Beredar video memperlihatkan kerumunan warga di acara hiburan musik di Pakuhan Wuni, Kelurahan Nglindur, Kapanewon Girisubo, Gunungkidul. Acara yang berlangsung ricuh tersebut tiba-tiba terdengar letusan tembakan.
Kapolda DIY Irjen Suwondo Nainggolan saat dikonfirmasi membenarkan kejadian itu.
Suwondo telah memerintahkan jajarannya melakukan penyelidikan atas kejadian yang membuat seorang tertembak.
Baca juga:
Polisi Jelaskan soal Keberadaan Briptu MK & Senjata Laras yang Dibawa ke Acara Musik
Senpi Meletus Tewaskan Warga saat Konser Musik, Briptu MK Ditetapkan Tersangka
Kronologi Warga Tewas Tertembak Laras Panjang Polisi saat Dangdutan di Gunungkidul
Senjata Meletus & Lukai Pemuda Gunungkidul Milik Briptu MK, Polisi Janji Usut Tuntas
Kesaksian Warga Detik-Detik Pemuda Gunungkidul Tewas Usai Tertembak Senjata Polisi
Viral Warga Gunungkidul Tewas Diduga Tertembak Polisi, Ini Penjelasan Kapolda