Mantan Atlet MMA Rudy 'The Golden Boy' Jadi Caleg PSI
Merdeka.com - Mantan atlet mixed martial arts (MMA), Rudy Agustian 'The Golden Boy' bergabung dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI). Dia memutuskan untuk maju menjadi calon legislatif.
“Suatu kehormatan bagi saya bisa bergabung dengan PSI. Inilah partai yang mewakili prinsip saya tentang anti-intoleransi dan anti-korupsi. Saya merasakan sendiri sebagai korban. Dengan masuk PSI dan menjadi caleg, saya berharap bisa melakukan perbaikan, “ kata Rudy dalam keterangan tertulisnya, Jumat (4/11).
Dia bercerita, masih banyak pengurus organisasi olah raga yang bermasalah. Pernah dalam satu event, Rudy hanya mendapat Rp100 ribu, jauh dari yang dijanjikan kepadanya.
-
Apa saja yang diduga salah dalam pengelolaan dana hibah KONI Kotim? 'Saya melihatnya penyidikan ini sangat dangkal sekali karena pada saat konferensi pers tersebut KONI Kotim diduga melakukan kesalahan prosedur dalam pembelian peralatan olahraga. Dalam hal ini belum dilakukan pendalaman karena pembelian alat olahraga adalah salah satu kerjaan kami di KONI,' pungkasnya.
-
Siapa yang menolak uang suap ratusan juta? Jujurnya Jenderal TNI Tolak Uang Suap Ratusan Juta Banyak pejabat tersandung kasus korupsi, tapi Mayjen Eddie M Nalapraya justru tak tergiur uang suap.
-
Siapa yang kehilangan uang? Cerita Korban Ferry Setiawan (36), warga Kelurahan Sidokumpul, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur menceritakan apa yang ia alami.
-
Apa kasus korupsi yang terjadi di KONI Sumsel? Ketua Umum KONI Sumatra Selatan Hendri Zainuddin resmi ditetapkan sebagai tersangka terkait kasus korupsi dana hibah KONI Sumsel tahun anggaran 2021 pada Senin (4/9).
-
Bagaimana Rudini mengatasi masalah tanah yang diadu oleh perwira TNI AD? Pertama, ia menemui ibu Tien Soeharto untuk meluruskan namanya usai salah satu perwira TNI AD mengadu pernah ditindak Rudini gara-gara sering bisnis tanah. Rudini mengungkap bahwa sertifikat tanah yang diproses sang perwira adalah palsu. Ia meminta Tien Soeharto mengembalikan sertifikat palsu melalui dirinya. Rudini kemudian memberikan sertifikat tanah yang asli kepada Ibu Negara.
-
Kapan Rudy 'Gajah' menjabat di Kemenpora? Rudy 'Gajah' mendapat kepercayaan dari Menpora RI Dito Ariotedjo untuk menempati satu posisi jabatan tinggi Madya di lingkungan Kemenpora. Rudy ditugaskan sebagai Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Kementerian Pemuda dan Olahraga sejak 2023 hingga saat ini.
“Cerita lain, atlet nasional kita dikirim bertanding Ke Thailand. Di sana mereka ditempatkan di bedeng, banyak serangga. Memprihatinkan sekali,” ungkapnya.
Rudy menegaskan, kondisi ini harus berubah dan kesejahteraan atlet harus benar-benar diperjuangkan. Dia menegaskan, memperjuangkan kesejahteraan atlet adalah salah satu alasan kuat dirinya bergabung ke PSI dan maju sebagai Caleg.
Sementara, Ketua Umum DPP PSI, Giring Ganesha mengatakan, bergabungnya Rudy mendatangkan kebahagiaan bagi keluarga besar PSI. Selain juga akan membawa harapan segar bagi dunia olah raga Indonesia.
“Industri olahraga kita masih harus digarap secara profesional. Bro Rudy siap masuk ke dalam sistem untuk memperbaiki dari dalam. Kita jadi lebih bersemangat untuk melakukan gebrakan di parlemen,” terangnya.
Sahabat Rudy, Yuliana, mengenal Rudy sebagai sosok yang santun dan layak diteladani. Dia menambahkan, Rudy adalah pelatih yang baik bagi banyak orang. Tak hanya melatih atlet, Rudy juga melatih banyak orang yang latihan bela diri untuk kesehatan.
Rudy lahir di Tangerang, Banten, 3 September 1985. Memulai dari Muay Thai, ia kemudian merambah ke Kick Boxing, Wushu, dan Mixed Martial Arts. Sejumlah gelar juara pernah diraih. Misalnya, Juara Muay Thai Nasional sampai masuk ajang MMA bergengsi, ONE Championship. Di ONE Championship, untuk kelas flyweight, Rudy sudah membukukan 7 kali kemenangan.
Kini Rudy aktif sebagai promotor. Event yang pernah digelarnya, antara lain, Underground Fight Indonesia dan Baku Hantam Championship.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Aksi Rudy lumpuhkan pemobil ugal-ugalan curi perhatian warganet. Aksinya pun banir pujian.
Baca SelengkapnyaMantan atlet mixed martial arts atau MMA, Rudy Golden Boy terlibat perkelahian dengan dua pemuda di salah satu minimarket.
Baca SelengkapnyaAtlet MMA ditantang oleh pengendara ugal-ugalan hingga diancam dipukul menggunakan kunci setir.
Baca SelengkapnyaTak terduga momen adu jotos ini akan berujung di atas ring. Begini pesan polisi.
Baca SelengkapnyaMulanya mantan atlet MMA itu berdiri mengantre di depan kasir minimarket. Tiba-tiba dua orang pemuda menyelak antrean.
Baca SelengkapnyaAtlet MMA Rudy Golden Boy terlibat perkelahian di jalan melawan pria diduga ugal-ugalan kendarai mobil.
Baca SelengkapnyaWC menyesal akibat perilakunya tersebut. Namun, ia menegaskan bahwa tak ada niat WC untuk menganiaya Rudy.
Baca SelengkapnyaKeponakan Prabowo itu menilai Rudy Soik telah membongkar kasus mafia subsidi BBM, namun malah diterpa pelanggaran kode etik hingga dipecat.
Baca SelengkapnyaPejabat itu mengungkap wajib setor ke Bupati Garut Rp2,5 juta per bulan
Baca SelengkapnyaRahayu Saraswati, menyayangkan soal pemecatan tidak hormat terhadap Ipda Rudy Soik.
Baca SelengkapnyaMantan Komandan Korps Brimob Polri ini beraksi di Markas Marinir. Dengan menggunakan pistol dia fokus membidik target yang ada.
Baca SelengkapnyaKapolda Nusa Tenggara Timur (NTT) Irjen Daniel Tahi Silitonga bertemu Ipda Rudy Soik, mantan anak buahnya yang dipecat lantaran membongkar kasus mafia BBM.
Baca Selengkapnya