Sandiaga Takziah ke Rumah Petugas KPPS yang Meninggal di Palembang
Merdeka.com - Calon Wakil Presiden nomor urut 02 Sandiaga Salahudin Uno takziah ke kediaman petugas KPPS yang meninggal dunia usai melaksanakan tugasnya pada Pemilu 17 April lalu. Sandi berharap keluarga bersabar karena ini merupakan musibah.
Sandi datang ke rumah almarhum Slamet Riyadi (66) di Jalan Eka Bakti, Nomor 22, Kelurahan Ilir D-1, Sekip, Palembang, Sumsel, Jumat (17/5). Dia disambut haru ratusan emak-emak yang tinggal di sekitar rumah duka.
Sandi mengapresiasi perjuangan almarhum yang berhasil menjalankan tugasnya dengan baik. Almarhum Slamet Riyadi dikenal sebagai pekerja keras, sehari-hari dia bekerja sebagai ketua RT dan pengurus masjid.
-
Siapa petugas pemilu yang meninggal di Klaten? Di Klaten, Jawa Tengah, seorang petugas KPPS meninggal dunia setelah sempat bertugas di TPS 04 Desa Karangturi, Kecamatan Gantiwarno. Ia bernama Dewi Indriyani (43), sebelumnya diketahui bahwa ia memiliki penyakit penyerta atau komorbid.
-
Kenapa petugas pemilu di Klaten meninggal? Camat Gantiwarno Retno Setyaningsih mengatakan, beberapa hari sebelumnya ia sempat mengeluh sakit. Walau begitu pada hari pemungutan suara, Dewi berada dalam kondisi fit. 'Tapi kan KPPS banyak kerjaannya. Mungkin capek. Beliau punya Riwayat penyakit gula,' kata Retno dikutip dari ANTARA pada Kamis (15/2).
-
Dimana petugas pemilu di Jateng meninggal? Di Klaten, Jawa Tengah, seorang petugas KPPS meninggal dunia setelah sempat bertugas di TPS 04 Desa Karangturi, Kecamatan Gantiwarno.
-
Bagaimana petugas pemilu di Sleman meninggal? Di Kabupaten Sleman, seorang petugas satuan perlindungan masyarakat (linmas) dilaporkan meninggal dunia sehari setelah mengamankan pemungutan suara Pemilu 2024. Petugas linmas itu bernama Sukidi, bertugas di TPS 1 Bulus Kidul, Candibinangun, Pakem, Sleman.
-
Kenapa Sandiaga Uno memberikan ucapan selamat? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia Sandiaga Uno yang ikut meresmikan ArtOs Nusantara mengucapkan selamat kepada Farel Prayoga atas karya terbarunya. “Saya ucapkan selamat kepada Langgar Art dan RPM yang telah meluncurkan video klip ArtOs dengan lagu yang dinyanyikan Farel Prayoga,“ kata Sandiaga Uno.
-
Bagaimana Sandiaga Uno melihat perhelatan Pilkada Jakarta? 'Saya optimis para calon ini nanti akan beradu gagasan dan mencoba memenangkan hati dan pikiran dari warga masyarakat Jakarta,' kata Sandiaga.
"Saya patut memberikan hormat, almarhum orangnya pekerja keras, walaupun sudah uzur masih tetap berusaha menjalankan tugasnya dengan baik," ungkap Sandi.
Dalam kunjungannya itu, Sandi dipesankan anak almarhum untuk mengevaluasi Pemilu pada masa mendatang. Hal ini berkaitan dengan pola kerja petugas yang menguras tenaga ekstra.
"Ini jadi catatan, dari putri beliau tadi juga minta agar ada evaluasi sehingga ke depan pemilu berjalan lebih baik dan jadwalnya tidak membebani," kata dia.
Terkait pemeriksaan visum, Sandi menyerahkan sepenuhnya kepada keluarga para korban. Pihak Ikan Dokter Indonesia (IDI) saat ini pun telah mengeluarkan surat edaran untuk dilakukan evaluasi medis, dalam penanganan para petugas KPPS yang masih dirawat agar jumlah yang meninggal tidak bertambah.
"Itu ranah pribadi keluarga, tapi Pemilu kali ini paling banyak makan korban," pungkasnya.
(mdk/cob)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Semua petugas pemilu meninggal disebabkan kelelahan saat proses berlangsung
Baca SelengkapnyaWakil Wali Kota Pasuruan, Adi Wibowo mengucapkan bela sungkawa terhadap petugas keamanan TPS yang meninggal dunia.
Baca SelengkapnyaPetugas yang meninggal dunia akan mendapatkan santunan sebesar Rp36.000.000
Baca SelengkapnyaKepada petugas yang sakit ini pihak KPU juga memberikan fasilitas pengobatan. Fasilitas ini berupa biaya pengobatan dan santunan.
Baca SelengkapnyaBanyak petugas yang mengalami kelelahan sehingga beberapa dari mereka meninggal dunia.
Baca SelengkapnyaSeorang personel linmas meninggal dunia sesaat setelah istirahat di TPS 06 Kelurahan Ngengong Kota Madiun.
Baca SelengkapnyaDalam proses administrasi nantinya lebih dulu akan diverifikasi ahli waris sebagai penerima santunan.
Baca SelengkapnyaSalah satu korban adalah seorang mahasiswa yang sudah persiapan untuk ujian skripsi.
Baca SelengkapnyaDua anggota KPPS di Indragiri Hulu meninggal dunia.
Baca SelengkapnyaData KPU per Senin 19 Februari 2024 mencatat jumlah petugas Pemilu meninggal dunia mencapai 71 orang.
Baca SelengkapnyaSatu petugas KPPS bernama Muh Fahriansyah (26) meninggal dunia usai 3 hari dirawat di RS.
Baca SelengkapnyaSeorang petugas KPPS di Kabupaten Tangerang, Banten meninggal dunia setelah pingsan saat penghitungan suara di TPS, Rabu (14/2) malam.
Baca Selengkapnya