Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kejari Siak tetapkan Kadis PMPD tersangka kasus korupsi Simkudes

Kejari Siak tetapkan Kadis PMPD tersangka kasus korupsi Simkudes Ilustrasi Sidang. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Kejaksaan Negeri Siak menetapkan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Pemerintah Desa (PMPD) Kabupaten Siak, Abdul Razak sebagai tersangka. Razak ditetapkan tersangka atas kasus dugaan korupsi pengadaan paket Sistem Informasi Manajemen Administrasi dan Keuangan Desa (Simkudes) tahun anggaran 2015 dengan kerugian negara mencapai Rp 1,1 miliar.

"Kita sudah menetapkan Kadis PMPD (Abdul Rajak) sebagai tersangka dalam kasus Simkudes ini. Tidak tertutup kemungkinan ada tersangka baru, tergantung perkembangan penyidikan," kata Kepala Kejaksaan Negeri Siak, Zondri, Kamis (8/6).

Zondri mengatakan, penetapan tersangka sudah seminggu lalu, yaitu pada tanggal 31 Mei 2017. Itu melalui rangkaian penyelidikan yang panjang. Bahkan, jaksa juga melakukan gelar perkara internal dalam menentukan tersangka.

"Dan tim penyidik Kejaksaan masih akan terus memanggil saksi-saksi yang diperlukan untuk melakukan penyidikan kasus ini," jelas Zondri.

Kasus ini bermula pada tahun 2015 Dinas Pemberdayaan Masyarakat Pemerintahan Desa (PMPD) mengadakan pengadaan paket sistem informasi manajeman administrasi dan keuangan desa.

Namun aplikasi tersebut malah tidak bisa digunakan, seperti software yang tidak bisa dipakai lagi padahal menggunakan anggaran negara Rp 17.325.000 untuk setiap desa.

"Meskipun dari 122 desa, tidak semuanya yang mengambil software. Namun dari hasil audit BPKP Provinsi Riau, ditemukan adanya 80 desa tertulis mengambilnya," kata Zondri.

Bahkan, Abdul Razak mengambil kebijakan memfasilitasi rekanan dari Jakarta untuk mengambil paket pengadaan dan jasa. Sementara pengajuan dari pihak desa untuk mengambil paket tersebut malah tidak digubris.

(mdk/msh)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kades di Malang Korupsi Dana Pembangunan Jalan hingga Musala, Uangnya Dipakai untuk Keperluan Ini
Kades di Malang Korupsi Dana Pembangunan Jalan hingga Musala, Uangnya Dipakai untuk Keperluan Ini

Tersangka melakukan korupsi dana seratusan juta rupiah

Baca Selengkapnya
Geledah Rumah Dinas Menteri Desa Abdul Halim Iskandar, KPK Sita Uang Tunai dan Barang Bukti Elektronik
Geledah Rumah Dinas Menteri Desa Abdul Halim Iskandar, KPK Sita Uang Tunai dan Barang Bukti Elektronik

Penyidik KPK menggeledah rumah dinas Abdul Halim Iskandar di kawasan Jakarta Selatan pada Jumat lalu.

Baca Selengkapnya
Mantan Wakil Bupati Flores Timur Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi
Mantan Wakil Bupati Flores Timur Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi

Menurutnya, kasus itu bermula pada tahun 2018 dan 2019.

Baca Selengkapnya
Maju Pilkades, Calon Petahana Korupsi Dana Desa Rp380 Juta Buat Modal Kampanye
Maju Pilkades, Calon Petahana Korupsi Dana Desa Rp380 Juta Buat Modal Kampanye

SS adalah kades desa setempat periode 2016-2022. Dia kembali maju untuk periode kedua pada pilkades 2024.

Baca Selengkapnya
Mantan Kades di Malang Korupsi Alokasi Dana Desa, Diancam 20 Tahun
Mantan Kades di Malang Korupsi Alokasi Dana Desa, Diancam 20 Tahun

Pelaku diduga menyalahgunakan wewenang untuk kepentingan pribadi saat menjabat sebagai Kades.

Baca Selengkapnya
KPK Geledah Rumah Mendes, Uang Tunai dan Barang Bukti Elektronik Disita
KPK Geledah Rumah Mendes, Uang Tunai dan Barang Bukti Elektronik Disita

KPK menggeledah rumah dinas Mendes Abdul Halim Iskandar.

Baca Selengkapnya
Korupsi di Kemnaker Membuat Sistem Proteksi TKI Tak Berjalan
Korupsi di Kemnaker Membuat Sistem Proteksi TKI Tak Berjalan

KPK telah menetapkan tiga orang tersangka dalam kasus tersebut.

Baca Selengkapnya
Mantan Bendahara Disdik Sumut jadi Tersangka Korupsi, Rugikan Negara Rp1 Miliar Lebih
Mantan Bendahara Disdik Sumut jadi Tersangka Korupsi, Rugikan Negara Rp1 Miliar Lebih

Aksi culasnya itu merugikan negara hingga Rp1.158.628.535

Baca Selengkapnya
Polda Jatim Bongkar Kasus Dugaan Korupsi Tanah Kas Desa di Madura, Kerugian Capai Rp114 Miliar
Polda Jatim Bongkar Kasus Dugaan Korupsi Tanah Kas Desa di Madura, Kerugian Capai Rp114 Miliar

Berdasarkan penilaian dari BPKP Jatim, kerugian negara akibat kasus itu ada sekitar Rp114,440 miliar

Baca Selengkapnya
Korupsi Dana Desa, Mantan Kades Mengaku Uang Dipakai Jenguk dan Kondangan Warga
Korupsi Dana Desa, Mantan Kades Mengaku Uang Dipakai Jenguk dan Kondangan Warga

Dari hasil tracing rekening pelaku, penyidik tidak menemukan adanya pembelian aset.

Baca Selengkapnya
Jadi Tersangka Korupsi Pengadaan Alat Edukasi Anak, Kadis Pendidikan Aceh Tengah Ditahan
Jadi Tersangka Korupsi Pengadaan Alat Edukasi Anak, Kadis Pendidikan Aceh Tengah Ditahan

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Tengah, Uswatuddin ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka korupsi pengadaan alat permainan edukasi untuk TK-Paud.

Baca Selengkapnya
Gugatan Praperadilan Bupati Situbondo Ditolak, Begini Kata KPK
Gugatan Praperadilan Bupati Situbondo Ditolak, Begini Kata KPK

Gugatan praperadilan Bupati Situbondo Karna Suswandi (KS) ditolak Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya