Luhut sebut pemerintahan lalu banyak melanggar UU minerba
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Panjaitan mengaku bakal menyerahkan hasil keputusan mengenai relaksasi ekspor mineral mentah kepada Presiden Joko Widodo pada hari selasa (10/1). Menurutnya, pemerintah akan mencari jalan keluar atas kebijakan relaksasi ekspor mineral.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Panjaitan mengaku bakal menyerahkan hasil keputusan mengenai relaksasi ekspor mineral mentah kepada Presiden Joko Widodo pada hari selasa (10/1). Menurutnya, pemerintah akan mencari jalan keluar atas kebijakan relaksasi ekspor mineral.
"Intinya, besok ada ratas. Intinya cari solusi. Kita tidak ingin mengulangi kesalahan," ujar Luhut di kantornya, Senin (9/1).
-
Di mana tepatnya penemuan mineral tersebut? Survei baru yang dilaksanakan The Nippon Foundation bekerja sama dengan Universitas Tokyo menemukan bahwa dasar laut di sekitar pulau Minami-Tori-shima menampung sekitar 610.000 metrik ton kobalt dan 740.000 metrik ton nikel.
-
Apa yang dilakukan Kementan untuk meningkatkan produksi padi di lahan rawa mineral di Banyuasin? Kementerian Pertanian (Kementan) terus berupaya meningkatkan produksi dan indeks pertanian (IP) secara signifikan sebagai upaya meningkatkan kemandirian pangan dan ketahanan pangan nasional melalui kegiatan optimasi lahan (Opla) rawa mineral. Salah satunya dilakukan di Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel) seluas sekitar 22.000 hektare (Ha)
-
Kapan Kurniawan Dwi Yulianto lahir? Kelahiran Kurniawan Dwi Yulianto 13 Juli 1976
-
Mengapa kelapa sawit penting untuk perekonomian Indonesia? Kelapa sawit adalah salah satu komoditas yang penting untuk perekonomian Indonesia dan juga memiliki banyak kegunaan praktis dan kesehatan.
-
Bagaimana Kementan meningkatkan indeks pertanian (IP) di lahan rawa mineral di Banyuasin? Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP) Ali Jamil menjelaskan, kegiatan Opla di Banyuasin dilakukan di 15 Kecamatan. Percepatan tanam ini untuk mengejar peningkatan IP padi di lahan rawa dimaksud yg sebelumnya adalah IP100 akan ditingkatkan menjadi IP200 padi pada areal optimasi lahan rawa mineral di Kabupaten Banyuasin.
-
Apa komoditas yang menjadi 'emas' di perdagangan Tapanuli, Sumatera Utara? Perdagangan kapur barus di Tapanuli, Sumatera Utara sudah berlangsung sejak abad ke-2 Masehi dan menjadi salah satu komoditi penting atau 'emas'.
Dia menegaskan pemerintah sangat berhati-hati untuk mengambil keputusan relaksasi ekspor mineral. Alasannya, pemerintahan yang lalu banyak melakukan pelanggaran UU terkait relaksasi ekspor mineral.
"Kita ini menerima masalah lalu, yang menurut saya banyak melanggar UU. Tapi sudah kejadian mau diapain lagi," tegasnya.
Untuk itu, pemerintah tengah mencari solusi agar investor tidak alami kerugian. Namun, kewajiban hilirisasi tetap dijalankan. "Kita cari solusi, tapi dia jangan mengatur kita. Sedang cari jalan tengah, mudah-mudahan besok jalan tengah yang terbaik. Besok pagi akan dilaporkan ke Presiden (Jokowi)," pungkasnya.
Baca juga:
Luhut: Subsidi listrik dialihkan untuk pemerataan daerah tertinggal
Luhut soal BUMN dipimpin asing: Jangan khawatir, ini tantangan kita!
Banyak wisatawan ilegal, kebijakan bebas visa kunjungan dievaluasi
Temui Luhut, ExxonMobil minta kontrak East Natuna diperbaiki
Bertemu Luhut, Bos BEI bantah bahas divestasi saham Freeport
Janji Menko Luhut basmi calo gas tak punya infrastruktur
Luhut sebut perbaikan Bandara Toba dimulai akhir 2017