Terpilih jadi hakim konstitusi, Saldi Isra jadi vitamin MK
Terpilihnya Saldi sebagai hakim konstitusi pun mendapat respons positif. Salah satunya dari mantan Ketua MK Mahfud MD.
Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Andalas Padang Saldi Isra disebutkan terpilih sebagai hakim konstitusi pada Mahkamah Konstitusi (MK) menggantikan Patrialis Akbar.
Terpilihnya Saldi sebagai hakim konstitusi pun mendapat respons positif. Salah satunya dari mantan Ketua MK Mahfud MD. Ia menilai Saldi orang yang pas untuk membawa perbaikan bagi lembaga konstitusi tersebut.
"Turut bersyukur atas terpilihnya Prof. Saldi Isra sbg Hakim MK yang baru. Ada vitamin baru bagi MK utk menyebabkan (menyehatkan) dirinya lagi," tulis Mahfud dalam akun Twitter-nya di @MohMahfudMD, Sabtu (8/8).
Sebelumnya, Panitia Seleksi (Pansel) calon hakim Mahkamah Konstitusi (MK) menyerahkan tiga nama calon Hakim MK ke Presiden Joko Widodo pada 3 April lalu. Ketiga nama yang diserahkan oleh tim Pansel merupakan hasil dari seleksi tahap akhir terhadap sebelas calon.
Ketiga nama yang lolos seleksi tahap akhir tersebut, di antaranya Guru Besar Tata Negara Universitas Andalas, Saldi Isra yang mendapatkan rangking pertama. Pengajar Hukum Universitas Nusa Cendana Kupang, Bernard L Tanya berada di rangking kedua perolehan penilaian dari Pansel MK. Mantan Dirjen Peraturan Perundang-Undangan Kementerian Hukum dan HAM, Wicipto Setiadi berada di rangking ketiga hasil penilaian.
-
Bagaimana Kelurahan Sadar Hukum di DKI Jakarta diwujudkan? Melalui pelaksanaan pembinaan kelompok keluarga sadar hukum (Kadarkum), pengembangan kelurahan binaan, sampai dengan terbentuknya kelurahan sadar hukum,"
-
Kapan Masinton Pasaribu mengusulkan hak angket terhadap Mahkamah Konstitusi? Sebelumnya, Masinton Pasaribu berupaya menggalang dukungan anggota Dewan untuk mengusulkan hak angket terhadap Mahkamah Konstitusi.
-
Kapan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar hadir di sidang putusan Mahkamah Konstitusi (MK)? Pasangan calon presiden dan wapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar hadir pada sidang hari ini. Keduanya tiba di MK sekitar pukul 08.20 WIB.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Siapa saja yang hadir di acara perayaan HUT ke-78 Mahkamah Agung? Acara yang berlangsung dalam rangka merayakan HUT Mahkamah Agung tersebut juga dihadiri Wakil Ketua Mahkamah Agung Bidang Yudisial, para Pimpinan Mahkamah Agung, Hakim Agung, Hakim AdHoc, PLH Sekretaris Mahkamah Agung, pejabat eselon 1 dan 2 serta undangan lainnya.
-
Kenapa Masinton Pasaribu mengusulkan hak angket terhadap Mahkamah Konstitusi? Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Masinton Pasaribu mengusulkan penggunaan hak angket terhadap Mahkamah Konstitusi karena putusannya terkait batas usia capres-cawapres dinilai tidak berlandaskan konstitusi.
Baca juga:
Ikut wawancara seleksi calon hakim MK, Saldi Isra mengaku was-was
Jokowi sudah pilih Hakim MK pengganti Patrialis Akbar
Peneliti nilai Islam bisa digunakan dalam politik & hukum Indonesia
Kasubag Humas MK ditahan terkait pencurian berkas Pilkada Dogiyai
MK: Secara logika tak ada keuntungan curi berkas Pilkada Dogiyai
KPK sebut lima hakim MK belum serahkan LHKPN
MK dinilai seperti Mahkamah Kalkulator