Bisakah manusia meninggal karena tersedak duri ikan?
Merdeka.com - Daging ikan memiliki rasa yang enak serta sehat. Kandungan asam lemak omega 3 di dalamnya sangat bermanfaat untuk mendukung kesehatan otak. Oleh karena itu kamu disarankan untuk rajin makan ikan jika ingin memiliki otak yang encer.
Masalahnya, ikan memiliki beragam duri kecil yang bersembunyi di dalamnya. Dan ketika kamu tidak berhati-hati dalam mengonsumsinya, kamu bisa tersedak duri ikan.
Pertanyaannya, apakah manusia bisa meninggal karena tersedak duri ikan?
-
Dimana duri ikan bisa tersangkut di tenggorokan? 'Tersedak duri ikan itu bisa tergantung pada besar-kecil duri ikannya dan posisinya di tenggorokan,' kata YouTuber Bugis Tanete.
-
Bagaimana cara mencegah keracunan ikan tongkol? Ikan tongkol yang dibiarkan pada suhu kamar akan mengalami proses penurunan mutu, menjadi tidak segar lagi, dan jika dikonsumsi juga akan menimbulkan keracunan.
-
Bagaimana cara mengeluarkan duri ikan yang tersangkut di tenggorokan? Jika tidak terlalu parah dan duri ikannya tidak terlalu besar, maka bisa diatasi sendiri di rumah dengan berbagai cara, ' ungkap YouTuber Bugis Tanete.
-
Apa nutrisi di dalam ikan? Ikan merupakan sumber protein dan lemak sehat yang kaya, serta mengandung banyak vitamin dan mineral penting, menurut Washington State Department of Health.
-
Apa yang menyebabkan keracunan pada ikan tongkol? Salah satu jenis keracunan yang sering terjadi pada ikan tongkol adalah keracunan histamin atau scombroid fish poisoning.
-
Apa kandungan gizi dalam ikan kembung? Ikan kembung merupakan salah satu jenis ikan lokal yang memiliki kandungan omega-3 yang melimpah, hampir setara dengan ikan salmon. Dengan harga yang jauh lebih ekonomis, ikan ini menjadi pilihan yang tepat bagi kamu yang ingin mendapatkan asupan lemak sehat yang bermanfaat untuk kesehatan jantung dan otak. Selain itu, ikan kembung juga kaya akan protein, yang berperan penting dalam proses perbaikan jaringan tubuh dan mendukung pembentukan otot.
Bergantung pada jenis duri
Menurut penelitian yang dilansir dari boldsky.com, hal tersebut bergantung pada jenis duri yang tidak sengaja kamu telan dan bagaimana kamu menanggulanginya."Jangan panik saat kamu tak sengaja menelan duri ikan. Sebab duri yang masuk hanya berukuran kecil. Cara pertama yang bisa kamu lakukan untuk mengatasinya adalah dengan langsung minum atau mengonsumsi makanan lain yang bisa menurunkan duri ikan," tulis penelitian ini.Selain dengan langsung makan atau minum, cara lainnya adalah dengan meminta orang di sekitarmu untuk mencoba menekan perut yang berfungsi untuk mengurangi rasa sesak akibat tersedak. Ketika kerongkongan sudah lancar, maka duri akan turun masuk ke dalam lambung dan usus.
Perawatan sederhana lainnya
Jika cara tersebut tidak berhasil, kamu bisa mencoba perawatan berikut ini:
Apakah duri bisa dicerna?
Setelah duri berhasil turun, lalu muncul pertanyaan, apakah duri bisa dicerna dengan baik setelah masuk ke dalam usus?"Sebagian besar dari kasus ini menjelaskan bahwa duri bisa dicerna dan akan diekskresikan selama beberapa hari. Namun jika ukuran duri terlalu besar dan tidak bisa dicerna, maka diperlukan tindakan medis untuk mengeluarkannya."Jadi, apakah tak sengaja tersedak duri bisa membuat manusia meninggal? Hal ini bergantung pada perawatan apa yang kamu lakukan dan jenis duri ikan tersebut.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Di balik pesonanya yang unik, ikan buntal menyimpan bahaya yang serius. Racunnya dapat melumpuhkan siapa pun, termasuk manusia.
Baca SelengkapnyaIkan buntal sering kali digunakan sebagai bahan makanan dalam masakan Jepang, seperti sushi atau sashimi.
Baca SelengkapnyaTelur ikan buntal mengandung konsentrasi tetrodotoxin, racun ini tidak dapat dihilangkan atau dikenali melalui indra manusia.
Baca SelengkapnyaGejala awal keracunan ikan buntal dapat dirasakan pada beberapa jam.
Baca SelengkapnyaManusia dan hewan yang hidup di darat bisa tenggelam di dalam air, bagaimana dengan ikan dan hewan laut lainnya?
Baca SelengkapnyaPecinta petualangan kuliner, hati-hati! Eksplorasi hidangan eksotis dan sehari-hari dapat membawa risiko bahaya kesehatan.
Baca SelengkapnyaMeski beracun, ikan buntal rupanya bisa dikonsumsi asal diolah dengan benar.
Baca SelengkapnyaDilansir dari a-z animals, dalam suatu klip yang menampilkan seorang pria yang sedang berada di perahu menyaksikan kejadian yang cukup mengejutkan.
Baca SelengkapnyaPelajari semua hal yang perlu diketahui mengenai keracunan merkuri berikut ini.
Baca SelengkapnyaKarena akasan kesehatan, sejumlah hewan ekstrem dikonsumsi manusia. Walau begitu ada bahayanya.
Baca SelengkapnyaBeredar video mengeklaim ekor ikan tongkol berbahaya dan bisa menyebabkan keracunan
Baca SelengkapnyaJangan sembarangan memberi makan anak, terlebih dengan makanan yang setengah matang karena banyak risikonya.
Baca Selengkapnya