Menu Kantung Telur Gurita Mentah di Restoran Ini Bikin Heboh Warga dan Tuai Kritik
Restoran ini tuai kritik karena menyajikan menu kantung telur gurita mentah.
Restoran unik ini mendapat banyak kritik online karena menyajikan menu kantung telur gurita mentah.
Menu Kantung Telur Gurita Mentah di Restoran Ini Bikin Heboh Warga dan Tuai Kritik
Makanan ini terdiri dari kantung putih besar dengan selaput fleksibel yang menyembunyikan ratusan telur gurita lonjong yang terendam dalam cairan kental.
Kantung telur gurita ini disajikan mentah, kemudian sedikit dibakar dengan api kecil untuk melepaskan telur-telurnya ke dalam piring.
Hidangan Telur Gurita Memiliki Banyak Gizi
Orang-orang yang mencoba tako tamago sering terkejut dengan rasanya, menggambarkannya seperti kuning telur. Menurut mereka, hidangan ini kaya akan protein, omega-3, dan vitamin B12, sehingga merupakan tambahan bergizi untuk diet seimbang.
-
Apa yang menjadi menu spesial dari kuliner ini? Di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, ada kuliner lontong sayur yang sudah memasuki generasi ketiga.
-
Apa yang ditawarkan di warung Abah Unang? Menyesap kopi dan menyantap jajanan di warung Abah Unang menawarkan pengalaman mirip negeri di atas awan.
-
Apa yang menjadi ciri khas menu di warung angkringan? Menu yang khas yaitu nasi dengan tempe. Seiring berjalannya waktu, warung angkringan semakin modern dengan menu yang semakin bervariasi.
-
Kenapa sentra kuliner PKL Sultan Agung ramai? Diakui para pedagang, lokasi berjualan setelah ditata menjadi lebih rapi dan nyaman, ini tentu mengundang banyak pembeli.
-
Apa saja menu unik yang ditawarkan di Warmindo? Misalnya saja Intel Goreng atau Indomie Telur Goreng atau Indomie Tante Rebus yang maksudnya Indomie Tanpa Telur Rebus.
-
Kapan sentra kuliner PKL Sultan Agung buka? Saat ini, kawasan itu telah ditata oleh pemkot sehingga lebih rapi dan nyaman, dengan jam buka mulai pukul 07.00-17.00 WIB.
Hidangan Kantung Telur Gurita Mentah Menuai Beragam Tanggapan di Media Sosial
Meskipun sangat terkenal, tanggapan terhadap hidangan ini tidak sepenuhnya positif. Beberapa pengguna media sosial yang marah menyatakan bahwa menyajikan telur gurita mentah adalah kesalahan dan tidak semua orang harus mengonsumsinya.