Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ketimbang Gabung Bogor Raya, Wali Kota Bekasi Usul Dirikan Provinsi Pakuan Bhagasasi

Ketimbang Gabung Bogor Raya, Wali Kota Bekasi Usul Dirikan Provinsi Pakuan Bhagasasi Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi mengatakan, ketimbang bergabung dengan pemerintah daerah Bogor Raya yang digagas Bupati Bogor Ade Yasin dan Wali Kota Bogor Bima Arya, lebih baik membuat provinsi baru bernama Pakuan Bhagasasi.

"Dalam sejarah Bekasi dulu itu Bhagasasi. Kalau pakuan dulu itu kerajaan. Pajajaran pusatnya di Bogor, kalau di Bekasi ada Raja Purnawarman (Kerajaan Tarumanegara). Kalau mau Pakuan Raya atau Pakuan Bhagasasi," kata Rahmat Effendi usai sidang paripurna istimewa HUT RI ke-74 di Gedung DPRD Kota Bekasi, Jalan Chairil Anwar, Bekasi Timur, Jumat (16/8).

Ia menilai, jika dilihat dari sejarah kerajaan yang berdiri pada tahun 450 masehi, maka Bekasi lebih tua dari Bogor. Karena itu melalui sejarah itu pula bisa dibuat Provinsi Pakuan Bhagasasi bisa mencakup Kota Bekasi, Kabupaten Bekasi, Karawang Purwakarta, sampai Cianjur atau sejajar Pantai Utara Jawa sesuai dengan sejarahnya.

Orang lain juga bertanya?

"Tinggal lihat historis sejarahnya saja," lanjut dia.

Meski memiliki gagasan sendiri, Rahmat tidak mau dianggap serius ihwal gagasannya tersebut. Sebagai Wali Kota Bekasi, Rahmat mengaku ingin fokus bekerja melayani masyarakat.

"Kita mah wali kota kerja saja dulu," ucap Rahmat.

Adapun perihal gagasan Wali Kota Bogor dan Bupati Bogor tentang Provinsi Bogor Raya merupakan hal yang wajar. "Pada intinya kalau untuk mempercepat proses kesejahteraan, pembangunan, sah-sah saja," kata dia.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ketua Bamus Betawi 1982: Kita yang Usulkan Gubernur dan Wakil Gubernur Ditunjuk Presiden
Ketua Bamus Betawi 1982: Kita yang Usulkan Gubernur dan Wakil Gubernur Ditunjuk Presiden

"Kita mengusulkan agar gubernur dan wakil gubernur ditunjuk oleh presiden," kata Oding

Baca Selengkapnya
Tolak Wacana Penunjukkan Gubernur Jakarta oleh Presiden, Bamus Betawi: Hak Politik Warga Jangan Dikebiri
Tolak Wacana Penunjukkan Gubernur Jakarta oleh Presiden, Bamus Betawi: Hak Politik Warga Jangan Dikebiri

Menurutnya, jika nantinya usulan tersebut dilaksanakan akan berpotensi untuk mencederai cita cita reformasi dan bertentangan dengan sistem demokrasi.

Baca Selengkapnya
Kampanye di Garut, Anies Bicara Pentingnya Pemekaran Daerah Otonomi Baru
Kampanye di Garut, Anies Bicara Pentingnya Pemekaran Daerah Otonomi Baru

Kabupaten Garut dan Bogor terjadi ketidaksetaraan dalam kapasitas fiskal dan birokrasi.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Sosok Didukung Bima Arya jadi Wali Kota Bogor Periode 2025-2030
Terungkap, Sosok Didukung Bima Arya jadi Wali Kota Bogor Periode 2025-2030

Bima menyampaikan hal itu seusai berpamitan dengan warga Kota Bogor di Lapangan Sempur.

Baca Selengkapnya
Pramono Tanya Ridwan Kamil soal Rencana Pindahkan Balai Kota: Ini Bagian dari Imajinasi atau Serius?
Pramono Tanya Ridwan Kamil soal Rencana Pindahkan Balai Kota: Ini Bagian dari Imajinasi atau Serius?

Pramono sempat menyindir rencana yang hampir sama pernah disampaikan Ridwan Kamil saat masih menjabat Gubernur Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Wamendagri Bima Arya dan Ribka Haluk Siap Bekerja Keras Jalankan Tugas
Wamendagri Bima Arya dan Ribka Haluk Siap Bekerja Keras Jalankan Tugas

Bima Arya Sugiarto dan Ribka Haluk menegaskan kesiapannya dalam menjalan tugas untuk menyukseskan program kerja Kemendagri.

Baca Selengkapnya
Tolak Gubernur Ditunjuk Presiden, PKB Dukung Usulan Wali Kota Dipilih Lewat Pilkada Diatur dalam RUU DKJ
Tolak Gubernur Ditunjuk Presiden, PKB Dukung Usulan Wali Kota Dipilih Lewat Pilkada Diatur dalam RUU DKJ

PKB setuju usulan PKS itu karena setelah RUU DKJ ditetapkan menjadi undang-undang, maka Jakarta bakal berganti status.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil Langsung Minta Bantuan Gibran Jika Menang Pilkada Jakarta 2024
Ridwan Kamil Langsung Minta Bantuan Gibran Jika Menang Pilkada Jakarta 2024

Ridwan Kamil berharap, dengan undang-undang Daerah Khusus Jakarta semua pihak dapat melahirkan kemajuan yang membanggakan.

Baca Selengkapnya
Dalam RUU DKJ Dewan Aglomerasi Dipimpin Wapres, Ini Kata JK
Dalam RUU DKJ Dewan Aglomerasi Dipimpin Wapres, Ini Kata JK

Penyusunan ini sebelumnya dibahas di Badan Legislasi (Baleg) DPR RI.

Baca Selengkapnya
Maju Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil Tidak Sanggup Menolak Saat Prabowo Sampaikan Pesan Ini
Maju Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil Tidak Sanggup Menolak Saat Prabowo Sampaikan Pesan Ini

Bakal calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil menyampaikan alasan mau maju mencalonkan diri sebagai gubernur di Pilgub Jakarta.

Baca Selengkapnya
PSI Beri Rekomendasi Cabup Blora dan Cilacap: Bisa Lakukan Transisi Keberlanjutan Jokowi ke Prabowo
PSI Beri Rekomendasi Cabup Blora dan Cilacap: Bisa Lakukan Transisi Keberlanjutan Jokowi ke Prabowo

Kaesang Pangarep memberikan ucapan selamat kepada Bangkit yang kini menjabat sebagai Ketua DPD PSI Kota Semarang.

Baca Selengkapnya
Mengenal Aglomerasi, Gambaran Jakarta Usai Ibu Kota Pindah ke IKN
Mengenal Aglomerasi, Gambaran Jakarta Usai Ibu Kota Pindah ke IKN

Kawasan aglomerasi itu termuat dalam Bab IX tentang kawasan regional.

Baca Selengkapnya