Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lobi fraksi masih alot, Paripurna RUU Pemilu kembali diskors

Lobi fraksi masih alot, Paripurna RUU Pemilu kembali diskors Ilustrasi DPR. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menggelar Rapat paripurna guna membahas Rancangan Undang-Undang (RUU) Pemilu Kamis (20/7). Namun hingga kini rapat tersebut berlangsung alot.

Sejak dimulai, rapat paripurna pembahasan pemilu tersebut sudah dua kali ditunda. Hal itu disebabkan usaha lobi-lobi antar fraksi masih belum menemukan kesepakatan.

"Mohon perhatian, karena lobi yang sedianya selesai pukul 16.00 WIB belum selesai, maka di perpanjang hingga pukul 19.00 malam. Rapat paripurna mulai jam 20.00 malam," kata Kepala Biro Persidangan I, Dimyati di gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (20/7).

Orang lain juga bertanya?

Sebelumnya diketahui, sepuluh fraksi telah selesai menyampaikan pandangannya terkait isu-isu krusial plus opsi paket yang dipilih di RUU Pemilu.

Rapat paripurna awalnya diskorsing selama 2 jam terhitung pukul 14.00 WIB hingga 16.00 WIB dan masih diperpanjang hingga kini.

Wakil Ketua DPR Fadli Zon sekaligus pimpinan sidang mengatakan, keputusan itu dilakukan setelah mendengar pandangan fraksi-fraksi partai. Fadli menyarankan, waktu skorsing bisa dimanfaatkan fraksi-fraksi untuk melakukan lobi agar mencapai titik temu atas isu krusial RUU Pemilu.

"Sesuai dengan tata cara pengambilan keputusan, kita utamakan proses musyawarah mencapai mufakat untuk forum lobi. Untuk itu sebagian juga istirahat, kita skors kurang lebih dua jam. Setuju," kata Fadli di Komplek Parlemen, Senayan,Jakarta, Kamis (20/7).

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: DPR Tunda Rapat Paripurna Pengesahan RUU Pilkada 2024, Kejutan Alasannya
VIDEO: DPR Tunda Rapat Paripurna Pengesahan RUU Pilkada 2024, Kejutan Alasannya

Seharusnya, rapat tersebut dilakukan hari ini, Kamis (22/8) pukul 9.30 wib

Baca Selengkapnya
Pengesahan Revisi UU Pilkada Ditunda, Pemerintah akan Koordinasi dengan DPR
Pengesahan Revisi UU Pilkada Ditunda, Pemerintah akan Koordinasi dengan DPR

Menteri Hukum dan HAM Supratman Andi Agtas mengatakan pihaknya akan berkomunikasi dengan DPR.

Baca Selengkapnya
Bila RUU Pilkada Disahkan, Dasco DPR Sebut Berlaku di Periode Berikutnya
Bila RUU Pilkada Disahkan, Dasco DPR Sebut Berlaku di Periode Berikutnya

Dasco menyatakan, aturan berkaku soal Pilkada tetap mengikuti keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) untuk Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Bawaslu Wanti-Wanti DPR dan KPU Taati Putusan MK, Segera Sesuaikan UU Pilkada Soal Syarat Pencalonan Kepala Daerah
Bawaslu Wanti-Wanti DPR dan KPU Taati Putusan MK, Segera Sesuaikan UU Pilkada Soal Syarat Pencalonan Kepala Daerah

Bawaslu akan mengawasi dan memastikan akan ikut serta dalam rapat konsultasi terkait pembahasan revisi PKPU 8 Tahun 2024 di DPR.

Baca Selengkapnya
RUU Pilkada Batal Disahkan Hari Ini!
RUU Pilkada Batal Disahkan Hari Ini!

Dasco pun tak bisa memastikan apakah rapat pengesahan revisi undang-undang Pilkada dapat digelar secepatnya atau tidak.

Baca Selengkapnya
Dasco Isyaratkan RUU Pilkada Disahkan DPR Periode Berikutnya: Kita Perlu Penyempurnaan
Dasco Isyaratkan RUU Pilkada Disahkan DPR Periode Berikutnya: Kita Perlu Penyempurnaan

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menegaskan terbuka peluang revisi UU pilkada disahkan pada DPR selanjutnya atau periode 2024-2029.

Baca Selengkapnya
Menkumham Respons RUU Pilkada Batal Disahkan Hari Ini: Pemerintah Tak Bisa Berbuat Banyak
Menkumham Respons RUU Pilkada Batal Disahkan Hari Ini: Pemerintah Tak Bisa Berbuat Banyak

Rapat tersebut menghasilkan keputusan setuju atas RUU Pilkada sehingga layak untuk dibawa ke rapat paripurna yang dijadwalkan pada Kamis ini.

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Banyak Anggota DPR Absen Paripurna Pengesahan RUU Pilkada
Ini Alasan Banyak Anggota DPR Absen Paripurna Pengesahan RUU Pilkada

Rapat Paripurna DPR RI sedianya merupakan agenda wajib untuk dihadiri para legislator.

Baca Selengkapnya
Meski Ditolak PDIP, Baleg DPR Tetap Sepakat Sahkan RUU Pilkada
Meski Ditolak PDIP, Baleg DPR Tetap Sepakat Sahkan RUU Pilkada

Kesepakatan itu diambil dalam rapat kerja dengan pemerintah di Ruang Baleg, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (21/8)

Baca Selengkapnya
Kronologi dan Alasan DPR Batal Sahkan RUU Pilkada: Kami Patuh, Taat dan Tunduk Aturan
Kronologi dan Alasan DPR Batal Sahkan RUU Pilkada: Kami Patuh, Taat dan Tunduk Aturan

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menegaskan, revisi UU Pilkada batal disahkan dalam rapat paripurna.

Baca Selengkapnya
DPR Tunda Pengesahan RUU Pilkada, Ini Alasannya
DPR Tunda Pengesahan RUU Pilkada, Ini Alasannya

Rapat Paripurna DPR untuk mengesahkan RUU Pilkada sedianya digelar pada pukul 09.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Parpol Belum Siapkan Nama, DPRD DKI Tunda Rapat Bahas Pj Gubernur Pengganti Heru Budi
Parpol Belum Siapkan Nama, DPRD DKI Tunda Rapat Bahas Pj Gubernur Pengganti Heru Budi

Rapat itu diskors usai banyak fraksi partai politik belum menyiapkan nama usulan Pj Gubernur pengganti Heru Budi.

Baca Selengkapnya