Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Persiapan Kuliah Tatap Muka, 903 Dosen Lansia UMJ Disuntik Vaksin AstraZeneca

Persiapan Kuliah Tatap Muka, 903 Dosen Lansia UMJ Disuntik Vaksin AstraZeneca Vaksinasi Covid-19 di Fakultas Kedokteran dan Kesehatan (FKK) UMJ, Tangerang Selatan, Senin (28/6). ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Sebanyak 903 dosen dan tenaga kependidikan Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ), menerima dosis kedua vaksin AstraZeneca. Vaksinasi ini dilakukan untuk mencegah penularan Covid-19 sekaligus persiapan kuliah tatap muka.

Penyuntikan vaksin dilakukan di Fakultas Kedokteran dan Kesehatan (FKK) UMJ, Kampus Ciputat, Tangerang Selatan, Senin (28/6). Kegiatan ini digelar selama tiga hari.

Rektor UMJ Ma'mun Murod menegaskan, vaksinasi merupakan kerja sama UMJ dengan Kementerian Kesehatan RI. Vaksin diperuntukkan bagi dosen, tenaga kependidikan, dan pelayan publik di lingkungan UMJ.

Orang lain juga bertanya?

"Vaksinasi tahap kedua ini melengkapi vaksinasi tahap pertama yang dilakukan tanggal 1-2 April 2021 lalu. Ini merupakan bentuk kepedulian UMJ kepada para dosen, tenaga kependidikan dan pelayan publik agar dapat terhindar dari Covid-19," kata Ma'mun di Fakultas Kedokteran dan Kesehatan UMJ, Ciputat, Senin (28/6).

Pemberian vaksin tahap kedua itu melibatkan para dokter dan tenaga kesehatan dari Aliansi Rumah Sakit Islam Jakarta (RSIJ). Target penerima vaksin sebanyak 920 dosen, tenaga pendidik, dan bagian pelayanan di kampus itu.

"Penyuntikan vaksin dilakukan secara bergantian sebanyak 6 sesi per hari, 1 sesi selama 60 menit dengan 100 peserta, yang dimulai jam 08.00 sd 15.00 WIB," kata Ma'mun.

Kepala Pusat Kesehatan Haji Kemenkes RI, Eka Yusuf Singka menyampaikan bahwa Kemenkes RI menggalakkan upaya vaksinasi dalam mencegah penyebaran Codiv-19 yang semakin ganas dan meluas.

Penerima vaksin di UMJ mayoritas adalah lansia di atas 55 tahun. "Kemenkes berharap agar setelah divaksinasi lengkap, para dosen dan tenaga kependidikan di UMJ dapat lebih siap dalam melakukan pembelajaran tatap muka, dan UMJ dapat ikut mempromosikan pentingnya vaksinasi Covid-19," ucapnya.

(mdk/yan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya

Pemerintah mengimbau masyarakat untuk melakukan vaksinasi Covid-19 sampai dosis kelima atau booster ketiga.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember

Vaksin booster masih gratis dan dapat ditemukan di puskesmas atau faskes terdekat.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kasus Covid-19 Meningkat Signifikan, Warga Antre Vaksin Booster saat Car Free Day Jakarta
FOTO: Kasus Covid-19 Meningkat Signifikan, Warga Antre Vaksin Booster saat Car Free Day Jakarta

Beberapa waktu terakhir terjadi lonjakan kasus Covid-19 yang cukup signifikan di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Naik Lagi, Kemenkes akan Beri Vaksin Booster Ketiga Untuk Masyarakat
Covid-19 Naik Lagi, Kemenkes akan Beri Vaksin Booster Ketiga Untuk Masyarakat

Rencana pemberian booster ketiga ini buntut kembali meningkatnya kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Mulai Vaksinasi Cacar Monyet pada Laki-Laki Pelaku Seks Berisiko
Kemenkes Mulai Vaksinasi Cacar Monyet pada Laki-Laki Pelaku Seks Berisiko

Penerima vaksin ini adalah laki-laki yang dalam dua minggu terakhir melakukan hubungan seksual berisiko dengan atau tanpa status ODHIV.

Baca Selengkapnya
10 Peneliti Negara OKI Belajar Teknologi Pembuatan Vaksin ke Biofarma
10 Peneliti Negara OKI Belajar Teknologi Pembuatan Vaksin ke Biofarma

Pelatihan yang diberikan oleh Biofarma maupun Unpad di masa mendatang para peniliti tersebut bisa mempunyai pabrik vaksin di negara mereka masing-masing.

Baca Selengkapnya
Kelompok Ini Wajib Terima Vaksin Mpox, Termasuk Anak-Anak?
Kelompok Ini Wajib Terima Vaksin Mpox, Termasuk Anak-Anak?

Menteri Kesehatan (Menkes), Budi Gunadi Sadikin menyebut, pihaknya telah mendatangkan 1.000 dosis vaksin Mpox.

Baca Selengkapnya
Cegah Diare dan Kanker Serviks, Vaksinasi RV dan HPV Dimulai di Tasikmalaya
Cegah Diare dan Kanker Serviks, Vaksinasi RV dan HPV Dimulai di Tasikmalaya

Pemkot Tasikmalaya memulai program vaksinasi rotavirus (RV) dan human papillomavirus (HPV) pada Rabu (9/8).

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali

Sejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.

Baca Selengkapnya
Kimia Farma Kolaborasi dengan MSD Tingkatkan Kesadaran Masyarakat soal Vaksin HPV
Kimia Farma Kolaborasi dengan MSD Tingkatkan Kesadaran Masyarakat soal Vaksin HPV

Adapun ruang lingkup kerja sama tersebut meliputi dukungan tenaga ahli kesehatan di Klinik Kimia Farma.

Baca Selengkapnya
Kerja Sama dengan BP Jamsostek, Universitas Garut Berikan Perlindungan Jaminan Asuransi kepada Mahasiswanya yang KKN
Kerja Sama dengan BP Jamsostek, Universitas Garut Berikan Perlindungan Jaminan Asuransi kepada Mahasiswanya yang KKN

Terdapat dana santunan bagi mahasiswa yang meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Produksi Vaksin HPV, Biofarma Bakal Kolab Bareng Farmasi Internasional
Produksi Vaksin HPV, Biofarma Bakal Kolab Bareng Farmasi Internasional

Pemerintah melalui BUMN bersama MSD sepakat tingkatkan edukasi tentang HPV.

Baca Selengkapnya