Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ginger Cookies, camilan enak teman silaturahmi di hari raya

Ginger Cookies, camilan enak teman silaturahmi di hari raya Ilustrasi ginger cookie. ©mixedgreensblog.com

Merdeka.com - Sambil menjamu tamu saat hari raya biasanya juga disajikan aneka kue kering yang menggoda selera. Salah satunya Ginger Cookies ini. Kue kering ini tak hanya enak, tetapi juga mudah dibuat.

Ginger Cookies juga cocok disajikan untuk camilan keluarga saat liburan atau hari besar. Berikut adalah cara membuat Ginger Cookies sekaligus bahan-bahan yang diperlukan untuk membuatnya, seperti dilansir oleh All Recipes.

Bahan yang dibutuhkan:

- 2 1/4 cangkir tepung serbaguna

- 2 sendok teh bubuk jahe

- 1 sendok teh baking soda

- 3/4 sendok teh bubuk kayu manis

- 1/2 sendok teh bubuk cengkeh

- 1/4 sendok teh garam

- 3/4 cangkir margarin

- 1 cangkir gula pasir

- 1 butir telur

- 1 sendok makan air

- 1/4 cangkir sirup gula

- 2 sendok makan gula pasir.

Waktu untuk persiapan sekitar 15 menit. Waktu memasak sekitar 10 menit. Dan masakan ini akan siap dalam waktu 50 menit.

Cara membuat:

1. Panaskan oven hingga 175 derajat celcius

2. Campurkan tepung, jahe, baking soda, kayu manis, cengkeh, dan garam. Pinggirkan.

3. Dalam mangkuk besar campurkan margarin dan 1 cangkir gula pasir sampai halus.

4. Kocok telur, kemudian aduk dalam air dan sirup gula. Setelahnya, secara bertahap aduk bahan tepung pada nomor dua ke dalam campuran ini.

5. Bentuk adonan menjadi bola-bola, dan guling-gulingkan di wadah yang berisi dua sendok makan gula pasir yang tersisa.

6. Letakkan bola-bola tersebut di atas loyang, dan ratakan bentuknya. Jangan lupa untuk memberi jarak antara satu kue dengan yang lainnya.

7. Panggang selama delapan sampai 10 menit pada oven yang sudah dipanaskan. Angkat dan diamkan selama lima menit.

Itulah cara membuatnya. Mudah dan cepat bukan? Kue ini bisa menjadi inspirasi untuk camilan di rumah atau saat liburan bersama keluarga. Selamat mencoba.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Resep Kue Natal Berbagai Varian, Cocok untuk Hidangan Kumpul Keluarga
Resep Kue Natal Berbagai Varian, Cocok untuk Hidangan Kumpul Keluarga

Berbagai varian kue Natal manis dan lezat cocok untuk hidangan keluarga.

Baca Selengkapnya
8 Resep Kue Kering Cokelat yang Renyah & Lezat, Favorit Semua Kalangan Usia
8 Resep Kue Kering Cokelat yang Renyah & Lezat, Favorit Semua Kalangan Usia

Berikut kumpulan resep kue kering cokelat yang renyah dan lezat.

Baca Selengkapnya
5 Resep Camilan Weekend Ala Rumahan yang Bisa Direcook, Simpel Tapi Bikin Ketagihan
5 Resep Camilan Weekend Ala Rumahan yang Bisa Direcook, Simpel Tapi Bikin Ketagihan

Saat sedang bersantai bersama orang terdekat, tentunya camilan menjadi salah satu komponen penting yang tak boleh dilupakan.

Baca Selengkapnya
5 Resep Ide Kue Kering Lebaran Paling Populer, dari Manisnya Nastar hingga Gurihnya Kastengel
5 Resep Ide Kue Kering Lebaran Paling Populer, dari Manisnya Nastar hingga Gurihnya Kastengel

Merdeka.com merangkum resep ide kue kering lebaran paling populer, mulaidari nastar hingga kastengel.

Baca Selengkapnya
7 Resep Kue Lebaran Tradisional yang Enak & Renyah, Sajian Favorit Semua Orang
7 Resep Kue Lebaran Tradisional yang Enak & Renyah, Sajian Favorit Semua Orang

Berikut kumpulan resep kue lebaran tradisional yang menjadi sajian favorit banyak orang.

Baca Selengkapnya
Bertahan Puluhan Tahun, Ini Sisi Menarik Kue Gipang dari Banten yang Rasanya Manis
Bertahan Puluhan Tahun, Ini Sisi Menarik Kue Gipang dari Banten yang Rasanya Manis

Beras umumnya diolah menjadi penganan asin gurih seperti arem-arem atau rengginang. Namun di tanah Jawara Banten, beras justru dijadikan camilan manis gipang.

Baca Selengkapnya
Perajin Kue Keranjang di Tangerang Banjir Pesanan Sampai Belanda, Ternyata Ini Makna di Balik Rasa Legitnya
Perajin Kue Keranjang di Tangerang Banjir Pesanan Sampai Belanda, Ternyata Ini Makna di Balik Rasa Legitnya

Pesanan kue keranjang terus meningkat jelang Imlek. Apa sih makna di balik rasa manisnya?

Baca Selengkapnya
Resep Kue Terang Bulan yang Enak dan Sederhana, Camilan Lezat Bikin Nagih
Resep Kue Terang Bulan yang Enak dan Sederhana, Camilan Lezat Bikin Nagih

Kue terang bulan memiliki tekstur yang empuk dan lembut, serta isi yang manis dan gurih. Selain itu, terang bulan juga mudah dibuat sendiri di rumah.

Baca Selengkapnya
12 Ide Resep Makanan Untuk Malam Tahun Baru, Mulai dari Ayam Bakar Hingga Dessert
12 Ide Resep Makanan Untuk Malam Tahun Baru, Mulai dari Ayam Bakar Hingga Dessert

Salah satu pilihan favorit untuk malam Tahun Baru adalah hidangan bakaran, mulai dari ayam, ikan, hingga sate. Serta jangan lupa camilan, dessert & minuman.

Baca Selengkapnya
3 Resep Butter Cookie Untuk Variasi Kue Lebaran yang Sederhana, Renyah dan Gurih Mentega
3 Resep Butter Cookie Untuk Variasi Kue Lebaran yang Sederhana, Renyah dan Gurih Mentega

Butter cookies merupakan alternatif yang menyegarkan di tengah kehadiran klasik dari kudapan Lebaran seperti nastar, kastengel, kue salju, dan kue sagu.

Baca Selengkapnya
6 Kue Lebaran Khas Minang, Ada yang Bentuknya Unik hingga Berbahan Dasar Bawang Merah
6 Kue Lebaran Khas Minang, Ada yang Bentuknya Unik hingga Berbahan Dasar Bawang Merah

Momen perayaan lebaran tidak lepas dari suguhan kuliner khas daerah yang lezat dan jarang sekali ditemukan keberadaannya.

Baca Selengkapnya
35 Kata-Kata Ucapan Selamat Lebaran Singkat 2024, Penuh Makna Mendalam
35 Kata-Kata Ucapan Selamat Lebaran Singkat 2024, Penuh Makna Mendalam

Momen Lebaran adalah waktu yang penuh dengan kebahagiaan dan sukacita.

Baca Selengkapnya