Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cuaca Jatim Akhir-Akhir Ini Panas, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Jatim Akhir-Akhir Ini Panas, Ini Penjelasan BMKG Ilustrasi. ©2022 AFP/NOEL CELIS

Merdeka.com - Cuaca panas terjadi di sebagian wilayah Jawa Timur pada sepekan terakhir. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda Sidoarjo menjelaskan penyebabnya karena adanya pola tekanan rendah.

Kasi Data dan Informasi BMKG Juanda Teguh Tri Susanto mengatakan, pola tekanan rendah tersebut membelokkan angin secara luas.

"Sehingga, menghambat aliran masa udara basah dari Asia ke wilayah selatan ekuator khususnya wilayah Jatim," kata Teguh. Dikutip dari Antara, Minggu (15/1).

Dia mengatakan, saat ini memang masih dalam musim hujan namun karena adanya gangguan tersebut mengakibatkan terjadinya panas selama sepekan terakhir ini.

"Saat ini masih fase periode musim hujan. Cuman saat ini masih ada gangguan saja," terangnya.

Masyarakat juga tetap diimbau untuk mewaspadai adanya potensi bencana alam hidrometeorologi seperti angin kencang yang terjadi di beberapa wilayah di Jatim.

"Masyarakat tetap bisa mengakses informasi yang diberikan oleh BMKG melalui beberapa kanal yang tersedia seperti laman atau juga beberapa grup percakapan," pungkasannya. (mdk/cob)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Jakarta dan Sekitarnya Panas Hari Ini
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Jakarta dan Sekitarnya Panas Hari Ini

Penyebab suhu panas melanda wilayah Jakarta dan sekitarnya pada siang tadi.

Baca Selengkapnya
Bukan Heatwave, BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Indonesia Tembus 37 Derajat Celsius
Bukan Heatwave, BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Indonesia Tembus 37 Derajat Celsius

Suhu udara maksimum tertinggi di Indonesia selama sepekan terakhir tercatat terjadi di Palu 37,8°C pada 23 April lalu.

Baca Selengkapnya
Sudah Masuk Musim Hujan tapi Masih Panas Terik? Ini Penjelasan BMKG
Sudah Masuk Musim Hujan tapi Masih Panas Terik? Ini Penjelasan BMKG

Berikut adalah penjelasan lengkap BMKG tentang cuaca hujan belum mereta di Indonesia.

Baca Selengkapnya
3 Penyebab Suhu Udara Akhir-Akhir Ini Terasa Sangat Panas Padahal Sudah Masuk Musim Hujan
3 Penyebab Suhu Udara Akhir-Akhir Ini Terasa Sangat Panas Padahal Sudah Masuk Musim Hujan

Ketua Tim Prediksi dan Peringatan Dini Cuaca BMKG, Ida Pramuwardani mengungkapkan tiga penyebab suhu udara terasa panas belakangan ini.

Baca Selengkapnya
Waspada! Indonesia Dilanda Cuaca Panas Sepekan ke Depan
Waspada! Indonesia Dilanda Cuaca Panas Sepekan ke Depan

Kondisi suhu panas sudah mulai melanda Sumatera Utara, Aceh, Jawa Timur, dan Bali

Baca Selengkapnya
Kapan Suhu Panas di Indonesia Berakhir? Begini Penjelasan BMKG
Kapan Suhu Panas di Indonesia Berakhir? Begini Penjelasan BMKG

Suhu maksimum tercatat terjadi di Nusa Tenggara Timur (NTT) mencapai 37,1 Derajat Celcius.

Baca Selengkapnya
Waspada, Wilayah Ini Dilanda Suhu Panas Maksimum 34 Derajat Celcius
Waspada, Wilayah Ini Dilanda Suhu Panas Maksimum 34 Derajat Celcius

BMKG mendeteksi sejumlah kota besar di Pulau Jawa dan Nusa Tenggara Barat dilanda suhu panas

Baca Selengkapnya
Prakiraan Cuaca Hari Ini: Waspada Hujan Petir dan Angin Kencang di Sebagian Wilayah Indonesia
Prakiraan Cuaca Hari Ini: Waspada Hujan Petir dan Angin Kencang di Sebagian Wilayah Indonesia

BMKG keluarkan peringatan dini hujan dengan intensitas sedang hingga lebat sejumlah wilayah di Indonesia

Baca Selengkapnya
Sepekan Terakhir Jabodetabek Diguyur Hujan dngan Intensitas Deras, Ternyata Ini Pemicunya
Sepekan Terakhir Jabodetabek Diguyur Hujan dngan Intensitas Deras, Ternyata Ini Pemicunya

Mengingat hujan masih akan mengguyur sejumlah daerah, masyarakat diminta waspada bencana hindro meteorlogi.

Baca Selengkapnya
Waspada, Daerah-Daerah di Bawah Ini Potensi Diguyur Hujan Lebat dan Angin Kencang
Waspada, Daerah-Daerah di Bawah Ini Potensi Diguyur Hujan Lebat dan Angin Kencang

Hujan lebat disertai angin kencang dan kilat berpotensi guyur wilayah Indonesia

Baca Selengkapnya
Indonesia Berpotensi Diterjang Panas Ekstrem? Ini Penjelasan dan Imbauan BMKG
Indonesia Berpotensi Diterjang Panas Ekstrem? Ini Penjelasan dan Imbauan BMKG

Beberapa negara di Asia seperti Thailand dan Filipina mengalami suhu panas ekstrem

Baca Selengkapnya
INFOGRAFIS: Penyebab Suhu Panas di Indonesia
INFOGRAFIS: Penyebab Suhu Panas di Indonesia

BMKG punya tiga analisis penyebab terjadinya cuaca panas akhir-akhir ini di Indonesia.

Baca Selengkapnya