Tak hanya ide, mengelola budget startup juga butuh kreativitas
Merdeka.com - Bisa dibilang, Indonesia saat ini sedang dipenuhi oleh generasi kreatif. Dengan semakin bertumbuhnya generasi millennial, semakin banyak pula yang berani menghadapi tantangan untuk bisa meraih kesuksesan di masa muda. Salah satu yang sekarang ini sedang trending adalah mendirikan startup.
Bicara tentang generasi kreatif, untuk mengembangkan sebuah startup membutuhkan kreativitas tinggi dari pemiliknya. Bukan hanya memunculkan ide-ide baru yang bisa direalisasikan dan menjadi produk sederhana namun sangat berguna bagi masyarakat, dalam pengelolaan budget pun juga perlu memanfaatkan kreativitas yang dimiliki oleh tim startup tersebut.
Materi mengenai startup dengan budget terbatas perlu kreativitas ini disampaikan oleh Alexander Christian, Regional Digital Marketing Director dari Modalku. Menurutnya, startup dengan kondisi keuangan seperti ini perlu memahami strategi perencanaan marketing yang tepat dengan tiga pilar penting, yaitu content strategy, marketing strategy, dan measurement strategy.
-
Siapa yang Menko Airlangga ajak diskusi tentang startup? Menko Airlangga juga berkesempatan mendengarkan dan berdiskusi dengan para pendiri start-up yang dimoderatori oleh Staf Ahli Bidang Transformasi Digital, Kreativitas, dan Sumber Daya Manusia Kemenko Perekonomian Rizal Edwin.
-
Apa yang Menko Airlangga sampaikan tentang start-up Indonesia? Pada simposium tersebut Menko Airlangga menyampaikan bahwa jumlah start-up di Indonesia merupakan ketiga terbesar di Asia.
-
Bagaimana Telkom mendukung UMKM di Digiland 2023 Surabaya? 30 Tenant Pasar Rakyat dan UMKM binaan Telkom Melengkapi kemeriahan, Digiland 2023 Surabaya juga menghadirkan total 30 tenant Pasar Rakyat dan UMKM binaan Telkom sebagai upaya mendukung peningkatan ekonomi Indonesia, serta pameran inovasi dan layanan baru TelkomGroup yaitu Indibiz serta Telkomsel.
-
Dimana Menkomdigi Meutya Hafid bertemu dengan para inovator startup? Di tengah konferensi, Menkomdigi juga berkesempatan untuk bertemu dengan para inovator dari startup Indonesia yang berpartisipasi dalam IDDC 2024.
-
Siapa pembicara? Akhirnya sampai di acara inti, ceramah pada sore hari ini akan disampaikan oleh ustaz Muhammad Halim.
-
Bagaimana cara IDCamp 2024 membantu talenta digital? IDCamp diharapkan dapat membantu memproduksi lebih banyak talenta digital yang siap menghadapi tantangan teknologi yang dinamis.
Penasaran dengan tiga pilar penting agar bisa berkreasi dengan budget terbatas? Simak cerita selengkapnya di sini. (mdk/aik)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Para pemuda memiliki peran yang sangat besar untuk masa depan Indonesia.
Baca SelengkapnyaMendagri menjelaskan, dalam pengamatannya, kapasitas fiskal yang dimiliki daerah terbagi menjadi tiga kategori, yakni kuat, sedang, dan lemah.
Baca SelengkapnyaLPS terus berupaya meningkatkan literasi dan inklusi keuangan.
Baca SelengkapnyaBupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani ikut menyaksikan secara langsung presentasi dari para tim peserta.
Baca SelengkapnyaCalon Wakil Gubernur Sulawesi Tengah Abdul Karim Aljufri melontarkan gagasan 'mengawinkan' ide membangun sentra kreatif sebagai wadah anak muda.
Baca SelengkapnyaMeski begitu, banyak startup yang mampu bertahan karena memiliki produk yang dibutuhkan masyarakat.
Baca SelengkapnyaBanyak pengusaha sukses yang membangun kekayaan dengan memanfaatkan keterampilan yang sudah mereka miliki.
Baca SelengkapnyaGuyonan Menkominfo baru Budi Arie Setiadi soal digitalisasi di Indonesia.
Baca SelengkapnyaAcara ini diselenggarakan oleh Bataknese Professionals Association
Baca SelengkapnyaRekomendasi ide bisnis online berpeluang tinggi yang cocok untuk anak muda.
Baca SelengkapnyaFenomena tech winter yang masih akan berlangsung di industri teknologi maupun startup dipengaruhi oleh sejumlah faktor.
Baca SelengkapnyaMasih banyak UMKM Indonesia menghadapi kendala dalam adopsi teknologi digital.
Baca Selengkapnya