Menteri Susi: Penertiban Pencurian Ikan, Ekonomi Perikanan Luar Biasa Membaik
Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP), Susi Pudjiastuti, kembali membantah bahwa program penertiban pencurian ikan (ilegal fishing) berdampak negatif pada kinerja ekonomi perikanan. Sebaliknya justru berdampak signifikan pada pertumbuhan ekonomi perikanan.
Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP), Susi Pudjiastuti, kembali membantah bahwa program penertiban pencurian ikan (ilegal fishing) berdampak negatif pada kinerja ekonomi perikanan. Sebaliknya justru berdampak signifikan pada pertumbuhan ekonomi perikanan.
Berdasarkan data KKP, pada triwulan pertama 2019, tercatat pertumbuhan PDB sektor perikanan mencapai 5,67 persen. Angka ini lebih tinggi dari pertumbuhan ekonomi nasional yang sebesar 5,07 persen.
-
Kapan Sentra Kuliner Ikan Kabupaten Garut diresmikan? Dikutip dari ANTARA, Rabu (28/6) sentra ikan tersebut diketahui baru diresmikan pada Selasa 26 Juni 2023 lalu.
-
Kapan ikan siput ini ditemukan? Armatus Oceanic, sebuah perusahaan teknologi dan komunikasi yang berfokus pada lautan dalam, menulis di X, “CEO kami, profesor Alan Jamieson baru saja memecahkan rekor terdalam yang pernah ada sebelumnya, dengan pengamatan baru-baru ini, terhadap seekor ikan siput di Palung Izu-Ogasawara, di dekat Jepang. Ikan terdalam yang diamati sekarang berada di kedalaman 8336m!”
-
Siapa penemu Ikan Mujair? Ikan ini di Indonesia pertama kali ditemukan oleh Pak Mujair di muara Sungai Serang pantai selatan Blitar, Jawa Timur pada tahun 1939.
-
Apa bukti kepunahan Ikan Pari Jawa? Hilangnya ikan pari Jawa, kerabat kecil ikan pari, merupakan kepunahan ikan laut pertama akibat ulah manusia.
-
Bagaimana Ikan Pari Jawa punah? Tim melakukan pemodelan baru yang mencakup semua informasi yang tersedia tentang spesies yang mengungkapkan bahwa Ikan Stingaree Jawa telah punah.
-
Apa yang dimaksud dengan Pesmol Ikan? Pesmol ikan merupakan salah satu hidangan yang begitu menggugah selera. Biasanya, pesmol ikan disajikan dengan cita rasa yang pedas dan gurih.
"Jadi tidak ada bilang penertiban ilegal fishing membuat mundur atau membuat stagnan ekonomi perikanan. Tidak. Justru luar biasa membaik," kata dia dalam acara Halal bihalal KKP, Jakarta, Kamis (4/7).
Perginya kapal-kapal asing dari laut Indonesia, menurutnya, membuat pertumbuhan ekonomi perikanan makin kuat. Lebih menggembirakan lagi karena didukung oleh armada tangkap domestik.
"Dan ini didukung mutlak oleh armada tangkap dalam negeri hampir semua dalam negeri. Saya rasa ini sangat luar biasa. Jadi hilang 10.000 kapal asing. Justru malah menaikkan pendapatan kita," ujar dia.
"Karena yang (saat ada pencurian ikan) dulu, satu tidak tercatat, kedua alat tangkap menggunakan jaring-jaring yang luar biasa ukurannya. Kapalnya juga luar biasa besar akhirnya menghabiskan sumber daya perikanan," tandasnya.
Baca juga:
Ditangkap Polisi Malaysia Akibat Dugaan Pencurian Ikan, 5 Nelayan RI Dipulangkan
Tangkap Ikan di Perairan Indonesia, Dua Nelayan Thailand Divonis Denda Rp200 Juta
Di Bawah Umur, 4 Nelayan Indonesia yang Ditahan Australia Dipulangkan
5 Nelayan Jayapura Segera Jalani Sidang Kasus Illegal Fishing di Papua Nugini
Menteri Susi Bakal Kembali Tenggelamkan Kapal Asing Ilegal Usai Lebaran 2019
Anak Buah Menteri Susi Tertibkan 21 Rumpon Ilegal Filipina di Perairan Sulut
Anak Buah Menteri Susi Kembali Tangkap Kapal Ilegal Berbendera Filipina