Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tuntaskan Kasus Judi-TPPU Apin BK, Kapolda Sumut Tegaskan Tak Terlibat Konsorsium 303

Tuntaskan Kasus Judi-TPPU Apin BK, Kapolda Sumut Tegaskan Tak Terlibat Konsorsium 303 Kapolda Sumut dan Apin BK. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Seluruh berkas perkara judi melibatkan tersangka Apin BK yang merupakan bos judi terbesar di Sumatera Utara telah diselesaikan Kapolda Sumut Irjen RZ Panca Putra Simanjuntak. Hal itu dibuktikan dengan telah diserahkan tersangka Apin BK beserta aset-asetnya hasil tindak pidana pencucian uang (TPPU) perjudian mencapai Rp157 miliar ke jaksa penuntut umum (JPU), Kamis (26/1).

Usai menuntaskan berkas perkara Apin BK, Panca menegaskan dirinya tidak pernah terlibat dalam konsorsium 303 (judi) dengan tersangka Apin BK yang bagannya tersebar dan viral di media sosial beberapa waktu.

"Dengan diserahkannya Apin BK ke JPU disaksikan Kepala Kejaksaan Tinggi Sumut dalam perkara TPPU membuktikan saya tidak pernah terlibat konsorsium 303. Apalagi pernah bertemu dengan Apin BK itu fitnah yang sungguh keji," katanya.

Orang lain juga bertanya?

"Penyerahan Apin BK beserta aset-asetnya mencapai Rp157 miliar membuktikan Polda Sumut komitmen dalam memberantas segala bentuk tindak perjudian di Sumut," ujar jenderal bintang dua tersebut.

Sementara itu, Apin BK membantah bahwa pernah bertemu Kapolda Sumut terkait keterlibatan bisnis judi.

"Orang luar itu Pak Kapolda yang menyebar info konsorsium bukan saya," jawab Apin BK di hadapan Kapolda Sumut.

Panca pun kembali menegaskan agar Apin BK untuk menjalani seluruh rangkaian proses hukum atas kasus judi dipersidangan.

"Tolong sampaikan yang sebenarnya di persidangan. Jangan kamu mengarang sana-sini yang tidak benar. Saya tegaskan sama kamu (Pak Apin) konsorsium 303 itu fitnah," tandasnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Viral Video Sebut Anggota KKB Sudah Ditangkap Malah Dibebaskan, Kapolres Puncak Jaya Pastikan Hoaks
Viral Video Sebut Anggota KKB Sudah Ditangkap Malah Dibebaskan, Kapolres Puncak Jaya Pastikan Hoaks

Kapolres menyebut video itu untuk menjatuhkan institusi Polri dan memecah belah TNI-Polri.

Baca Selengkapnya
Polda Metro Hentikan Kasus Aiman Terkait Dugaan Informasi Hoaks
Polda Metro Hentikan Kasus Aiman Terkait Dugaan Informasi Hoaks

Penyidik Polda Metro Jaya mengeluarkan Surat Penghentian Penyidikan Perkara (SP3) terhadap kasus Aiman

Baca Selengkapnya
Projo Bongkar Sosok Adi Kismanto, Pegawai Komdigi Atur Situs Judi Online di Era Budi Arie
Projo Bongkar Sosok Adi Kismanto, Pegawai Komdigi Atur Situs Judi Online di Era Budi Arie

Projo membantah kabar ada anggotanya di antara pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) yang ditangkap akibat judi online.

Baca Selengkapnya
PDIP: Alwin Jabarti Kiemas Pegawai Komdigi Tersangka Judi Online Bukan Kader dan Keluarga Megawati
PDIP: Alwin Jabarti Kiemas Pegawai Komdigi Tersangka Judi Online Bukan Kader dan Keluarga Megawati

Ketua DPP PDIP Ronny Talapessy menegaskan, Alwin Jabarti Kiemas bukan keluarga Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan bukan kader dari PDIP.

Baca Selengkapnya
Pramono-Rano Karno Blak-blakan Bantah Budi Arie soal Sosok T Tersangka Judi Online Masuk Tim Pemenangan
Pramono-Rano Karno Blak-blakan Bantah Budi Arie soal Sosok T Tersangka Judi Online Masuk Tim Pemenangan

Budi Arie Setiadi menyebut sosok T menjabat Ketua Bidang Konten Sosial Media Tim Pemenangan Pramono Anung-Rano.

Baca Selengkapnya
Bareskrim Polri Kembalikan Kerugian Negara Akibat Pencucian Uang Sebesar Rp3,74 Triliun
Bareskrim Polri Kembalikan Kerugian Negara Akibat Pencucian Uang Sebesar Rp3,74 Triliun

Bareskrim Polri bertugas menangani seluruh tindak pidana asal dari pencucian uang.

Baca Selengkapnya
Menko Budi Gunawan soal Budi Arie Disorot dalam Pusaran Kasus Judi Online: Kita Tunggu Saja
Menko Budi Gunawan soal Budi Arie Disorot dalam Pusaran Kasus Judi Online: Kita Tunggu Saja

Menko Budi Gunawan memastikan tidak akan membiarkan Polri diintervensi oleh pihak manapun dalam menyelidiki kasus tersebut.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Bantah Intimidasi KPK: Kalau Saya Kirim Batalyon Suruh Geruduk Itu Intervensi
Panglima TNI Bantah Intimidasi KPK: Kalau Saya Kirim Batalyon Suruh Geruduk Itu Intervensi

Panglima TNI Bantah Intimidasi KPK: Kalau Saya Kirim Batalyon Suruh Geruduk Itu Intervensi

Baca Selengkapnya
Anggaran Rp876 Juta Digelapkan Prajurit untuk Judi Online, Kegiatan Satuan Kostrad Terganggu?
Anggaran Rp876 Juta Digelapkan Prajurit untuk Judi Online, Kegiatan Satuan Kostrad Terganggu?

Letda Cku R, prajurit Kostrad yang menggelapkan dana satuan sebesar Rp876.500.765 untuk judi online

Baca Selengkapnya
Karna Suswandi Tersangka Korupsi Tetap Daftar Pilkada Situbondo, Begini Respons KPK
Karna Suswandi Tersangka Korupsi Tetap Daftar Pilkada Situbondo, Begini Respons KPK

Posisi KPK tidak dalam mencampuri pencalonan Karna Suswandi yang maju Pilkada 2024

Baca Selengkapnya
Bupati Situbondo Tetap Bisa Ikut Pilkada meski Berstatus Tersangka Korupsi, Ini Alasan KPK
Bupati Situbondo Tetap Bisa Ikut Pilkada meski Berstatus Tersangka Korupsi, Ini Alasan KPK

KPK beralasan tidak ingin mengganggu proses Pilkada Situbondo dan tidak ingin proses hukum dijadikan alat politik.

Baca Selengkapnya