Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Buka perdagangan saham, Kapolri sebut ekonomi dan hukum harus jalan beriringan

Buka perdagangan saham, Kapolri sebut ekonomi dan hukum harus jalan beriringan Kapolri Tito Karnavian. ©2017 Biro Pers Setpres

Merdeka.com - Kapolri Jenderal Tito Karnavian mendapatkan kehormatan untuk membuka perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), hari ini, Senin (20/11). Kedatangan Tito langsung disambut jajaran direksi BEI, salah satunya Direktur Utama BEI Tito Sulistiyo.

Tito mengatakan stabilitas keamanan dan ekonomi harus berjalan secara beriringan. Stabilitas keamanan akan menciptakan iklim ekonomi yang positif, dan sebaliknya masyarakat yang berkecukupan secara ekonomi cenderung patuh terhadap hukum.

"Memang urusan keamanan dan ekonomi ibarat dua sisi mata uang yang memiliki nilai. Ekonomi tidak akan berjalan tanpa jaminan keamanan. Sebaliknya, keamanan juga ditentukan oleh stabilitas ekonomi, kalau rakyat cukup makan, perutnya kenyang relatif masalah keamanan cenderung lebih baik, gangguan keamanan menurun," ujar Tito di Gedung BEI.

Orang lain juga bertanya?

Dia pun mengaku tersanjung saat diminta membuka perdagangan saham hari ini. Sebab, pembukaan perdagangan ini merupakan yang pertama kalinya saat menjabat sebagai Kapolri.

Menurutnya, pembukaan perdagangan ini bukan hanya bersifat seremonial, sekaligus menjadi penghargaan dan pengakuan pentingnya aspek keamanan dalam rangka mendukung usaha dan bisnis.

"Kita bisa menyamakan pendapat, pikiran, visi, misi bahwa dua sisi ini, antara ekonomi dan keamanan harus kolaborasi," tegasnya.

Sementara itu, Direktur Utama Bursa Efek Indonesia (BEI) Tito Sulistio mengatakan kondisi politik di Tanah Air tidak pernah mengganggu stabilitas di pasar saham Indonesia. Apalagi, tahun depan Indonesia sudah memasuki tahun politik dan menggelar pemilihan presiden 2019.

Menurutnya, sepanjang sejarah transaksi di pasar modal tetap berjalan kondusif meskipun ada pemilihan umum dan pemilihan kepala daerah. "Itu karena orang percaya ada stabilitas dalam keamanan Indonesia," ujar Tito.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ngeriung dengan Mahfud MD, Ekonom Dukung Tegakkan Hukum Demi Kepastian Bisnis dan Investasi
Ngeriung dengan Mahfud MD, Ekonom Dukung Tegakkan Hukum Demi Kepastian Bisnis dan Investasi

Mahfud menanyakan soal peran hukum dan politik seperti apa yang diperlukan oleh suatu proses pembangunan dan iklim yang nyaman bagi investasi.

Baca Selengkapnya
Prabowo-Gibran Menang pilpres, Kadin: Kondisi Harus Tetap Stabil dan THR Cair Pekan Depan
Prabowo-Gibran Menang pilpres, Kadin: Kondisi Harus Tetap Stabil dan THR Cair Pekan Depan

Kondisi ini yang menjadi kunci utama stabilitas ekonomi menjelang pencairan THR

Baca Selengkapnya
Jenderal Bintang 2 Kumpulkan TNI Polri dan Kades, Bicara Soal Pentingnya Keamanan untuk Menarik Investor
Jenderal Bintang 2 Kumpulkan TNI Polri dan Kades, Bicara Soal Pentingnya Keamanan untuk Menarik Investor

Sebuah video memperlihatkan Irjen Luthfi yang mengumpulkan TNI Polri untuk memastikan jaminan keamanan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Usai Retreat Prabowo, Kapolri Beri Instruksi Tegas ke Anak Buah: Ingatkan Kasus-Kasus ini dan Ada Punishment
Usai Retreat Prabowo, Kapolri Beri Instruksi Tegas ke Anak Buah: Ingatkan Kasus-Kasus ini dan Ada Punishment

Dalam arahannya, anggota Polri diminta untuk menyusun progam terkait dengan Instruksi Prabowo.

Baca Selengkapnya
Gerindra Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II akan Lebih Baik
Gerindra Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II akan Lebih Baik

Gerindra Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II Diperkirakan Lebih Baik

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Pejabat TNI-Polri Tak Main Judi Online hingga Narkoba: Hal yang Saudara Anggap Sepele Itu Bisa Ganggu Stabilitas
Jokowi Minta Pejabat TNI-Polri Tak Main Judi Online hingga Narkoba: Hal yang Saudara Anggap Sepele Itu Bisa Ganggu Stabilitas

Hal itu disampaikan Jokowi kepada Pejabat TNI-Polri di Istana Negara Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Kamis (12/9).

Baca Selengkapnya
Di Depan JK, Kapolri Singgung Persatuan Usai Pemilu 2024
Di Depan JK, Kapolri Singgung Persatuan Usai Pemilu 2024

Kapolri berpesan kepada seluruh jajarannya agar tetap solid

Baca Selengkapnya
Media Sosial Mulai Hangat Jelang Pemilu 2024, Ini Pesan Kapolri
Media Sosial Mulai Hangat Jelang Pemilu 2024, Ini Pesan Kapolri

Jenderal Bintang Empat tersebut pun mewanti-wanti pentingnya menjaga kerukunan dan perdamaian selama proses pemilu.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Apapun Ideologi Politiknya, Setiap Pemimpin Pasti Ingin Rakyat Sejahtera
Prabowo: Apapun Ideologi Politiknya, Setiap Pemimpin Pasti Ingin Rakyat Sejahtera

Menurut Prabowo, dalam perekonomian suatu negara harus memenuhi kebutuhan masyarakat terlebih dahulu ketimbang kebutuhan lainnya.

Baca Selengkapnya
Cak Imin: Salah Satu Kekacauan Hukum Pemain Bisnis Jadi Pembuat Aturan
Cak Imin: Salah Satu Kekacauan Hukum Pemain Bisnis Jadi Pembuat Aturan

Cak Imin menegaskan dalam kepemimpinannya nanti bersama Anies Baswedan, harus dilandasi pada objektifitas, kalkulatif dan memahami skala prioritas.

Baca Selengkapnya
Kapolri Tekankan Persatuan Kesatuan Modal Utama Wujudkan Indonesia Emas 2045
Kapolri Tekankan Persatuan Kesatuan Modal Utama Wujudkan Indonesia Emas 2045

Meski dalam Pemilu terjadi perbedaan pendapat, persatuan dan kesatuan merupakan nilai yang harus terus dijaga.

Baca Selengkapnya
Waspada! Gejolak Harga Pangan di Ramadan Bisa Buat Suasana Jadi Panas
Waspada! Gejolak Harga Pangan di Ramadan Bisa Buat Suasana Jadi Panas

Mendagri Tito meminta Pemda mewaspadai suasana memanas saat Ramadan dan Idul Fitri 2024.

Baca Selengkapnya