Menko Polhukam Mahfud MD menyoroti tegas kasus penganiayaan melibatkan anak AKBP Achiruddin Hasibuan, Aditya Hasibuan. Atas kasus ini, dia memastikan pemerintah dan Mabes Polri tidak tinggal diam. Mahfud juga menyebut terus mengikuti perkembangan kasus tersebut.
Dalam kasus ini, Mahfud juga mengapresiasi langkah cepat Kapolda Sumatera Utara Irjen Panca Putra. Sehingga kasus tersebut tengah diproses Polda Sumut. Tidak hanya itu, AKBP Achiruddin Hasibuan juga dicopot dari jabatannya.
Baca juga:
VIDEO: Dugaan Pencucian Uang, PPATK Blokir Rekening AKBP Achiruddin dan Anaknya
Ada Chat Damai, Anak AKBP Achiruddin dan Korban Sempat Ditawari Restorative Justice
Soal Harta Kekayaan AKBP Achiruddin, Polisi Fokus Kasus Penganiayaan Aditya Hasibuan
VIDEO: Geledah Rumah AKBP Achiruddin, Ada Gudang BBM Ilegal Dibongkar Paksa Polisi
Periksa AKBP Achiruddin 7 Jam, Polisi Tegaskan Aditya Hasibuan Penuhi Unsur Pidana
Penampakan Rumah AKBP Achiruddin Hasibuan, Mewah Banget Bak Istana