Google akan lakukan revolusi mesin pencarian, desain makin menarik
Merdeka.com - Mesin pencarian Google dikabarkan akan berganti wajah dalam waktu dekat ini. Hal ini dikarenakan GOogle terlihat sedang menguji coba wajah baru di beberapa pengguna, dengan mengganti layout mesin pencariannya.
Layout baru ini ditemukan oleh salah satu pengguna Reddit, yang dikutip oleh The Next Web.
Berikut screenshot dari wajah baru mesin pencarian Google tersebut.
-
Apa yang Google kembangkan? Google kembali membuat gebrakan di bidang teknologi kesehatan dengan mengembangkan program kecerdasan buatan (AI) yang dapat memprediksi tanda-tanda awal penyakit berdasarkan sinyal suara.
-
Apa Google itu? Google, yang kini menjadi elemen penting dalam kehidupan digital kita, diciptakan oleh dua inovator teknologi, Larry Page dan Sergey Brin.
-
Bagaimana Google memperbarui Google Street View? Mengutip Android Police, Selasa, (24/10), Google harus membuat tim khusus untuk melakukan perjalanan secara manual seperti berjalan kaki, naik perahu, atau bahkan mobil untuk menangkap citra dengan kamera khusus.
-
Kenapa Google meluncurkan fitur Circle to Search? Dengan hadirnya fitur ini, pengguna akan lebih mudah dalam mencari informasi dengan cara yang inovatif dan praktis.
-
Apa fungsi Google Lens yang baru? Google Lens baru saja meluncurkan pembaruan yang menarik, yang membuat pencarian informasi menjadi lebih mudah tanpa harus mengetik di perangkat saat menggunakan Google. Sekarang, kamu dapat merekam video pendek sambil mengajukan pertanyaan tentang objek di sekitarmu.
-
Fitur apa yang Google rencanakan untuk Gmail? Mengutip dari Android Authority, pada Senin (18/11/2024), Google berencana meluncurkan fitur bernama Shield Email.
Format baru ini punya perbedaan signifikan di bagian border yang lebih jelas di tiap hasil pencarian, dan menonjolkan semacam tampilan card-box yang klasik.
Membawa estetika ke mesin pencarian Google harusnya jadi prioritas Google, melihat bagaimana Youtube dan Chrome sudah melakukan revolusi desain dengan mengusung desain baru. Bahkan desain baru keduanya telah diaplikasikan ke versi PC dan mobile.
Lepas soal desain, Google sendiri melakukan beberapa perubahan untuk perlindungan hak cipta. Hal ini terjadi pada mesin pencarian gambar Google yang dihilangkan tombol "view image". Hilangnya tombol ini membuat pengguna harus mengakses website milik kreator dan mengambil gambar dari sana.
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Google menjadi pilihan masyarakat untuk melakukan pencarian. Tetapi, peminat Google belakangan ini mengalami tanda-tanda penurunan.
Baca SelengkapnyaGoogle melalui pembaruan fitur “Result About You” dapat melacak informasi pribadi yang masih tercecer di pencarian.
Baca SelengkapnyaGoogle tak ingin ketinggalan dengan Microsoft melalui Bing soal AI.
Baca SelengkapnyaGoogle telah menjadi elemen yang tidak terpisahkan dari rutinitas sehari-hari kita, memudahkan pencarian informasi dengan cepat dan efisien.
Baca SelengkapnyaPengguna Android perlu bersabarpeluncuran Android 15 berlangsung lebih lama dari biasanya. Namun, Google telah mengumumkan jadwal untuk peluncuran Android 16.
Baca SelengkapnyaBahkan, TikTok mulai menempati posisi teratas hampir setiap hari pada bulan Agustus. Sementara Google memegang posisi pertama hanya beberapa hari saja.
Baca SelengkapnyaData terbaru menunjukkan 45 persen dari Generasi Z kini lebih suka menggunakan media sosial untuk pencarian daripada Google.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah lima fitur baru terbaik yang nantinya dapat digunakan.
Baca SelengkapnyaOpenAI mengumumkan pihaknya akan merilis SearchGPT, sebagai pesaing berat Google. Teknologi termutakhir bakal tersemat di SearchGPT.
Baca SelengkapnyaSalah satu pendiri Google ini sampai turun tangan agar perusahaannya tak ketinggalan soal AI.
Baca SelengkapnyaGoogle mengetahui keinginan pengguna, sehingga menyajikan informasi yang diperlukan bagi pengguna.
Baca SelengkapnyaPHK kali ini merupakan pengurangan karyawan terbesar yang memang sudah direncanakan.
Baca Selengkapnya