Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Nama Soeharto Tak Masuk Keppres 1 Maret Diteken Jokowi, Mahfud MD: Bukan Buku Sejarah

Nama Soeharto Tak Masuk Keppres 1 Maret Diteken Jokowi, Mahfud MD: Bukan Buku Sejarah Menkopolhukam Mahfud MD. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan (Menko polhukam), Mahfud MD mengungkapkan dalam Keputusan Presiden nomor 2/2022 tentang Hari Penegakan Kedaulatan Negara tidak tercantum nama Presiden kedua Soeharto. Sebab, kata Mahfud dalam Keppres tersebut bukanlah buku sejarah yang menjelaskan kejadian dan nama-nama dalam peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949.

Hal tersebut disampaikan Mahfud untuk mengklarifikasi terkait banyaknya pertanyaan mengapa tidak ada nama Soeharto dalam Keppres yang sudah diteken Jokowi.

"Ini adalah keputusan presiden tentang titik krusial tentang terjadinya hari yang sangat penting. Ini bukan buku sejarah," kata Mahfud dalam saluran YouTube Kemenko Polhukam, Kamis (3/3).

Dia menuturkan dalam Keppres tersebut hanya tercantum nama Presiden Soekarno dan Wakil Presiden Mohammad Hatta, serta penggagas peristiwa Serangan Umum 1 Maret 1949. Seperti Sri Sultan Hamengkubuwono IX, Panglima Besar Jenderal Soedirman.

"Sebagai penggagas dan penggerak. Yang lain tidak sebutkan, Pak Harto tidak disebutkan di Keppres Pak Nasution, Pak Kawilarang, semua tidak disebutkan di situ. Tetapi ini tidak hilang jejak sejarahnya," ungkapnya.

Kemudian Mahfud pun menunjukkan naskah akademik Serangan Umum 1 Maret 1949. Dia menjelaskan buku itu merupakan hasil seminar yang dibuat oleh Pemda DIY, UGM dan seluruh pemerintah daerah. Bahkan kata Mahfud, nama Soeharto disebut. Terdapat satu halaman yang menyebut dua kali nama Soeharto.

"Jejak sejarah tidak hilang. Bahkan satu halaman nama Pak Harto ditulis dua kali. Satu halam tertulis nama Soeharto dua kali. jadi tidak hilang jejak sejarahnya," bebernya.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Foto Lawas Pemerintahan Pertama Soekarno-Hatta Kabinet Presidensial Tahun 1945, Presiden Berdiri Gagah di Antara Para Menteri
Foto Lawas Pemerintahan Pertama Soekarno-Hatta Kabinet Presidensial Tahun 1945, Presiden Berdiri Gagah di Antara Para Menteri

Dokumentasi lawas Presiden Soekarno dan Wakil Presiden Mohammad Hatta berfoto dengan para Menteri di kabinet pertama pasca Proklamasi Kemerdekaan RI.

Baca Selengkapnya
TAP MPRS No XXXII/MPRS/1967 Dicabut, Tuduhan Bung Karno Penghianat Bangsa Tidak Terbukti
TAP MPRS No XXXII/MPRS/1967 Dicabut, Tuduhan Bung Karno Penghianat Bangsa Tidak Terbukti

Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri menghadiri silaturahmi kebangsaan dan penyerahan surat Pimpinan MPR kepada keluarga Bung Karno.

Baca Selengkapnya
Foto Keluarga 7 Presiden RI yang Pernah Berkuasa, Soekarno Hingga Jokowi
Foto Keluarga 7 Presiden RI yang Pernah Berkuasa, Soekarno Hingga Jokowi

Potret keluarga tujuh Presiden Indonesia yang pernah menjabat.

Baca Selengkapnya
Megawati Geram kepada Soeharto: Bung Karno Dituduh Kerja Sama dengan PKI
Megawati Geram kepada Soeharto: Bung Karno Dituduh Kerja Sama dengan PKI

Megawati sempat membahas tentang TAP MPR Nomor XXXIII/MPRS/1967.

Baca Selengkapnya
Kelahiran Mohammad Hatta 12 Agustus 1902, Pahlawan Nasional yang Sederhana dan Bijaksana
Kelahiran Mohammad Hatta 12 Agustus 1902, Pahlawan Nasional yang Sederhana dan Bijaksana

Mohammad Hatta adalah pahlawan nasional yang dikenal cerdas, jujur, dan bijaksana.

Baca Selengkapnya
Daftar Tiga Operasi Militer yang Membuat Soeharto Diangkat Jadi Jenderal Besar Bintang Lima
Daftar Tiga Operasi Militer yang Membuat Soeharto Diangkat Jadi Jenderal Besar Bintang Lima

Hanya ada tiga jenderal besar dalam sejarah Indonesia. Apa yang membuat Soeharto menjadi salah satu penerimanya?

Baca Selengkapnya
Momen di Balik Layar Detik-detik Proklamator Soekarno-Hatta Bacakan Teks Proklamasi, Khidmat & Sederhana
Momen di Balik Layar Detik-detik Proklamator Soekarno-Hatta Bacakan Teks Proklamasi, Khidmat & Sederhana

Proklamasi Kemerdekaan Indonesia menjadi saksi bisu detik-detik Indonesia merdeka usai ratusan tahun di bawah belenggu penjajahan.

Baca Selengkapnya
Cerita Soeharto Nyaris Mau Mundur dari Tentara, Malah Dikasih Bintang Satu
Cerita Soeharto Nyaris Mau Mundur dari Tentara, Malah Dikasih Bintang Satu

Soeharto murka ketika mobil-mobil yang akan diselundupkannya ke Jawa dicegah naik kapal.

Baca Selengkapnya
TAP MPRS No XXXIII/MPRS/1967 Dicabut, Momen Kembalikan Martabat Presiden Soekarno
TAP MPRS No XXXIII/MPRS/1967 Dicabut, Momen Kembalikan Martabat Presiden Soekarno

Soekarno tak pernah diberi kesempatan membersihkan namanya.

Baca Selengkapnya
Bamsoet Bertemu Megawati: Bung Karno adalah Pahlawan Nasional Bersih dari Cacat Hukum
Bamsoet Bertemu Megawati: Bung Karno adalah Pahlawan Nasional Bersih dari Cacat Hukum

Acara tersebut diselenggarakan pimpinan MPR RI di Ruang Delegasi Lantai 2 Gedung Nusantara V MPR RI, Jakarta, hari ini.

Baca Selengkapnya
Potret Presiden Soeharto Pimpin Sidang Terakhir Kabinet Pembangunan II, Dikawal Ayah Jenderal TNI
Potret Presiden Soeharto Pimpin Sidang Terakhir Kabinet Pembangunan II, Dikawal Ayah Jenderal TNI

Potret Presiden Soeharto saat memimpin sidang terakhir Kabinet Pembangunan II viral menarik perhatian siapapun yang melihatnya.

Baca Selengkapnya
TAP MPRS Nomor XXXIII/MPRS/1967 Dicabut, Soekarno Bakal Dapatkan Hak-Haknya sebagai Presiden Pertama
TAP MPRS Nomor XXXIII/MPRS/1967 Dicabut, Soekarno Bakal Dapatkan Hak-Haknya sebagai Presiden Pertama

Surat itu diterima langsung oleh anak Soekarno, antara lain Guntur Soekarnoputra, Megawati Soekarnoputri, Sukmawati Soekarnoputri dan Guruh Soekarnoputra.

Baca Selengkapnya