VIDEO: Komisi VIII Blak-blakan Masalah Haji ini Depan Pejabat Kemenag: Presiden Tahu Kena Marah!
Menurut Abdul Wachid, jika seluruh permasalahan haji ini diketahui Presiden Prabowo maka dia akan marah
Wakil Ketua Komisi VIII DPR, Abdul Wachid blak-blakan sejumlah permasalahan haji depan pejabat Penyelenggara Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama (Kemenag) pada RDP pada Kamis, 2 Januari 2025.
Menurut Abdul Wachid, jika seluruh permasalahan haji ini diketahui Presiden Prabowo maka dia akan marah.
Wachid menambahkan, bahwa jemaah haji juga melaporkan bahwa mereka juga mendapat makanan layaknya makanan kucing. Selain itu, ada juga jemaah yang harus tidur di luar tenda karena keterbatasan kapasitas.