Canggih, kostum luar angkasa terbaru NASA terpasang 'toilet' di dalamnya
Canggih, kostum luar angkasa terbaru NASA terpasang 'toilet' di dalamnya. Para astronot di pesawat antariksa generasi terbaru NASA, yakni Orion, disebut akan mendapat sebuah fitur menarik di pakaian mereka yang membuat mereka tak perlu lagi berkunjung ke toilet.
Para astronot di pesawat antariksa generasi terbaru NASA, yakni Orion, disebut akan mendapat sebuah fitur menarik di pakaian mereka yang membuat mereka tak perlu lagi berkunjung ke toilet.
Melansir Space.com, para insinyur di NASA kini sedang mengembangkan kostum luar angkasa baru dengan sistem pembuangan 'limbah' jangka panjang. Kostum ini akan berisi semua fungsi yang diperlukan untuk kehidupan di gravitasi 0, dan dirancang untuk mempertahankan awak astronot dalam keadaan baik-baik saja dalam kondisi terburuk seperti hilangnya tekanan pesawat.
-
Apa yang tertangkap oleh Satelit NASA? Salah satu foto yang tertangkap oleh Satelit observasi NASA dan United States Geological Survey (USGS), menangkap potret sisa banjir dari zaman es kuno yang terjadi pada 10.000 hingga 20.000 tahun lalu.
-
Siapa yang menuntut NASA? Keluarga Alejandro Otero menuntut lebih dari 80.000 dolar Amerika Serikat (AS) atau sekitar Rp1,3 miliar kepada NASA setelah sampah antariksanya menembus atap rumah keluarga yang berada di Florida, AS tersebut.
-
Bagaimana NASA berencana menyelidiki kejadian sampah luar angkasa ini? ISS akan “melakukan penyelidikan mendetail” tentang bagaimana puing-puing itu selamat dari pembakaran, menurut NASA.
-
Apa yang NASA uji coba? NASA sedang menguji Komunikasi Optik Luar Angkasa (DSOC) – menggunakan laser inframerah untuk mengirim pesan kembali ke Bumi.
-
Siapa yang mengatur anggaran NASA? Masyarakat mendukung dan bersemangat dengan gagasan ini, begitu pula anggota parlemen yang mengatur anggaran NASA yang besar.
-
Apa misi Pratiwi Sudarmono bersama NASA? Menurut laporan American Indonesian Exchange Foundation, Rabu (22/11), Pratiwi dipilih oleh NASA untuk bergabung dalam misi pesawat ulang-alik ke luar angkasa yang dijadwalkan untuk terbang pada bulan Juni 1986.
Sistem pembuangan limbah yang membuat kostum astronot jadi seperti 'toilet berjalan' ini, sebenarnya sudah pernah dikembangkan pada tahun 70an, bahkan telah diterapkan. Faktanya, kostum ini bahkan adalah kostum yang hampir sama dengan kostum tersebut.
Cara kerja kostum bertoilet ini adalah dimanfaatkannya kantung kotoran, serta kondom kateter bagi yang merupakan opsi paling masuk akal.
Orion sendiri merupakan kendaraan luar angkasa yang mampu membawa awak melampaui orbit Bumi yang rendah. Meski demikian, pesawat ini akan digunakan untuk misi ke bulan karena pesawat ini tak cukup besar untuk misi ke Mars yang bisa memakan waktu hingga 9 bulan.
Orion pun dilengkapi toilet sebenarnya. Namun karena kostum luar angkasa dengan toilet di dalamnya ini bisa digunakan untuk bertahan selama 6 hari, dalam keadaan darurat toilet tersebut tentu tak akan digunakan.
Baca juga:
Deretan kecanggihan Wakanda yang telah ada di dunia nyata
NASA 'pinjamkan' teknologinya untuk perhelatan Oscar, seperti apa?
Deretan negara dengan penduduk paling cerdas di dunia, Indonesia nomor berapa?
Ditemukan peradaban kuno di Meksiko, punya 40 ribu gedung layaknya New York!
Elon Musk tak sengaja buktikan Bumi bulat lewat foto Starman
Segitiga Naga, Segitiga Bermuda versi Asia yang tak kalah seram!
Suksesnya Elon Musk lontarkan Tesla ke angkasa dan ambisi masa depan SpaceX