Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Printerous Moments App, aplikasi photo printing pertama di Indonesia

Printerous Moments App, aplikasi photo printing pertama di Indonesia printerous1. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Setiap momen berharga yang dilalui, rasanya ingin mengabadikannya agar bisa dikenang setiap saat. Ada banyak cara yang bisa dilakukan, salah satunya adalah mencetak foto menjadi barang-barang unik. Printerous merupakan sebuah platform online yang memproduksi print dan cetakan dengan kualitas terbaik.

Printerous akan membantu mengabadikan setiap momen terbaik dalam hidup Anda. Mulai berupa photo prints, bantal lucu, totebag, magnet hingga lukisan.Platform ini juga membebaskan Anda untuk mendesain, memberikan warna dan tulisan pada produk yang akan dicetak. Hanya dengan beberapa klik, Anda sudah bisa menjadikan foto menjadi barang berbeda dengan kualitas tinggi.

Kemudahan yang Printerous berikan tidak hanya berhenti di sini saja. Mereka tetap berinovasi memberikan pengalaman menceta foto dengan cara yang berbeda. Baru saja rilis, Printerous Moments Apps yang akan memudahkan Anda mencetak foto hanya melalui smartphone saja. Ingin tahu bagaimana cara menggunakannya?

Download aplikasi Printerous Moments, pilih foto dari sosial media atau galeri, edit sesuka hati dan langsung pesan. Nikmati juga diskon hingga 20% untuk pembelian produk melalui aplikasi Printerous Moments menggunakan kode APP20. Kini mencetak foto hanya semudah sentuhan jari, bukan?

printerous

Printerous adalah perusahaan online fokus pada produksi barang-barang printing berkualitas. Kini tak hanya printing untuk foto personal saja (Printerous Moments), hadir pula printing untuk seni dan merchandise (Printerous Shop) yang bekerjasama dengan lebih dari 300 seniman, 2.000 artworks dan 75.000 produk.

Terdapat juga percetakan komersial untuk bisnis (Printerous Business) agar masyarakat dapat mencetak materi keperluan bisnis secara online, di manapun, kapanpun, tanpa harus repot dan melalui kemacetan.

Printerous Moments App merupakan aplikasi photo printing pertama di Indonesia. Berminat untuk mencobanya? Info lebih lanjut, sila kunjungi www.printerous.com. (mdk/ayu)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sandiaga Bicara Pentingnya Fotografi Bagi Industri Pariwisata, Mampu Sumbang Ekonomi hingga Rp6,2 Triliun
Sandiaga Bicara Pentingnya Fotografi Bagi Industri Pariwisata, Mampu Sumbang Ekonomi hingga Rp6,2 Triliun

Sandiaga mengungkapkan, komunitas fotografer juga secara langsung turut berkontribusi mempromosikan berbagai destinasi lokal.

Baca Selengkapnya
Alex dan Frans Mendur, Fotografer Peristiwa Proklamasi
Alex dan Frans Mendur, Fotografer Peristiwa Proklamasi

Peristiwa pembacaan Proklamasi berhasil diabadikan oleh Mendur bersaudara yakni Frans dan Alex.

Baca Selengkapnya
Bikin Ajakan untuk Tidak Golput, Aksi Kreatif Anggota KPPS di Blitar Ini Curi Perhatian Warganet
Bikin Ajakan untuk Tidak Golput, Aksi Kreatif Anggota KPPS di Blitar Ini Curi Perhatian Warganet

Mereka pun menyatukan beberapa potret warga dengan bingkai foto bertema pemilu ini dalam sebuah video.

Baca Selengkapnya
Momen Pramugari KAI Terdiam diduga Lelah, Kembali Tersenyum Manis saat diberi Hadiah Fotografer Handal, ini Potretnya
Momen Pramugari KAI Terdiam diduga Lelah, Kembali Tersenyum Manis saat diberi Hadiah Fotografer Handal, ini Potretnya

Sosok cantik pramugari Kereta Api Indonesia (KAI) belum lama ini menjadi sorotan usai seorang fotografer pria memberikan kejutan.

Baca Selengkapnya
Frans S. Mendur, Fotografer Asal Minahasa yang Pertama Kali Mengabadikan Momen Proklamasi Kemerdekaan
Frans S. Mendur, Fotografer Asal Minahasa yang Pertama Kali Mengabadikan Momen Proklamasi Kemerdekaan

Frans S. Mendur, pria asal Minahasa ini menjadi fotografer pertama yang mengabadikan momen proklamasi kemerdekaan.

Baca Selengkapnya
Maraup Cuan di Konser Coldplay, Tawarkan Jasa Foto Polaroid
Maraup Cuan di Konser Coldplay, Tawarkan Jasa Foto Polaroid

perempuan satu ini bersama rekannya justru memanfaatkan konser band asal Inggris dengan mencari cuan.

Baca Selengkapnya
Mengenal Mendur Bersaudara, Sosok Fotografer di Balik Foto Bersejarah Pembacaan Teks Proklamasi
Mengenal Mendur Bersaudara, Sosok Fotografer di Balik Foto Bersejarah Pembacaan Teks Proklamasi

Selain pembacaan teks proklamasi, Mendur Bersaudara banyak mengabadikan momen-momen bersejarah

Baca Selengkapnya
Viral Jasa Fotokopi Keliling di Medan Bak Sinetron, Begini Faktanya
Viral Jasa Fotokopi Keliling di Medan Bak Sinetron, Begini Faktanya

Lokasi pada video viral itu berada di sekitar kantor Samsat, Jalan Putri Hijau, Medan, namun bukanlah jasa fotokopi keliling.

Baca Selengkapnya
Sejarah Peruri, Perusahaan Pencetak Rupiah yang Pernah Cetak Uang untuk Peru
Sejarah Peruri, Perusahaan Pencetak Rupiah yang Pernah Cetak Uang untuk Peru

Di Indonesia mata uang Rupiah dicetak oleh Peruri. Sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang didirikan melalui Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 1971.

Baca Selengkapnya
Kaleidoskop: Foto Terbaik Karya Fotografer merdeka 2023
Kaleidoskop: Foto Terbaik Karya Fotografer merdeka 2023

Hasil jepretan dua fotografer andalan merdeka.com ini memiliki pesan yang kuat lewat lensa mereka.

Baca Selengkapnya
PNM Ajak Jurnalis Ikut Lomba Foto Berhadiah Rp96 Juta
PNM Ajak Jurnalis Ikut Lomba Foto Berhadiah Rp96 Juta

Lomba foto PNM ini bertujuan untuk menunjukkan peran ibu sebagai pahlawan khususnya untuk keluarga.

Baca Selengkapnya
Teknologi Ini Dipakai Peruri, Pastikan Rupiah yang Dicetak Sulit Dipalsukan
Teknologi Ini Dipakai Peruri, Pastikan Rupiah yang Dicetak Sulit Dipalsukan

Komitmen Peruri menjaga stabilitas ekonomi nasional dan kepercayaan masyarakat terhadap mata uang negara.

Baca Selengkapnya