yang baik, hingga menjaga berat badan sehat untuk mengurangi risiko penyakit pinggang yang bisa terjadi.
-
Apa kebiasaan yang bisa dilakukan untuk mengatasi sakit punggung? Dalam mengatasi masalah sakit punggung ini, banyak orang menjalani pemeriksaan X-ray, atau bahkan mengonsumsi obat penghilang rasa sakit. Namun, seringkali, solusi untuk mengatasi sakit punggung bisa ditemukan dalam kebiasaan sehari-hari yang tampaknya kecil.
-
Apa yang bisa dilakukan untuk mengatasi nyeri punggung? Untuk itu, coba beberapa tips berikut ini yang dapat membantu meredakan ketidaknyamanan dari sakit pinggang.
-
Bagaimana cara atasi nyeri punggung pakai terapi panas? Kantung hangat juga bisa membantu mengatasi rasa sakit ini. Rasa hangat ini bisa melancarkan aliran darah di sekitar punggung dan memungkinkan lebih banyak oksigen dan nutrisi yang masuk ke otot untuk mempercepat penyembuhan.
-
Gimana cara mengatasi sakit perut? Penting untuk tidak mengabaikan gejala yang berkepanjangan atau parah.
-
Bagaimana perbedaan nyeri pinggang biasa dan saraf kejepit? Meskipun sama-sama terasa nyeri di area sekitar pinggang, tapi ada perbedaan rasa sakit yang terjadi akibat nyeri pinggang biasa dan yang disebabkan oleh saraf kejepit. Jangan sampai keliru, kenali beberapa gejalanya yuk!
-
Bagaimana cara mengatasi sakit pinggang saat haid dengan minyak esensial? Jika kamu mengalami nyeri menstruasi, pijat dengan minyak esensial bisa menjadi cara alami yang efektif untuk meredakannya.
Beberapa cara mengobati sakit pinggang ini memang sederhana, namun tidak kalah efektif dengan pengobatan oral yang biasa diberikan oleh dokter. Anda pun bisa melakukan beberapa cara pengobatan ini setiap saat ketika gejala sakit pinggang tiba-tiba datang. Dengan beberapa cara ini, Anda bisa mengurangi atau meredakan gejala sakit pinggang dengan lebih cepat sehingga tidak mengganggu aktivitas.
Dilansir beberapa sumber, berikut kami merangkum beberapa cara mengobati sakit pinggang alami dan efektif serta berbagai faktor penyebabnya yang perlu Anda ketahui.
Penyebab Sakit Pinggang
© prevention.com
Sebelum mengetahui beberapa cara mengobati sakit pinggang, perlu dipahami terlebih dahulu faktor apa saja yang menjadi penyebab sakit pinggang. Penyebab sakit pinggang ini bisa dipengaruhi oleh berbagai macam hal. Mulai dari cidera otot, lengkungan tulang belakang yang tidak normal, atau kondisi kesehatan tertentu. Berikut beberapa penyebab sakit pinggang yang perlu diketahui :
Beberapa kondisi kesehatan lain juga bisa menyebabkan nyeri atau sakit pinggang yaitu sebagai berikut :
Faktor Risiko
Sebelum mengetahui beberapa cara mengobati sakit pinggang, terdapat beberapa faktor risiko yang menyebabkan seseorang lebih mudah atau rentan terkena sakit pinggang. Berikut adalah beberapa faktor risiko yang perlu diwaspadai :
Cara Mengobati Sakit Pinggang
www.healthtap.com
Setelah mengetahui beberapa penyebab dan faktor risiko, berikutnya terdapat berbagai macam cara mengobati sakit pinggang yang dapat dilakukan. Beberapa cara ini adalah cara alami untuk mengurangi gejala sakit pinggang yang diderita. Berikut beberapa cara mengobati sakit pinggang alami dan efektif yang bisa Anda coba :
Cara Pencegahan
Setelah mengetahui beberapa cara mengobati sakit pinggang alami dan efektif, berikutnya tak kalah penting untuk mengikuti beberapa saran pencegahan. Beberapa hal ini bisa Anda lakukan untuk mengurangi risiko terjadinya sakit pinggang :
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Cari tahu bedanya agar bisa mendapatkan penanganan yang tepat.
Baca SelengkapnyaSakit pinggang saat haid atau dismenore adalah kondisi yang umum dialami oleh banyak wanita selama menstruasi.
Baca SelengkapnyaTerdapat berbagai kebiasaan yang sering menyebabkan sakit perut.
Baca SelengkapnyaSakit punggung bisa kita alami akibat sejumlah hal yang kita lakukan secara salah atau pada tubuh kita.
Baca SelengkapnyaPerut kembung adalah gangguan umum yang membuat sensasi tidak nyaman.
Baca SelengkapnyaNyeri haid bisa diatasi dengan berbagai cara alami, termasuk kompres air hangat.
Baca SelengkapnyaSakit punggung yang kita alami ternyata bisa diredakan dengan sejumlah kebiasaan sehari-hari.
Baca SelengkapnyaSedang sakit gigi? Redakan segera dengan 4 bahan alami ini.
Baca SelengkapnyaPenyebab nyeri leher bagian belakang bisa dikarenakan beberapa faktor.
Baca SelengkapnyaRacikan minuman herbal yang dibagikan dokter Zaidul Akbar yang dekat dengan kalangan umat islam ini dipercaya mampu mengatasi berbagai masalah kesehatan.
Baca SelengkapnyaCoba beberapa tips berikut ini yang dapat membantu meredakan ketidaknyamanan dari sakit pinggang.
Baca SelengkapnyaNyeri tulang belakang merupakan kondisi yang umum dialami oleh banyak orang di seluruh dunia.
Baca Selengkapnya